Anda di halaman 1dari 2

KARTU SOAL NOMOR 5

Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi unsur unsur pembangun teks puisi yang


diperdengarkan…
Materi : Unsur-Unsur Puisi
Kelas / Sem : VIII / 1
Indikator Soal : Disajikan kutipan puisi, siswa dapat menafsirkan puisi
tersebut
Level Kognitif : 3 (Menafsirkan – C5)

Soal Uraian:
Orang bicara bisa bisu
Orang mendengar bisa tuli
Orang alim bisa nafsu
Orang sakti bisa mati
Di negeri amplop
amplop-amplop mengamplopi
apa saja dan siapa saja
……
(Di Negeri Amplop, Gus Mus)

1. Buatlah penafsiranmu atas kutipan puisi diatas !

Pedoman Penskoran:

Jawaban Skor
Jika kosong atau jawaban salah 0
Tentang Praktek Suap 1
Tentang Praktek Suap yang mampu mengubah perilaku seseorang 2
Tentang Praktek Suap yang mampu mengubah perilaku seseorang yang terjadi 3
di suatu negeri
Tentang Praktek Suap yang terjadi di suatu Negeri, yang mampu mengubah 4
perilaku seseorang.
Tentang Praktek Suap yang terjadi di suatu Negeri, yang mampu mengubah 5
perilaku seseorang, hampir dalam setiap bidang.
SOAL PILIHAN GANDA:

Orang bicara bisa bisu


Orang mendengar bisa tuli
Orang alim bisa nafsu
Orang sakti bisa mati
Di negeri amplop
amplop-amplop mengamplopi
apa saja dan siapa saja
……
(Di Negeri Amplop, Gus Mus)

1. Penafsiran yang paling tepat dari kutipan puisi diatas adalah…


a. Korupsi
b. Praktek Suap
c. Praktek Suap yang mampu mengubah perilaku seseorang
d. Praktek Suap yang mampu mengubah perilaku seseorang yang terjadi di
suatu negeri
e. Praktek Suap yang terjadi di suatu Negeri, yang mampu mengubah
perilaku seseorang.

Anda mungkin juga menyukai