Anda di halaman 1dari 2

SURVEILANS GIZI DAN PELACAKAN

GIZI BURUK
No. Dokumen : UKP/ /SOP/III/2017
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : /03/2017
Halaman : 1/2

Puskesmas EDDY NURCAHYADI


Sukaraja Nuban NIP. 197005062002121004

1. Pengertian Surveilans gizi adalah suatu proses pengumpulan,pengelolaan dan


diseminasi informasi hasil pengelolaan data secara terus menerus dan
teratur tentang indikator yang terkait dengan kinerja perbaikan gizi
masyarakat
2. Tujuan Tersedianhya informasi secara cepat ,akurat,teratur dan berkelanjutan
mengenai perubahan pencapain kinerja pembinaan gizi
3. Kebijakan 1. Undang –undang Nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan
2. Undang – undang no 18 tahun 2012 tentang pangan
3. Peraturan presiden Nomor 42 tahun 2013 tentang Gerakan Nasional
Percepatan Perbaikan Gizi
4. Referensi Buku petunjuk pelaksanaan surveilan gizi tahun 2015
5. Alat dan
Bahan
6. Prosedur/ 1. Kader Posyandu melaporkan data balita BGM/ Gizi Buruk ke
Langkah- Puskesmas
2. Petugas Gizi konfirmasi data balita BGM/ Gizi Buruk dengan kader
Langkah
Posyandu
3. Petugas Gizi menyiapkan form pelacakan balita gizi buruk
4. Petugas Gizi melakukan kunjungan rumah sasaran balita Gizi Buruk
dengan didampingi kader dan melakukan pengukuran BB dan TB/PB
serta anamnesa kebiasaan makan balita
5. Petugas Gizi menganalisa data BB dan TB/PB dengan buku standar
WHO 2005
Dokumentasi dengan hasil tercatat di buku register
7. Bagan Alir
Data balita BGM/gizi buruk

Konfirmasi data

Form pelacakan balita gizi buruk

Kunjungan Rumah, pengukuran BB


dan TB/PB

Analisis data

Dokumentasi
8. Hal- hal yang Pemberian pmt harus sesuai sasaran
perlu di
perhatikan
9. Unit Terkait Petugas Gizi
Kader Posyandu
10.Dokumen
Terkait
11.Rekam Histori No. Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai berlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai