Anda di halaman 1dari 5

KONTRAK BELAJAR (LEARNING CONTRACT) KMB I

NAMA MAHASISWA : MUHAMMAD SAIFUL ANWAR

NIM : P1337420117051

RUANG : CEMPAKA / RSUD dr. H. SOEWONDO KENDAL

HASIL YANG
TUJUAN STRATEGI SUMBER WAKTU
DIHARAPKAN
Setelah menjalankan Untuk mencapai 1. Carpenito, L.J. Selama pembelajaran Waktu yang saya tetapkan untuk mencapai tujuan
praktek klinik di ruang tujuan tersebut (1999). Rencana praktek klinik dari tanggal adalah sebagai berikut :
Cempaka RSUD dr. H. saya akan Asuhan dan 1 April s.d 7 April 2019 1. Hari pertama :
Soewondo Kendal selama melakukan : Dokumentasi saya akan menunjukan a. Melaksanakan orientasi Ruang Cempaka
6 hari, diharapkan saya 1. Mencari buku Keperawatan , kemampuan saya dalam RSUD dr. H. Soewondo Kendal.
mampu /kompeten dalam : sumber yang Jakarta:Penerbit mengelola pasien dengan b. Mengikuti CI & pembimbing dalam
1. Mengelola pasien relevan. Buku gangguan aktivitas dan memberikan perawatan.
dengan masalah 2. Berkonsultasi Kedokteran pergerakan akibat kelainan c. Mengidentifikasi pasien kelolaan.
gangguan aktivitas dan dan diskusi EGC. fungsi kardiovaskuler dan d. Menyusun kontrak belajar dan membuat
pergerakan terkait dengan CI, 2. Doengoes, M.E. pernafasan dengan bukti : laporan pendahuluan
dengan sistem syaraf, perawat (2003). Rencana 1. Disetujuinya kontrak
muskuloskeletal, ruang, dokter Asuhan belajar dan laporan 2. Hari kedua :
kardio dan pernafasan, dan dosen. Keperawatan : pendahuluan berupa a. Mengumpulkan kontrak belajar.
meliputi : 3. Ikut Pedoman untuk klinikal pathways b. Melakukan observasi pasien dengan
a. Komunikasi dan berpartisipasi perencanaan dan sebelum praktek. masalah gangguan aktivitas dan
melakukan langsung pendokumentasi 2. Tercapainya kegiatan pergerakan terkait dengan sistem syaraf,
tindakan (prosedure) dalam an perawatan praktek sesuai kontrak muskuloskeletal, kardio dan pernafasan.
keperawatan yang melakukan pasien , Jakarta: 3. Terpenuhi target/ c. Melakukan pengkajian pada pasien.
berhubungan dengan perawatan Penerbit Buku kompetensi d. Mengamati status kesehatan pasien.
klien tersebut. kepada Kedokteran (komunikasi, skill e. Melakukan asuhan keperawatan pada
b. Melakukan pasien. EGC. kompetensi) pasien dengan masalah gangguan aktivitas
pengkajian pada 4. Mencari 3. Nanda NOC & 4. Tersusunnya laporan dan pergerakan terkait dengan sistem
klien tersebut. jurnal yang NIC kasus. syaraf, muskuloskeletal, kardio dan
c. Melakukan relevan di 5. Terdokumentasikannya pernafasan.
pengumpulan data internet. kegiatan praktek pada f. Menyusun laporan pendahuluan.
melalui pemeriksaan catatan harian .
fisik pada klien 3. Hari ketiga :
tersebut. a. Mengumpulkan laporan pendahuluan.
d. Menyusun diagnosa b. Diskusikan dan konsultasikan kepada CI
keperawatan. c. Mengkaji ulang data yang telah diperoleh
e. Menyusun intervensi dari pasien.
keperawatan. d. Mengamati status kesehatan pasien.
f. Melakukan e. Melakukan asuhan keperawatan pada
implementasi pada pasien dengan masalah masalah gangguan
klien. aktivitas dan pergerakan terkait dengan
g. Melakukan evaluasi sistem syaraf, muskuloskeletal, kardio dan
keperawatan pernafasan.
f. Menyusun laporan kasus asuhan
keperawatan gangguan aktivitas dan
pergerakan terkait dengan sistem syaraf,
muskuloskeletal, kardio, dan pernafasan.

4. Hari keempat :
a. Mengamati status kesehatan pasien.
b. Melakukan asuhan keperawatan pada
pasien dengan masalah gangguan
aktivitas dan pergerakan terkait dengan
sistem syaraf, muskuloskeletal, kardio,
dan pernafasan.
c. Memberikan terapi farmakologi kepada
pasien kelolaan.
d. Melakukan TTV kepada pasien .
e. Melatih ROM.
f. Menyerahkan laporan kasus asuham
keperawatan gangguan aktivitas dan
pergeraan terkait dengan sistem syaraf,
muskuloskeletal, kardio dan pernafasan.
g. Mendiskusikan dan mengkonsultasikan
dengan pembimbing klinik/CI tentang
pasien kelolaan.
5. Hari kelima :
a. Mengamati status kesehatan pasien.
b. Konsultasi dengan CI/Dosen Pembimbing
akademik tentang pasien kelolaan.
c. Melakukan asuhan keperawatan pada
pasien dengan masalah gangguan
aktivitas dan pergerakan terkait dengan
sistem syaraf, muskuloskeletal, kardio
dan pernafasan.
d. Memonitor TTV pasien kelolaan.
e. Mengevaluasi laporan kasus.

6. Hari keenam :
a. Mengamati status kesehatan pasien.
b. Mengevaluasi mengenai pasien dengan
masalah gangguan aktivitas dan
pergerakan terkait dengan sistem syaraf,
muskuloskeletal, kardio dan pernafasan.
c. Orientasi ke ruang selanjutnya.
Kendal, 1 April 2019

Penyusun,

Muhammad Saiful Anwar


NIM. P1337420117051

Menyetujui,
Pembimbing Akademik, Pembimbing Klinik/CI,

Anda mungkin juga menyukai