Anda di halaman 1dari 10

GURU PEMBELAJAR MODA TATAP MUKA

SILABUS DIKLAT

Mapel/Kelompok Kompetensi : SD Kelas Tinggi - Kelompok Kompetensi A

Kompetensi : Profesional

Judul Modul : Kajian Materi Bahasa dan Sastra Indonesia Sekolah Dasar

Alokasi Waktu : 18 JP @ 45 menit = 810 menit

Deskripsi Singkat : Materi ini menjelaskan tentang: 1). Hakikat, Fungsi, Kedudukan, dan Ragam Bahasa; 2)
Pemerolehan Bahasa Indonesia; 3) Linguistik Bahasa Indonesia; 4) Semantik Bahasa Indonesia; 5)
Keterampilan Berbahasa Indonesia; 6) Sastra Indonesia.

Kompetensi

a. Kompetensi Inti : Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung mata pelajaran
yang diampu (Bahasa dan Sastra Indonesia).

b. Kompetensi Guru : 1. Memahami hakikat bahasa dan pemerolehan bahasa.


2. Memahami kedudukan, fungsi, dan ragam bahasa Indonesia.
3. Menguasai dasar-dasar dan kaidah bahasa Indonesia sebagai rujukan penggunaan
bahasa Indonesia yang baik dan benar.
4. Memiliki keterampilan berbahasa Indonesia (menyimak, berbicara, membaca, dan
menulis).
5. Memahami teori dan genre sastra Indonesia.
6. Mampu mengapresiasi karya sastra Indonesia, secara reseptif dan produktif.
ALAT BANTU/ ESTIMASI
INDIKATOR KEBERHASILAN MATERI POKOK SUBMATERI POKOK METODE REFERENSI
MEDIA WAKTU

Menerapkan ragam bahasa Hakikat, Fungsi, 1. Hakikat bahasa Tanya jawab, LCD Projector, 2 JP @ 45 menit Abdul Syukur
Indonesia dalam pembelajaran Kedudukan, dan Indonesia diskusi, Laptop/notebook, = 90 menit (2001). Pengantas
Ragam Bahasa 2. Kedudukan penugasan, White board, Sosiolingustik,
bahasa penguatan/ Spidol, Active Sajian Bunga
Indonesia
Indonesia ceramah Speaker, dan Laser Rampai Malang:
3. Fungsi bahasa Universitas Negeri
Pointer.
Indonesia Malang.
4. Kedudukan dan
fungsi bahasa Alwi, Hasan, dkk.
Indonesia (2003). Tata
5. Ragam bahasa Bahasa Baku
Indonesia Bahasa Indonesia.
ALAT BANTU/ ESTIMASI
INDIKATOR KEBERHASILAN MATERI POKOK SUBMATERI POKOK METODE REFERENSI
MEDIA WAKTU

Mengidentifikasi faktor- Pemerolehan 1. Pemerolehan Tanya jawab, LCD Projector, 2 JP @ 45 menit Jakarta: Balai
faktor yang mempengaruhi Bahasa Anak bahasa anak diskusi, Laptop/notebook, = 90 menit Pustaka.
pemerolehan bahasa 2. Pembelajaran penugasan, White board,
bahasa anak penguatan/ Spidol, Active Aminuddin.
3. Perbedaan ceramah Speaker, dan Laser (2000). Pengantar
pemerolehan Apresiasi Karya
Pointer.
dan Sastra. Bandung :
pembelajaran PT. Sinar Baru
bahasa Algensindo.
4. Tahapan
pemerolehan Chaer, Abdul.
bahasa (2007). Linguistik
5. Faktor-faktor Umum. Jakarta:
yang Rineka Cipta.
memengaruhi
pemerolehan ____________________., (2009).
bahasa Pengantar
Semantik Bahasa
Menerapkan kaidah bahasa Linguistik Bahasa 1. Kaidah tata Tanya jawab, LCD Projector, 2 JP @ 45 menit Indonesia. Jakarta:
Indonesia (morfologi=tata Indonesia bentukan dan diskusi, Laptop/notebook, = 90 menit Rineka Cipta.
bentukan dan tata istilah sebagai tata penugasan, White board,
rujukan penggunaan bahasa 2. Istilah penguatan/ Spidol, Active ___________________.,
Indonesia yang baik dan benar) 3. Kaidah kelas ceramah Speaker, dan Laser (2013). Fonologi
kata Bahasa Indonesia.
Pointer.
4. Kaidah tata Jakarta. Rineka
kalimat Cipta.
5. Kaidah wacana
ALAT BANTU/ ESTIMASI
INDIKATOR KEBERHASILAN MATERI POKOK SUBMATERI POKOK METODE REFERENSI
MEDIA WAKTU

Menerapkan kaidah bahasa Semantik Bahasa 1. Kaidah makna Tanya jawab, LCD Projector, 2 JP @ 45 menit
Indonesia semantik (makna kata, Indonesia kata dan diskusi, Laptop/notebook, = 90 menit Chaniago, Darwin.
hubungan makna=polisemi, hubungan penugasan, White board, S., (2003) Berbalas
sinonim, antonim, hiponim, makna penguatan/ Spidol, Active Pantun Remaja.
homograf, homofon, denotasi, 2. Kaidah ceramah Speaker, dan Laser Bandung: Pustaka
pertalian Setia.
konotasi, majas sebagai rujukan Pointer.
makna
penggunaan bahasa Indonesia
3. Perubahan . Crystal, David.
yang baik dan benar) makna kata (2008). A
Menerapkan kaidah bahasa 4. Jenis idiom, Dictionary of
Indonesia sintaksis (tata kalimat
pameo, dan Linguistics and
peribahasa Phonetics. USA:
sebagai rujukan penggunaan
Blackwell
bahasa Indonesia yang baik dan
Publishing Ltd.
benar)
E. Owens, Robert.
Menerapkan prinsip dan Keterampilan 1. Prinsip dan Tanya jawab, LCD Projector, 4 JP @ 45 menit
Jr. (2012).
prosedur berbahasa secara Berbahasa prosedur diskusi, Laptop/notebook, = 180 menit
Language
integratif: menyimak, berbicara, Indonesia berbahasa penugasan, White board,
Development An
membaca, menulis) secara lisan Spidol, Active Introduction. New
ALAT BANTU/ ESTIMASI
INDIKATOR KEBERHASILAN MATERI POKOK SUBMATERI POKOK METODE REFERENSI
MEDIA WAKTU

