Anda di halaman 1dari 2

KOORDINASI DAN KOMUNIKASI LINTAS

PROGRAM DAN LINTAS SEKTORAL

No. Dokumen : 013/SOP/PKM-


CBY/V/2018
SOP No. Revisi : 0
Tanggal Terbit : 24 Mei 2018
Halaman : 1/2
UPTD PUSKESMAS H. Aep Saepudin, SKM
CIBUAYA NIP. 19730311 199503 1 003

1. Pengertian a. Koordinasi adalah pengetahuan yang tertib dari kumpulan atau


gabungan usaha untuk menciptakan kesatuan tidakan dalam
menciptakan kesatuan tindakan dalam menciptakan tujuan bersama.
b. Komunikasi adalah sebuah proses penyampaian informasi yang bias
berupa ide/pesan/gagasan dari pihak satu kepihak lain supaya
dianatara keduanya timbul sebuah hubungan yang saling
mempengaruhi
c. Lintas program adalah kerjasama dimasing-masing program pada
satu instansi Puskesmas
d. Lintas sektor adalah program yang melibatkan institusi atau instansi
yang membutuhkan pemberdayaan kegiatan bersama

2. Tujuan a. Sebagai acuan petugas kesehatan untuk melaksanakan tugas


program untuk mencapai tujuan
b. Untuk menggalang kerja sama dalam tim instansi puskesmas dan
selanjutnya menggalang kerja lintas sektoral.
c. Menyampaikan informasi tentang program kepada masyarakat,
kelompok maupun individu yang menjadi sasaran program.

3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Cibuaya, Nomor : 040/SK/PKM-


CBY/V/2018 tentang Komunikasi Dengan Sasaran Program dan
Masyarakat.

4. Referensi Buku Pedoman Lokmin

5. Prosedur A. Lintas Program


1. Menentukan sasaran lintas program yang akan di undang
2. Menentukan hari, tanggal, waktu koordinasi dan komunikasi
dilaksanakan.
3. Meminta persetujuan Kepala Puskesmas untuk melaksanakan
koordinasi dan komunikasi.
4. Mengundang pemegang program yang ada di Puskesmas.
5. Mempersiapkan tempat pelaksanaan
6. Menyediakan administrasi (surat undangan, daftar hadir, Notulen,
dokumentasi, materi)
7. Menyampaikan materi
8. Mendiskusikan permasalahan program puskesmas dan Rencana
tindak lanjut
9. Penutup

KOORDINASI DAN KOMUNIKASI LINTAS H. Aep Saepudin, SKM


NIP. 19730311 199503 1 003
UPTD
PROGRAM DAN LINTAS SEKTORAL
PUSKESMAS CIBUAYA SOP No. Dokumen : 013/SOP/PKM-
CBY/V/2018
No. Revisi : 0
Tanggal Terbit : 24 Mei 2018
Halaman : 2/2

B. Lintas Sektor
1. Menentukan sasaran lintas program dan lintas sektoral yang
akan di undang

2. Menentukan hari, tanggal, waktu koordinasi dan komunikasi


dilaksanaan.
3. Meminta persetujuan Kepala Puskesmas untuk melaksanakan
koordinasi dan komunikasi.
4. Mengundang sektor terakit yang ada di lingkungan wilayah kerja
Puskesmas.
5. Mempersiapkan tempat pelaksanaan Menyediakan administrasi
(surat undangan,daftar hadir, Notulen,dokumentasi, materi).
6. Menyampaikan materi
7. Mendiskusikan permasalahan program puskesmas dengan
lintas sektor dan Rencana tindak lanjut
8. Penutup
6. Diagram Alir -

7. Unit 1. Kepala Puskesmas


Terkait 2. Tata Usaha
3. Pengelola Program Puskesmas
4. Lintas Program

8. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai


Historis Diberlakukan
Perubahan
1.
2.

Anda mungkin juga menyukai