Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS MANAJEMEN

KELOMPOK 10

Nama Kelompok :

1. Galih Erwinda (16441327)


2. Eka Puspita Indahini (16441323)
3. Ayu Riska Wulandari (16441180)

Profil Usaha

Jenis Bisnis : Usaha Makanan

Nama Bisnis : “TAHU ENDESS”

Produksi : Tahu Goreng Crispy , Tahu Walik Cabe , Tahu Susu

A. Perencanaan
1. Pendekatan dalam Membuat Perencanaan
Pendekatan Atas-Bawah (Top-Down)
Pendekatan Bawah-Atas (Bottom-Up)
Pendekatan Campuran
Pendekatan Kelompok
 Proses pembuatan suata rencana dapat dilakukan dengan beberapa alternatif
pendekatan diatas. Kami memutuskan untuk bisnis kami menggunakan
pendekatan campuran.
2. Fungsi Perencanaan dan Rencana
3. Macam – macam Perencanaan
Perencanaan Jangka Panjang
Perencanaan Jangka Menengah
Perencanaan Jangka Pendek
 Dalam bisnis kami menggunakan perencanaan jangka pendek karena kami
menjangkau waktu bulanan
4. Program Kerja

kami menggunakan teknik yaitu APP (Analisis Persoalan Potensial) karena teknik
perencanaan yang berguna mengamankan bisnis kami tahu endes agar dapat
mengantisipasi persoalan pada waktu pelaksanaannya seperti kehabisan bahan baku tahu
atau gas habis.

5. Anggaran
Disini kami menggunakan sistem perencanaan anggaran Sistem Anggaran Tradisional
kami telah menentukan untuk pembayaran pembelian bahan baku tahu dan
pembeliaan bahan-bahan lainnya.
B. Pengorganisasian
1. Langkah Pengorganisasian
Dalam langkah pengorganisasian langkah awal yaitu merinci seluruh pekerjaan
agar sesuai misi dan visi kita dalam menjalankan bisnis tahu endes lalau kami
membagi beban kerja atau lebih tepatnya pembagian kerja kami membagi untuk
bagian pemebelian bahan baku dll, untuk memasak ditempat dan untuk
mengemasan produk tahu kami
2. Asas Organisasi
3. Struktur Organisasi
Menejalaskan tentang hirarki dan susunan kewenangan. Kami sengaja tidak
membuat struktur organisasi karena kita menjalankan bisnis ini pengerjaan
bersama-sama dalam bisnis tahu endes kami
4. Faktor Penentu Struktur Organisasi
5. Bentuk Organisasi
6. Prestasi organisasi

Anda mungkin juga menyukai