Anda di halaman 1dari 3

GELOMBANG MEKANIK DAN ELEKTROMAGNETIK

Gelombang maknetik

 Pengertian gelombang mekanik

Gelombang magnetik adalah gelombang yang memerlukan media untuk merambat.


Berdasarkan arah rambat dan arah getarnya, gelombang dibedakan atas gelombang transversal
dan gelombang longitudinal.

 Jenis-jenis gelombang mekanik

Gelombang transversal adalah gelombang yang arah rambatnya tegak lurus dengan arah
getarnya. Contoh: gelombang jenis ini adalah gelombang pada tali.

Gelombang longitudinal adalah gelombang yang memiliki arah rambat sejajar dengan arah
getarnya. Contoh: gelombang pada slinky.

 Sifat-sifat gelombang mekanik


 Dapat mengalami pemantulan (refleksi) gelombang
Peristiwa pengembalian seluruh atau sebagian dari suatu berkas gelombang bila
berkas tersebut bertemu dengan bidang batas antara dua medium.

 Dapat mengalami pembiasan (refraksi) gelombang


Perubahan atau pembelokan arah gelombang saat gelombang memasuki medium
baru yang menyebabkan gelombang begerak dengan kelajuan yang berbeda.

 Dapat mengalami perpaduan (interferensi) gelombang


Interaksi antar dua buah gelombang atau lebih yang mempengaruhi suatu bagian
medium yang sama, yang dapat menghasilkan gelombang yang lebih kuat atau
lebih lemah.

 Dapat mengalami pelenturan (difraksi) gelombang


Peristiwa penyebaran atau pembelokan gelombang ketika gelombang melintas
melalui celah atau mengelilingi ujung penghalang.

 Rumus gelombang maknetik

T = T/N
F = N/T
dan
T = 1/F
F = 1/T
Keterangan:

T adalah periode (s)


T adalah waktu (s)
N adalah banyaknya gelombang (kali)
F adalah frekuensi (HZ)

Untuk menentukan cepat rambat gelombang digunakan persamaan;

V = .F atau V = /T
Keterangan:
Adalah penjang gelombang (M)
V Adalah cepat rambat gelombang (M/S)

Gelombang elektromagnetik

 Pengertian gelombang elektromagnetik

Gelombang elektromagnetik adalah gelombang yang dapat merambat walau tidak ada
medium. Energi elektromagnetik merambat dalam gelombang dengan beberapa karakter
yang bisa diukur yaitu:

 Panjang gelombang/ wavelength


 Frekuensi
 Amplitude/amplitude
 Kecepatan

 Jenis-jenis gelombang elektromagnetik


Spectrum gelombang elektromagnetik mulai dari panjang gelombang terkecil ke terbesar:
 Sinar kosmik
 Sinar Gamma
 Sinar X (X-Rays)
 Sinar ultraviolet
 Cahaya tampak
 Infra merah
 Gelombang mikro (microwave)
 Radar
 Gelombang radio
 Gelombang televise
Gelombang elektromagnetik merambat dengan kecepatan konstan c yaitu 3 x 10 m/s di
ruang hampa, dan lebih kecil dalam medium bergantung jenis medium yang digunakan.
 Sifat-sifat gelombang elektromagnetik

 Gelombang elektromagnetik dapat merambat dalam ruang tanpa medium


 Merupakan gelombang tranversal
 Tidak memiliki muatan listrik sehingga bergerak lurus dalam medan magnet
maupun medan listrik
 Dapat mengalami pemantulan (refleksi), pembiasan (refraksi), perpaduan
(interferensi), pelenturan (difraksi), pengutuban (polarisasi)
 Perubahan medan listrik dan medan magnet terjadi secara bersamaan, sehingga
medan listrik dan medan magnet sefase dan berbanding lurus.

 Rumus gelombang elektromagnetik

E=hu
= h c/l
Keterangan:
E = energy yang dihasilkan, erg.
h = konstanta planck, 6,62 x 10-27 erg detik
c = kecepatan cahaya, 300.000 km/detik = 3.1010cm/detik
l = panjang gelombang.

Anda mungkin juga menyukai