Anda di halaman 1dari 17

SEARCHING

Searching Dalam AI
• Digunakan untuk mencari solusi dari suatu
permasalahan
• Dapat digunakan untuk semua masalah

• Efisien?
Belum tentu
Teknik Searching Dalam AI
• Langkahnya adalah dengan mendefinisikan
terlebih dahulu Ruang Masalah (State
space)nya.

Apa itu State?


State
• State adalah semua tahapan yang
tersedia untuk menemukan solusi
• State biasana direpresentasikan
dalam bentuk tree
Tree VS Graph

What is it ? That’s a graph


Tree VS Graph

That’s the tree of the previous graph


Performansi Searching
Untuk mengukur performansi metode pencarian,
terdapat 4 kriteria yg dapat digunakan :

• Completeness
‘Apakah menjamin penemuan solusi ??’
• Time Complexity
‘Berapa lama waktu yg diperlukan ??’
• Space Complexity
‘Berapa banyak memory yg dibutuhkan ??’
• Optimality
‘Apakah solusi yg ditemukan adalah solusi terbaik ??’
Jenis Teknik Searching
• Blind Search ( Un-Informed Search )
- Breadth First Search ( BFS )
- Depth First Search ( DFS )
- Uniform Cost Search ( UCS )
- Depth Limited Search ( DLS )
- Iterative Deepening Search ( IDS )
- Bi-Directional Search ( BDS )

• Heuristic Search ( Informed Search )


Breadth-First Search
• Metode pencarian dapat dilihat sbb:
• Keuntungan BFS:
1. Tidak akan menemui jalan buntu
2. If ada solusi,mk breadth first seacrh akan
menemukannya. If lbh dr satu, maka solusi min
akan ditemukan.
• Kelemahan BFS:
1. Membutuhkan memori yg ckp banyak, krn
menyimpan semua node dalam satu pohon
2. Membutuhkan waktu yg ckp lama, krn menguji n
level u/ mdptkan solusi pd level yg ke-(n+1)
Penanganan Masalah Galon Air dg BFS

0,0

0,3 4,0

3,0 4,3 1,3

3,3 1,0

4,2
Depth First Search
• Metode pencarian dapat dilihat sbb:
• Keuntungan :
1. Membutuhkan memori relatif kecil, krn
hanya node – node pd lintasan yg aktif
saja yg disimpan
2. Scr kebetulan, metode ini akan
menemukan solusi tanpa hrs menguji lbh
banyak
• Kerugian :
1. Memungkinkan tdk ditemukannya tujuan yg
diharapkan
2. Hanya akan mendapat solusi pd setiap
pencarian
Penanganan Masalah Galon Air dg DFS

0,0

0,3 4,0

3,0 4,3 1,3

3,3 1,0

4,2

Anda mungkin juga menyukai