Anda di halaman 1dari 1

Baca dalam bahasa lain

Antropologi forensik
Antropologi forensik adalah cabang antropologi biologi
berbasis osteologi dan anatomi manusia yang digunakan dalam pengidentifikasian
individu untuk kepentingan hukum dan peradilan.[1][2][3][4]
Antropologi forensik juga didefinisikan sebagai area penelitian yang fokus pada
pemeriksaan material yang dipercaya sebagai manusia, yang ditujukan untuk
menjawab pertanyaan terkait kedokteran dan hukum (medico-legal) yang
berhubungan dengan proses identifikasi. Sebagaimana

Anda mungkin juga menyukai