Anda di halaman 1dari 3

1.

Manajemen strategic adalah proses atau rangkaian aktivitas


pengambilan keputusan yang sifatnya mendasar dan
menyeluruh, disertai dengan penetapan cara pelaksanaannya,
yang dibuat oleh pimpinan organisasi dan diimplementasikan
oleh seluruh jajaran di dalam organisasi tersebut untuk
mencapai tujuan.

2. tugas manajemen stratejik


 Mengembangkan visi dan misi strategik.
 Merangkai / menyusun tujuan-tujuan.
 Membangun (Craft) suatu strategi untuk mencapai
tujuan-tujuan.
 Melaksanakkan dan mengeksikusi strategi.
 Mengevaluasi dan mengambil inisiatif membuat
koreksi penyesuaian-penyesuaian.
4. visi, misi dan tujuan perusahaan
 visi adalah pandangan jauhke depan tentang ke
arah mana sebuah perusahaan akan dibawa atau
gambaran cita-citaapa yang ingin dicapai oleh
perusahaan.
 m i s i a d a l a h pernyataan tentang apa yang harus
dikerjakan oleh perusahaan dalam usahanyamewu
judkan visi
 Tujuan perusahaan pada umumnya ialah untuk
memuaskan kebutuhan dari konsumen dengan
nilai-nilai tertentu. Namun secara umum,
tujuan perusahaan dapat berupa :
 Mencapai keuntungan maksimal
 Mempertahankan kelangsungan hidup
 Mengejar pertumbuhan
 Menampung tenaga kerja

5. contoh visi misi perusahaan


IKEA
 “To Create a Better Everyday Life For The Many
People”
 Brand furnitur pada umumnya membuat visi dan
misi yang tentu saja berhubungan dengan produk
furnitur. Namun IKEA memilih untuk fokus dalam
membuat hari yang lebih baik bagi pelanggan
mereka.
 Ide bisnis mereka dirancang untuk mendukung visi
misi perusahaan tersebut agar banyak orang bisa
memiliki barang atau furnitur yang mereka
butuhkan.
 Penggunaan kata-kata “as many people as
possible” atau “sebanyak mungkin orang”
membuat brand besar seperti IKEA mampu
menarik perhatian banyak orang dari kalangan
apapun.

Sweetgreen
 “To Inspire Healthier Communities by
Connecting People to Real Food”
 Misi Sweetgreen menjelaskan tentang upaya
mereka untuk membangun jaringan antar petani
yang menanam bahan-bahan segar untuk
dikonsumsi menjadi makanan sehat. Kalimat yang
mengatakan “menghubungkan orang-orang”
membuat pernyataan Sweetgreen sangat kuat.
 Tidak hanya melayani masyarakat melalui toko
mereka, Sweetgreen juga memberikan edukasi
kepada anak-anak mengenai asal makanan yang
sehat, pola hidup sehat dan juga bagaimana cara
makan yang sehat.

Patagonia
 “Built The Best Product, Cause No Unnecessary
Harm, Use Business To Inspire and Implement
Solutions To The Environmental Crisis”
 Statement misi Patagonia mengkombinasikan nilai
yang membawa mereka sukses dalam sektor bisnis
dan nilai yang berkontribusi untuk menciptakan
dunia yang lebih baik.
 Patagonia menjalankan misi tersebut salah satunya
dengan menyumbangkan 1% keruntungan mereka
kepada sejumlah kelompok pecinta lingkungan
yang tersebar di seluruh dunia.

Anda mungkin juga menyukai