Anda di halaman 1dari 4

CATATAN PENDADARAN

TANGGAL : 21 MARET 2019


NAMA : AHMAD OKTAF TANTOWY
PEMBIMBING : IR.ABDULLAH KUNTA-ARSA,MT.
IR.WASIR NURI,MT.
PENGUJI : IR. ZUBAIDI ACHMAD, M.T.
IR. I KETUT SUBAWA, M.T.

A. DAFTAR SARAN
1. Sebaiknya di RC dihubungkan dengan valve FC yang ada di fresh feed
HCl.
2. Sebaiknya pendingin yang digunakan adalah downterm A untuk reaktor
karena mampu masih terjaga fase cair dibandingkan dengan demin water
bertekanan tinggi.
3. Sebaiknya tangki produk diperbesar kapasitasnya, atau waktu tinggal
dikurangi sehingga pengadakan tangki lebih sedikit dan tidak membuang-
buang tempat.

B. DAFTAR PERTANYAAN
1. Mengapa menyimpan HCl didalam tangka atap mengambang? Dan
jelaskan mekanisme kerjanya
Jawab: HCl disimpan diatap mengambang karena mencegah gas clor yang
menguap yang membahayakan lingkungan, jika menggunakan tangka atap
mengambang maka tidak perlu adanya vent yang artinya gas klor tidak
akan menyebar.
2. Mengapa memilih atap mengambang tidak menggunakan tangki
mengambang
Jawab: memilih tangka atap mengambang karena lebih murah disbanding
dengan model tangka mengambang.
3. Bagaimana cara menentukan suhu atas vaporizer?
Jawab : Neraca massa disekitar separator
Kecepatanmassamasuk - Kecepatanmassakeluar = Akumulasi
F-V-L=0
Neraca massa masing-masing komponen
F.zf = V.yi + L.xi
Kesetimbangan
yi = Ki xi
Didefinisikan Rasio = V /F, maka L/F = (1 - Rasio)
Diperoleh :
zf = Rasio Ki.xi + (1-Rasio).xi
dengan itu iterasi suhu dengan tekanan dan rasio tetap sampai Σzf= 1
4. Bagaimana cara mengitung Tcampuran setelah recycle?
Jawab : Dengan Hk. Azas Black.
Dimana Q1+Q2 = Qcamp
M1 x Cp1 x (T1-Treff)+M2 x Cp2 x (T2-Treff)=McampxCpcampx (Tcamp-Treff)
T1 dan T2 sudah diketahui, sehingga diperoleh Tcampurannya.
5. Bagaimana menghitung suhu keluar kompresor?
Jawab: Untuk menghitung suhu keluar menggunakan rumus
𝑦−1
𝑃2
𝑇2 = 𝑇1 (𝑃1) 𝑦 dengan T suhu dalam (K) dan P dalam (atm) sedangkan y

adalah Cp/Cv
6. Mengapa tekanan di tangki produk tidak atmosferik?
Jawab: Karena jika tekanan dibuat atmosferik akan berubah fase menjadi
gas oleh sebab itu dijaga tekanan di tangki produk.
7. Bagaimana pegaruhnya ketika di MD tidak ada reflux?
Jawab: Reflux berguna untuk menjaga kesetimbangan fase antara cair dan
uap di MD.
8. Apa fungsi condensor total apa perbedaan dengan condensor parsial ?
Jawab: condensor total berfungsi untuk mengembunkan semua feed yang
masuk, sedangkan untuk condensor parsial untuk mengembunkan
sebagian saja.
9. Mengapa suhu di condenser total berbeda antara suhu masuk dan keluar?
Jawab: karena komponen yang masuk lebih dari 1, jika hanya 1 makan
suhu masuk dan keluar sama.
10. Berapa jumlah plate di MD-01 dan berapa tekanan antara feed, atas dan
juga bawah?
Jawab: Di MD-01 total plate ada 22, dan tekanan feed 2 atm, atas 1,98
atm, bawah 2,1 atm
11. Menggunakan jenis apa reboiler?
Jawab: reboiler kita menggunakan jenis kettle reboiler
12. Apa arti ROI dan mengapa bias mendapatkan besar?
Jawab: ROI adalah Return On Investment yang artinya besaran dalam
persen uang yang dikembalikkan ke investor per tahun, karena sesuai
syarat dibuku aries & newton jika pabrik berisko tinggi ROI min 44%
13. Apa itu POT?
Jawab: POT adalah Pay On Time, waktu yang dibutuhkan untuk
mengembalikan semua uang ke investor.
14. Apa itu maksud air blowdown? Apa air blowdown yang ada dipabrik ini?
Jawab: air blowdown adalah air yang dibuang atau sekali pakai, didalam
pabrik air blowdown yaitu, air blowdown bak air bersih, air service, air
minum, cooling tower, dan WHB.
15. Mengapa meggunakan WHB? Lalu steam yang dihasilkan pada WHB
digunakan untuk alat apa?
Jawab: Karena ingin memanfaatkan panas yang dihasilkan untuk
memproduksi steam suhu 140 oC. Steam yang dihasilkan oleh WHB-01
VP-02.
16. Kenapa listrik yang butuhkan besar sekali yaitu 1500Kw?
Jawab: Karena untuk menggerakkan atau menjalankan alat listrik seperti
di proses menjalankan pompa, kompresor, dan juga menjalankan fasilitas
pabrik seperti ac, penerangan, laboratorium dan benda perkantoran
lainnya.
17. Condensor menggunakan refrigerant mengapa? Dan bahan apa yang
digunakan?
Jawab: karena suhu yang didinginkan sudah 32oC jika menggunakan air
tidak bisa. Menggunakan ammonia.
Mengetahui,

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Ir. Abdullah Kunta-Arsa,MT. Ir. Wasir Nuri, M.T.


NIK. 19570216 198903 1 001 NIP. 19550411 198803 1 001

Anda mungkin juga menyukai