Anda di halaman 1dari 1

Trauma, atau cedera, didefinisikan sebagai gangguan seluler yang disebabkan oleh pertukaran

dengan energi lingkungan yang berada di luar ketahanan tubuh yang diperparah oleh kematian sel
karena iskemia / reperfusi. Trauma merupakan penyebab kematian ketiga terbanyak tanpa
memandang usia. (schwartz)

Secara garis besar, trauma terbagi menjadi trauma tumpul dan trauma tajam. Keduanya memiliki
biomekanika dan klinis yang berbeda sehingga penanganannya juga berbeda.

Trauma tajam

Anda mungkin juga menyukai