Anda di halaman 1dari 6

SURAT KEPUTUSAN

DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU & ANAK PURI BETIK HATI


No. : 102/SK/DIR-RSIAPBH/IX/2015

TENTANG
PANDUAN STAF KLINIS RUMAH SAKIT IBU & ANAK PURI BETIK HATI
TAHUN 2015

Menimbang :
1. Bahwa dalam upaya menjalankan pelayanan keprofesian tenaga kesehatan di
RSIA Puri Betik Hati diperlukan panduan staf klinis Rumah Sakit Ibu & Anak
Puri Betik Hati.
2. Bahwa agar pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam hal tersebut diatas
perlu ditetapkan Keputusan Direktur Rumah Sakit Ibu & Anak Puri Betik Hati

Mengingat :
1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 tentang tenaga
kesehatan
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang rumah
sakit.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
755/Menkes/Per/IV/2011 tentang Penyelenggaraan Komite medik di Rumah
Sakit.
4. Peraturan Ketua Eksekutif Komisi Akreditasi Rumah Sakit No :
1666/KARS/X/2014 tentang Penetapan Status Akreditasi Rumah Sakit

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
PERTAMA : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU & ANAK PURI BETIK
HATI TENTANG PANDUAN STAF KLINIS RUMAH SAKIT IBU &
ANAK PURI BETIK HATI.
KEDUA : Panduan staf klinis Rumah Sakit Ibu & Anak Puri Betik Hati sebagaimana
tercantum dalam lampiran keputusan.
KETIGA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya, dan apabila di
kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan
diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bandar Lampung


Tanggal : 01 September 2015
Direktur

dr. M. Iqbal, Sp.A


LAMPIRAN : KEPUTUSAN DIREKTUR RSIA PURI BETIK HATI
NOMOR : 102/SK/DIR-RSIAPBH/IX/2015
TANGGAL : 01 September 2015

PANDUAN STAF KLINIS


RUMAH SAKIT IBU & ANAK PURI BETIK HATI
TAHUN 2015

I. DEFINISI
a. Rekrutmen
Rekrutmen adalah proses menentukan dan menarik pelamar yang mampu untuk bekerja
dalam rumah sakit. Rekrutmen juga merupakan tindak lanjut dari fungsi manajemen yang
pertama yaitu pengadaan tenaga kerja. Dalam arti yang berbeda rekrutmen adalah
serangkaian aktivitas mencari dan memikat pelamar kerja dengan motivasi, kemampuan,
keahlian dan pengetahuan yang diperlukan untuk menutupi kekurangan yang diidentifikasi
dalam perencanaan ke karyawanan. Aktifitas rekrutmen dimulai pada saat calon mulai
dicari dan berakhir pada saat lamaran mereka diserahkan. Secara keseluruhan proses
rekrutmen merupakan suatu usaha untuk mencari tenaga kerja dan memikat calon tenaga
kerja tersebut untuk dapat bekerja di perusahaan dan menempati posisi dengan yang di
inginkan. Proses Rekrutmen sangat penting karena kualitas SDM dalam perusahaan
tergantung pada kualitas proses rekrutmennya.
b. Kredensial
Kredensial adalah proses evaluasi terhadap tenaga keperawatan untuk menentukan
kelayakan pemberian kewenangan klinis. Proses kredensial adalah proses evaluasi suatu
rumah sakit terhadap seseorang untuk menentukan apakah yang bersangkutan layak diberi
kewenangan klinis menjalankan tindakan medis tertentu dalam lingkungan rumah sakit
tersebut untuk suatu periode tertentu
c. Penugasan
Penugasan adalah memberikan tugas tertentu agar karyawan dapat melakukan tugas yang
sesuai dengan yang telah ditetapkan. SPK (Surat Perintah Kerja) merupakan implementasi
dari penugasan yang merupakan surat perintah resmi dari direktur.
d. Orientasi
Orientasi adalah memberikan informasi yng berhubungan dengan lingkungan baru dalam
suatu rumah sakit.
e. Penilaian/Evaluasi Kinerja
Evaluasi kinerja atau penilaian karyawan adalah suatu proses yang digunakan pimpinan
untuk menentukan apakah seorang karyawan melakukan pekerjaannya sesuai dengan tugas
dan tanggung jawabnya. Penilaian kinerja adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh
manajemen atau personalia untuk menilai kinerja tenaga dengan cara membandingkan
kinerja atas uaraian pekerjaan/tugas dalam suatu periode tertentu biasanya setiap akhir
tahun

