Anda di halaman 1dari 2

No Dokumen : /SOP/ADM /Pusk-NB/III/2017

No.Revisi : 00
SOP Tgl Terbit : : 27/03/2017
Halaman : :1/ 2

PUSKESKAS drg.RULLY ARIMBI


NAN BALIMO NIP. 19811218 2011 1 004

Identifikasi kebutuhan masyarakat dan tanggap masyarakat terhadap mutu


pelayanan menginventariskan dan mengelompokan kebutuhan masyarakat
dan tanggap masyarakat dengan cara :
1. Survey dengan menggunakan kuisioner
1. Pengertian
2. Pengaduan masyarakat secara langsung keposko pengaduan melalui telepon
atau sms.
3. Kotak saran
4. SMD/MMD
5. Rapat koordinasi TU dengan masyarakat dan sebaliknya
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengidentifikasi kebutuhan
2. Tujuan
masyarakat dan tanggap masyarakat terhadap mutu pelayanan.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : 800 / /ADM / Pusk-NB/I/2017
Pedoman umum penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat, kementerian
4. Referensi
pendayaan Aparatur Negara RI,2004
5. Alat dan Bahan Alat tulis kantor
1. Petugas koordinator menghimpun kebutuhan masyarakat dari hasil
survey,pengaduan langsung,kotak saran,SMD/MMD,rapat koordinasi.
2. Petugas menerima hasil identifikasi, melaporkan atau menyampaikan,
mencatat kebuku register harapan pelanggan.
3. Koordinator menyampaikan ke Tim Mutu atau dalam Lokmin
6. Prosedur
4. Tim Mutu melakukan pembahasan dan pemecahan masalah
5. Tim Mutu membuat bahasan rencana tindak lanjut.
6. Tim Mutu melaporkan kepada Kepala Puskesmas hasil tindak lanjut
7. Kepala Puskesmas menyetujui dan mensosialisasikan ke petugas yang
lainnya.
7. Bagan Alir
8. Hal yang perlu Ketepatan waktu dan pemecahan masalah
diperhatikan
1. Koordinator Admen
9. Unit terkait 2. Petugas Puskesmas
3. Kepala Puskesmas
10.Dokumen 1. Rekapan harapan pelanggan koordinator
terkait 2. Rekapan harapan pelanggan Puskesmas
11.Rekaman
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis perubahan
```

Anda mungkin juga menyukai