Menerapkan prinsip dan reseptif penguatan/ Speaker, dan Laser Jersey: Pearson
prosedur berbahasa secara (menyimak) ceramah Pointer. Education,Inc.
tertulis reseptif. Membaca, 2. Prinsip dan
membaca teks, membaca prosedur Haduyanto. (2001).
nyaring. berbahasa Membudayakan
secara lisan Kebiasaan Menulis.
produktif Sebuah Pengantar.
(berbicara) Jakarta: PT.
3. Prinsip dan Fikahati Aneska.
prosedur
berbahasa Hardjana, Agus M.
secara tertulis (2007). Komunikasi
reseptif Intrapersonal dan
(membaca) Interpersonal.
4. Prinsip dan Yogyakarta :
prosedur Kanisius.
berbahasa
secara tertulis Kushartanti,
produktif Untung Yuwono,
(menulis) Multamia RMT
Lauder
Membedakan sastra lama dan Sastra Indonesia Tanya jawab, LCD Projector, 4 JP @ 45 menit (penyunting).
sastra baru diskusi, Laptop/notebook, = 180 menit (2005). Pesona
ALAT BANTU/ ESTIMASI
INDIKATOR KEBERHASILAN MATERI POKOK SUBMATERI POKOK METODE REFERENSI
MEDIA WAKTU

Menjelaskan ganre sastra 1. Sastra lama penugasan, White board, Bahasa: Langkah
Indonesia dan sastra penguatan/ Spidol, Active Awal Memahami
baru ceramah Speaker, dan Laser Linguistik. Jakarta:
2. Genre sastra Pointer. Gramedia.
Indonesia
3. Prosa dan
puisi
4. Prosa lama dan
prosa baru
5. Unsur
instrinsik puisi
dan prosa
GURU PEMBELAJAR MODA TATAP MUKA
SKENARIO DIKLAT

Mapel - Kelompok Kompetensi : SD Kelas Tinggi - Kelompok Kompetensi A

Kompetensi : Profesional

Judul Modul : Kajian Materi Bahasa dan Sastra Indonesia Sekolah


Dasar

Alokasi Waktu 18 JP @ 45 menit = 810 menit

TAHAPAN KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU

PERSIAPAN Mengecek kelengkapan alat pembelajaran, 5’


seperti: Laptop/notebook, White board,
Spidol, Active Speaker, dan Laser Pointer. atau
media pembelajaran lainnya.

KEGIATAN Fasilitator mengucapkan salam dan menyapa 10’


PENDAHULUAN peserta diklat.

Fasilitator mengupayakan suasana yang


kondusif.

Fasilitator menjelaskan kompetensi, tujuan,


indikator, alokasi waktu, dan skenario kegiatan
pembelajaran.

KEGIATAN INTI Brainstorming 2 JP @ 45 menit = 90


menit
Kegiatan Pembelajaran 1:
Hakikat, Fungsi,
Kedudukan, dan
Ragam Bahasa
Indonesia
Mengkaji materi dan melakukan aktivitas yang
ada di modul

Diskusi tanya jawab

Presentasi

Latihan soal uji kompetensi


TAHAPAN KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU

KEGIATAN INTI Brainstorming 2 JP @ 45 menit = 90


menit
Kegiatan Pembelajaran 2: Mengkaji materi dan melakukan aktivitas yang
Pemerolehan Bahasa ada di modul
Anak Diskusi tanya jawab

Presentasi

Latihan soal uji kompetensi

KEGIATAN INTI Brainstorming 2 JP @ 45 menit = 90


menit
Kegiatan Pembelajaran 3: Mengkaji materi dan melakukan aktivitas yang
Linguistik Bahasa ada di modul
Indonesia Diskusi tanya jawab

Presentasi

Latihan soal uji kompetensi

KEGIATAN INTI Brainstorming 2 JP @ 45 menit = 90


menit
Kegiatan Pembelajaran 4: Mengkaji materi dan melakukan aktivitas yang
Semantik Bahasa ada di modul
Indonesia Diskusi tanya jawab

Presentasi

Latihan soal uji kompetensi

KEGIATAN INTI Brainstorming 4 JP @ 45 menit = 180


menit
Kegiatan Pembelajaran 5: Mengkaji materi dan melakukan aktivitas yang
Keterampilan ada di modul
Berbahasa Indonesia Diskusi tanya jawab

Presentasi

Latihan soal uji kompetensi

KEGIATAN INTI Brainstorming 4 JP @ 45 menit = 180


menit
Kegiatan Pembelajaran 6: Mengkaji materi dan melakukan aktivitas yang
ada di modul
Sastra Indonesia
Diskusi tanya jawab

Presentasi
TAHAPAN KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU

Latihan soal uji kompetensi

KEGIATAN PENUTUP Mereview kegiatan belajar 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 75’

Refleksi dan umpan balik

Fasilitator menutup kegiatan

Jumlah alokasi waktu 18 JP @ 45 menit = 810


menit

Anda mungkin juga menyukai