Anda di halaman 1dari 1

BAB V

KESIMPULAN

Ny. S, 65 tahun didiagnosa sefalgia sekunder e.c perdarahan subarachnoid


dengan penyerta vertigo sentral dan hipertensi grade 2. Diagnosis ditegakkan melalui
anamnesis yaitu adanya nyeri kepala hebat dengan onset mendadak dengan keluhan
yang diawali vertigo, mual dan muntah tanpa disertai defisit neurologis; pemeriksaan
fisik berupa temuan kaku kuduk; pemeriksaan penunjang berupa hasil CT scan
kepala tanpa kontras dengan gambaran garis putih yang mengikuti alur sulkus.
Pasien kemudian diberi terapi simtomatik untuk nyeri kepala dan terapi khusus untuk
CVD SAH.

33

Anda mungkin juga menyukai