Anda di halaman 1dari 24

presented by : andims

Setiap orang memiliki impian hidupnya masing masing, ada


yang sudah menjadi kenyataan, namun ada juga yang masih
dalam proses mewujudkannya

Seringkali kita menyalahkan keadaan diluar kita tanpa


pernah menyadari bahwa problem utama sebenarnya ada
pada diri kita sendiri

“Jangan pasrahkan hidupmu kepada orang yang akan menghancurkannya” –


Andi MS
Penyakit
Mental
Block
Apa itu penyakit mental
block ?

penyakit Mental block adalah


penyakit pada program pikiran kita
yang bersifat menghambat kita
untuk mencapai impian, harapan,
keinginan, tujuan atau perubahan
dalam hidup kita
Perlu Dipahami Terlebih Dahulu
Setiap :apa yang ada dan terjadi,terdiri
dari kombinasi beberapa faktor, tidak
ada yang berdiri sendiri.

Kekalahan team sepakbola, bukan hanya kesalahan


penjaga gawang saja, bisa saja karena kombinasi faktor
pemainnya tidak fit, pelatih salah strategi, pemain lawan
sedang dalam kondisi prima, kondisi lapangan buruk
dsb.
Perlu Dipahami Terlebih Dahulu :
Pikiran dan seluruh energi pada diri kita akan melakukan sesuatu yang dapat
menunjang keputusan atau apa yang kita inginkan.

Thomas Alfa Edison pernah berkata

Jika kita berpendapat bahwa


SAYA BISA atau SAYA TIDAK
BISA.
Maka kedua pernyataan tadi itu
BENAR.

Maksudnya :
Jika kita mengatakan SAYA BISA, maka seluruh energi dan pikiran yang kita miliki akan
berusaha mencari jalan keluar untuk membuktikan bahwa SAYA MEMANG BISA.

Sebaliknya, Jika kita mengatakan SAYA TIDAK BISA, maka seluruh energi dan pikiran
yang kita miliki berusaha untuk membenarkan bahwa sesungguhnya SAYA MEMANG
TIDAK BISA
Perlu Dipahami Terlebih Dahulu :
kita harus selalu untuk
mencoba terlebih dahulu

Bisa saja sesuatu itu berlaku bagi orang lain, tetapi belum tentu sesuatu itu berlaku
bagi kita.
Mustahil dilakukan orang lain, belum tentu mustahil bagi kita.
Kegagalan menerpa orang lain, belum tentu akan menerpa kita juga.
Keberhasilan kita di masa lampau, bukan berarti keberhasilan yang akan kita
dapatkan saat sekarang dan nanti
Kegagalan yang kita alami dahulu, bukan berarti kegagalan yang selalu kita hadapi
sekarang dan nanti
Perlu Dipahami Terlebih Dahulu :
Tidak Ada Yang Tidak
Mungkin

Ketika anda ingin melangkah dan terhalang oleh penyakit


mental block, maka pada saat itu yakinkan pada diri kita
tidak ada yang tidak mungkin, semua memiliki
kemungkinan dan bisa dilakukan
Perlu Dipahami Terlebih Dahulu :
Sesuatu yang menurut kita BURUK, maka
sebenarnya itu adalah hal YANG TERBAIK
yang mesti terjadi diantara semua pilihan yang
ada.
Penyebab Penyakit Mental Block
1. bad self image
2. bad experience
3. bad environment
4. bad reference
5. bad education
penyakit ini disebabkan oleh virus.
Jenis-Jenis Virus Pembawa Penyakit Mental Block :
1. Virus Blame (menyalahkan),
2. Virus Excuse (Beralasan),
3. Virus Justified (pembenaran),
4. Virus Prestige (gengsi),
5. Virus Lazy (malas),
6. Virus Affraid (takut),
7. Virus Waiting (menunggu),
8. Virus Unconfident (tidak percaya diri) dan
9. Virus Bad Suspicion (buruk sangka)
gejala penyakit mental block

Selalu Merasa Konflik Suka Mengeluh, tanpa ada


Batin akibat asumsi- solusi positif dan langkah
asumsi negatif akibat konkrit dalam perbuatan
adanya virus perusak menuju perbaikan.

Tidak Mau Ambil resiko,


karena tidak mau
mendapatkan sisi negatif
atas konsekuensi yang
mesti kita tanggung,
padahal untuk memperoleh
tujuan tertentu harus ada
resiko yang harus diambil.
Tinggal kita meminimalisir Terjangkit Virus
resiko negatif yang Perusak
kemungkinan terjadi. Tidak ada perubahan
dalam kehidupan
Cara Mendeteksi Penyakit Mental Block
1. Pasang Target yang harus kita raih/capai.
Jika muncul di hati perasaan seperti : tidak mungkin, sulit, keinginan menunda,
dan sejenisnya... Itu artinya ANDA SUDAH TERINFEKSI VIRUS PERUSAK.
2. Perhatikan Pola
Seandainya kita mengalami kegagalan, pola negatif apa yang suka kita lakukan.
Apakah suka menyalahkan, beralasan, membenarkan, menyangkal, takut untuk
melangkah lagi, tidak percaya diri atau hanya menunggu saja . Jika seperti itu..
Maka ANDA SUDAH TERINFEKSI VIRUS PERUSAK.
3. Tanya pada Orang Lain
Terkadang kita tidak menyadari bahwa kita menderita penyakit ini.
4. Tanya Hati Nurani
Tanyalah pada hati kecil kita, apa yang membuat kita tidak nyaman? Kenapa
ketidaknyamanan itu timbul? Kenapa itu bisa terjadi? Tanyalah itu lebih dalam
lagi hingga kita pada akhirnya menemukan jenis VIRUS PERUSAK yang
menggerogoti hidup kita.
Tingkatan Penyakit Mental Block :
Stadium 1 Tidak Bisa

