Anda di halaman 1dari 1

1.

Jenis Pengguna ARD Madrasah

Di tingkat madrasah, pengguna Aplikasi Rapor Digital Madrasah dibedakan menjadi dua jenis, yaitu
Akun Operator Madrasah dan Akun Guru.

Sesuai dengan panduan mengerjakan ARD Madrasah yang dirilis oleh Dirjen Pendis, Operator
Madrasah memiliki beberapa tugas dalam menjalankan akunnya. Tugas-tugas tersebut antara lain
adalah:

 Melengkapi data madrasah


 Melakukan konfigurasi data mata pelajaran
 Menginput muatan lokal
 Menginput ekstrakurikuler
 Menginput data guru
 Menginput data siswa
 Menginput data rombongan belajar

Akun guru dibuat oleh operator madrasah saat melakukan input data guru. Sedang tugas yang harus
dilakukan antara lain:

 Melakukan konfigurasi bobot dan KKM


 Menginput nilai harian
 Menginput nilai akhir

Khusus bagi guru yang menjabat sebagai wali kelas ditambah dengan tugas

 Melakukan penilaian sikap


 Menginput data prestasi siswa
 Menginput data absensi siswa
 Mencetak raport

Anda mungkin juga menyukai