Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA BARAT

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS JAILOLO
Jln Puaen Desa.Guaemaadu Kec.Jailolo.Kode Pos 97752

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS JAILOLO
NOMOR: 445/117/SK/PKM JLL/IX/2017

TENTANG

AUDIT KLINIS

Menimbang : a. bahwa dalam rangka menjamin mutu pelayanan dan meningkatkan


pelayanan kesehatan di Puskesmas Jailolo, dipandang perlu diselenggarakan
audit medis

: b. bahwa berdasarkan pertimbangan , maka poin a, perlu menetapkan


keputusan mengenai pelaksanaan audit klinis di lingkungan Puskesmas
Jailolo,

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran

2. Undang-Undang No. 23Tahun 2009 tentangKesehatan

3. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit

3. PeraturanPemerintah Republik IndonesiaNomor32 tahun 1996 tentang


Tenaga Kesehatan.

4. PeraturanMenteriKesehatanNomor 159.B/Per/II/1998 tentangRumahSakit

5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


1333/Menkes/SK/XII/1999 tentang Standar Pelayanan RumahSakit
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG AUDIT KLINIS DI


PUSKESMAS JAILOLO

Kesatu : Audit klinis di Puskesmas Jailolo dilaksanakan minimal 6 (enam bulan


sekali).

Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
bahwa apabila terdapat kekeliruan didalam keputusan ini akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Jailolo
Pada tanggal : 07 September 2017

KEPALA PUSKESMAS JAILOLO

HINDUN DJUMATI

Anda mungkin juga menyukai