Anda di halaman 1dari 7

Rencana Tindakan Keperawatan Pada Klien

Dengan Halusinasi Pendengaran

Nama klien : Ny ”N” No. reg : 04.30.73

Diagnosa keperawtan : Halusinasi Pendengaran Ruangan : Nusa Indah

No Hari/ Diagnosa Rencana tindakan keperawatan Rasionalisasi


tanggal keperawatan
Tujuan kriteria evaluasi Intervensi
1. Selasa, Gangguan Tum : Setelah 1 x interaksi 5. Bina hubungan saling Hubungan saling
04 des sensori klien dapat klien menunjukan pecaya dengan percaya
2012 persepsi : mengontro tanda–tanda percaya menggunakan prinsip merupakan dasar
halusinasi l pada perawat : komunikasi terapeutik : untuk interaksi
pendengara halusinasi 1. Ekspresi wajah a. Sapa klien dengan ramah selanjutnya.
n yang di bersahabat baik verbal maupun non
alaminya 2. Menunjukan rasa verbal
Tuk 1 : senang b. Perkenalkan nama.Nama
klien dapat 3. Ada kontak mata panggilan dan tujuan
membina 4. Mau menyebutkan parawat pekenalan
hubungan nama c. Tanya kan nama lengkap
saling 5. Mau menyebutkan dan nama panggilan yang
percaya salam disukai klien
6. Mau duduk d. Buat kontak yang jelas
berdampingan dengan e. Tunjukan sikap jujur dan
perawat menepati janji setiap kali
7. Bersedia interaksi
menggungkapkan f. Tunjukan sikap empati
masalah yang dihadapi dan manerima apa adanya
g. Beri perhatian kepada
klien dan perhatian
kebutuhan dasar klien
h. Tanyakan perasaan klien
dan masalah yang
dihadapi klien
i. Dengarkan dengan penuh
perhatian ekspresi
perasaan klien
2. Rabu/ Gangguan Tuk 2: Setelah dilakukan 1 x 1. Adakan kontak sering dan Diharapkan klien
05 des sensori Klien interaksi klien singkat secara bertahap dapat mengenal
2012 persepsi : dapat menyebutkan 2. Observasi tingkah laku halusinasinya
halusinasi mengenal 1. Isi halusinasinya klien terkait dengan
pendengaran halusinasi 2. Waktu halusinasi halusinasi pendengaran,
nya muncul jika klien menemukan
3. Frekuansi halusinasi klien yang sedang
4. Situasi dan kondisi halusinasi :
yang menimbulkan a. Tanyakan apakah
halusinasi klien mengalami
sesuatu halusinasi
pendengaran
b. Jika klien menjawab
ya, tanyakan apa yang
sedang dialaminya
c. Katakana bahwa
perawat percaya klien
mengalami hal
tersebut, namun
perawat sendiri tidak
mengalaminya
d. Katakana bahwa
perawat akan
membantu klien.
3. Diskusikan dengan klien
isi, waktu dan frekuensi
terjadinya halusinasi (
pagi,siang,sore,malam
sering, atau kadang-
kadang)
4. Situasi dan kondisi yang
menimbulkan

3. Kamis/ Gangguan Tuk 3 : Dalam 1 x interaksi Sp II p :


06 des sensori klien dapat 1. Klien mampu 1. Evaluasi kemampuan 1. Diharapkan
212 persepsi : mengontro mengontrol halusinasi pasien dalam mengontrol klien dapat
halusinasi l dengan cara halusinasi dengan mengontrol
pendengaran halusinasi menghardik manghardik halusinasiny
nya 2. Klien mampu 2. Latih pasien a
mengendalikan mengendalikan halusinasi 2. Memotivasi
halusinasi dengan cara dengan cara bercakap- klien serta
bercakap–cakap cakap dengan orang lain megevaluasi
dengan orang lain. 3. Anjurkan pasien klien agar
3. Klien mampu memasukan dalam jadwal mau
memasukan dalam kegiatan harian berusaha
jadwal kegiataan untuk
harian memutuskan
halusinasi

4. Jumat, Gangguan Tuk 4 : Setelah 1 x interaksi


07 des sensori klien dapat 1. Klien mampu Mengetahui
2012 persepsi : mengontro mengendalikan Sp III p : tindakan yang
halusinasi l halusinasi dengan 1. Evaluasi kemampuan akan dilakukan
pendengaran halusinasi malakukan kegiatan pasien dalam mangontrol jika halusinasi itu
nya. 2. Klien mampu halusinasi dengan ada
memasukan dlam manghardik bercakap-
jadwal kegatan harian cakap dengan orang lain.
2. Latih pasien dalam
mengendalikan halusinasi
dengan melakukan
kegiatan
Anjurkan pasien
memasukan dalam
jadwal kegiatan harian

5. Sabtu, Gangguan Tuk 5 : Sp IV p : 1. Klien


Setelah dilakukan interaksi
08 des sensori Klien 1. Evaluasi kemampuan mengetahui
1. Klien mendapat
2012 persepsi : dapat pasien dalam dengan jelas
pendidikan kesehatan
halusinasi memanfaat mengontrol halusinasi obat yang di
tentang penggunaan obat
pendengaran kan obat dengan menghardik, konsumsi
secara teratur
dengan bercakap-cakap, 2. Diharapkan
2.klien mampu me
baik untuk kegiatan harian untuk
asukan dalam jadwal
mengontro 2. Berikan pendidikan mencegah hal-
kegiatan harian
l kesehatan tentang hal yang
halusinasi penggunaan obat secara menimbulkan
teratur komlikasi lain.
3. Anjurkan pasien
memasukan dalam
jadwal jadwal kegiatan
harian

Anda mungkin juga menyukai