Jawab:
Pada hari pertama, batuan sedimen yang dijumpai yaitu batupasir karbonatan dengan
ukuran butir pasir sedang-pasir sangat halus dan batugamping, terdapat juga perbedaan
warna yaitu terdapat sedikit pasir hitam tetapi sebagian besar tersusun atas pasir putih.
2. Gambarkan arah arus pada saat pasang dan surut, buat profil pantai dengan kecepatan arus
Surut
Pasang
0,5 m/s
0,3 m/s