II. RUANG LINGKUP


Pada dasarnya SDM merupakan modal dasar dalam proses pembangunan perusahaan, oleh
karena itu kualitas SDM yang senantiasa harus dikembangkan dan diarahkan agar visi dan
misi dari perusahaan dapat tercapai. Langkah awal dari peningkatan SDM adalah rekrutmen.
Hal ini ditujukan agar perusahaan dapat mengelola sumber daya manusia yang efektif dan
efisien. Setelah dilakukan rekrutmen maka berkas pegawai tersebut diverifikasi untuk
membuktikan bahwa benar karyawan tersebut merupakan alumni dari ijazah dan STR/SIP
yang dilampirkan. Bagi staf medis, keperawatan/ kebidanan dan staf professional lainnya
dilakukan evaluasi untuk menilai kelayakan pemberian kewenangan klinis atau kredensial.
Kemudian staf medis/keperawatan/bidan diberikan penugasan lalu diorientasikan baik umum
dan khusus lalu dilakukan evaluasi.

III. TATA LAKSANA


A. Alur Secara Umum

REKRUTMEN STAF Verifikasi dari sumber


aslinya
 Staf medis
KREDENSIAL  Staf keperawatan
 Staf kessehatan
professional lainnya

PENUGASAN  Staf Medis/ Keperawatan: SPK dan RKK


 Staf kesehatan Prof lainnya : SPKK

ORIENTASI  Umum : RS, Mutu, Keselamatan dan PPI


 Khusus : di unit pelayanan

PENILAIAN/  Awal
EVALUASI  Tahunan (Semua Staf)
KINERJA  Tiga tahunan (rekredensial) untuk staf medis

B. Rekrutmen

Pengajuan Penambahan staf


oleh kepala unit kerja

ACC Direktur

Seleksi Lamaran Pekerjaan


Pelamar dilakukan test ujian
tertulis dan wawancara

Pelamar dinyatakan lulus

Orientasi

c. Kredensial

Karyawan baru klinis mengajukan surat permohonan


disertai white paper kredensial kepada Direktur

Direktur memerintahkan ketua komite medik/ komite


keperawatan/tim yg dihunjuk untuk mengkredensial

Sub Komite Kredensial


melakukan kredensial

Hasil kredensial diserahkan


kepada Direktur

Direktur mengeluarkan SPK


dan RKK/ SPKK

d. Penugasan

Staf Medis dan Staf Kesehatan Prof lainnya


Keperawatan/Bidan

SPK dan RKK SPKK (Surat Penugasan Kerja


Klinis)

e. Orientasi

Seluruh Staf Baru

Orientasi
Umum : RS, Mutu, Keselamatan
Pasien, PPI

Orientasi : di unit Pelayanan

f. Penilaian/Evaluasi Kinerja

PENILAIAN
KINERJA INDIVIDU

Staf Non Klinis Staf Klinis

Sesuai dengan uraian Staf Medis:


tugas dan hasil kerja OPPE/FPPE
yang telah ditetapkan

Staf Keperawatan

Staf Kes Prof Lainnya

PENILAIAN
KINERJA UNIT

DEPARTEMEN/UNIT  Sasaran mutu/ HASIL PENILAIAN


PELAYANAN indikator mutu/ KINERJA UNIT
standar pelayanan
minimal
 Hasil survey
kepuasan PELAPORAN
 Efisiensi &efektifitas
biaya

IV. DOKUMENTASI
Pendokumentasian dilakukan sesuai dengan tahapan proses rekrutmen sampai evaluasi.
Proses evaluasi staf dilakukan minimal penilaian di akhir tahun 1 kali dalam setahun. Dari
pihak manajemen dan juga unit kerja di Rumah Sakit Ibu & Anak Puri Betik. Evaluasi
bulanan untuk melihat kinerja karyawan dan dilakukan secara terus menerus setiap bulan.

Ditetapkan di : Bandar Lampung


Tanggal : 01 September 2015
Direktur
dr. M. Iqbal, Sp.A

Direktur
Karyawan memerintahkan
baruSub
klinis
Komite
mengajukan
ketua
Kredensial
komite
surat
medik/
permohonan
komite
disertai
keperawatan/tim
white paper
melakukan
ygkredensial
dihunjuk
kredensial
untuk
kepadamengkredensial
Direktur RSMM

Anda mungkin juga menyukai