1. Orang yg terkena stadium 1, biasanya akan mengatakan,


“Sepertinya saya tidak bisa melakukannya” atau “Saya pikir, saya
tidak mampu melampaui rintangan yang ada” dan sejenisnya
2. Penyebabnya karena Bad Experience dengan Virus
Afraid/Virus Waiting dan/atau Bad Self Image dengan Virus
Unconfident
3. Gejalanya adalah takut mengalami kegagalan
Tingkatan Penyakit Mental Block :
Stadium 2 : Tidak Mungkin

1. Orang yg terkena stadium 2, selalu patah arang dan tidak


konsisten. Untuk stadium 2 akut, tidak pernah mau mencoba
karena sudah berpikiran tidak mungkin.
2. Kalimat yang dilontarkan biasanya, “Tidak mungkin hal itu terjadi”
atau “Tidak mungkin hal itu dilaksanakan”, atau “Ah... Cuma teori,
padahal tidak mungkin diterapkan”
3. Virus penyebabnya : Virus Excuse dan Virus Justified
4. Gejalanya adalah tidak mau mencoba dan mengambil inisiatif
Tingkatan Penyakit Mental Block :
Stadium 3 Tidak Mau

1. Orang yg terkena stadium 3,


Kalimat yang dilontarkan biasanya, “Pokoknya....” atau “Tidak Mau.... “
dan sejenisnya
2. Virus penyebab : Virus Blame, Virus Prestige, Virus Lazy
dan/atau Virus Bad Suspicion.
3. Gejalanya adalah selalu ingin menang sendiri dan/atau tidak mau
mendengarkan pendapat orang lain dan/atau mengabaikan instruksi
langsung dari atasan.
Akibat terkena
Penyakit ini....

1. Gagal terus menerus


2. Terpuruk dalam kehidupan
3. Tidak maju-maju
Proses Penyembuhan
Kondisi Mental
Penderita

1. Penderita harus memiliki kemauan untuk sembuh.


2. Penderita harus bangun dan berani keluar dari zona kenyamanan.
3. Penderita harus menjalani test laboratorium pribadi untuk
mengetahui jenis virus perusak yang menjangkiti si penderita.
4. Penderita harus berani mengakui keadaan bahwa dirinya
memang terjangkiti virus perusak.
Proses Penyembuhan
Treatment yang
harus dijalani
1. Ambil Tanggung Jawab.
2. Lakukan proses pembuktian yang menjawab semua asumsi-
asumsi negatif.
3. Perjelas sasaran/objective, dengan cara membuat objective lebih
spesific, lakukan proses visualisasi atas objective tersebut.
4. Naikkan level sasaran/objective, jangan terlalu mudah dicapai.
5. Hadapi dan selesaikan setiap masalah yang ada, jangan lari dari
masalah atau menyiasati masalah karena hal tersebut tidak akan
menyelesaikan masalah, malah menambah runyam masalahnya.
Proses Penyembuhan
Treatment yang
harus dijalani
6. Jalankan saja apa yang bisa dilakukan dengan kesempatan yang
ada. Lakukan dan manfaatkan sebaik mungkin. Jangan NATO
(Not Action Talk Only)
7. Paksakan diri sendiri untuk melakukan langkah pertama sesegera
mungkin. Jangan menunda-nunda.
8. Tingkatkan kemampuan dan pengetahuan. Jangan pernah
berhenti belajar dan merasa pintar.
9. Fokus pada solusi, bukan pada masalah dan siapa yang salah.
10. Mengubah sudut pandang anda 180 derajat, sehingga paradigma
negatif bisa berubah menjadi paradigma positif.
Proses Penyembuhan
Treatment yang
harus dijalani

11. Menjalankan therapy “Paksain”. Penderita harus memaksakan


diri untuk keluar dari zona nyaman
12. Jalankan proses pengobatan diatas dengan ikhlas, jangan ada
perasaan terpaksa.
Lama Pengobatan : Tergantung dari si penderita
Dosis : Secara terus menerus
Pencegahan agar tidak
diserang kembali
oleh Virus Perusak

1. Tumbuhkan dan jaga perasaan optimis yang tinggi.


2. Gunakan sudut pandang positif thinking dalam melihat
sebuah masalah.
3. Tumbuhkan antusiasme yang tinggi guna mencegah
kemalasan dan ketidakproduktifan.
4. Tumbuhkan keterbukaan dalam berfikir dan bersikap.
Terima Kasih
Maju terus untuk Indonesia yang lebih baik

Anda mungkin juga menyukai