Anda di halaman 1dari 1

SOP PEMERIKSAAN KB PIL

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP :
Tanggal Terbit
Halaman :

1. Pengertian Tindakan Pelayanan yang di berikan pada ibu atau akseptor KB


untuk mencegah terjadinya kehamilan dengan cara diminum setiap
hari

2. Tujuan Sebagai Pedoman kerja bidan dalam pelaksanaan pelayanan


pelayanan KB.
3. Prosedur 1. PERSIAPAN ALAT :
1. Tempat tidur lengkap
2. Meja Kursi
3. Selimut
4. Tensi meter
5. Obat
6. Timbangan
7. Kalender
8. Alat Tulis

2. PELAKSANAAN :
a. Ucapkan salam
b. Melakukan anamnesa
c. Melakukan cuci tangan 6 langkah
d. Melakukan pemeriksaan
e. Memberikan KB Pil dan memberikan KiE
cara minum kb pil
f. Melakukan dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai