Anda di halaman 1dari 3

Kolom Stratigrafi Cekungan Jawa Barat Utara dan Model Karbonat Wilson (1975)

Carbonat System

Model Fasies Wilson (1975)

a) Basin Fasies: merupakan lingkungan yang terlalu dalam dan gelap bagi kehidupan
organisme benthonik dalam menghasilkan karbonat, sehingga adanya karbonat
hanya tergantung kepada pengisian oleh material yang berukuran butir sangat halus
dan merupakan hasil runtuhan planktonik.
b) Open Shelf Fasies: merupakan lingkungan air yang mempunyai kedalaman dari
beberapa puluh meter sampai beberapa ratus meter, umumnya mengandung
oksigen, berkadar garam yang normal dan mempunyai sirkulasi air yang baik.
c) Toe of Slope Karbonat Fasies: merupakan lingkungan yang berupa lereng cekungan
bagian bawah, dengan material-material endapannya yang berasal dari daerah-
daerah yang dangkal. Kedalaman, kondisi gelombang, dan kandungan oksigen
masih serupa dengan fasies 2.
d) Fore Slope Fasies: merupakan lingkungan yang umumnya terletak diatas bagian
bawah dari "oxygenation level" sampai diatas batas dasar yang bergelombang,
dengan material endapannya yang berupa hasil rombakan.

Anda mungkin juga menyukai