Anda di halaman 1dari 1

Selamat sore bapak/ ibu…

Saya akan menanggapi diskusi yang bapak/ ibu sampaikan yaitu :

1. Coba diskusikan tentang fenomena pemasangan ventilasi udara dan Air


Conditioner (AC). Mengapa pada umumnya pemasangan ventilasi Udara dan AC ini
letaknya di atas, bukan di bawah? Hal ini terkait dengan teori mengenai apa? Coba
carilah penjelasan dari berbagai literature yang relevan.
2. Kita semua pasti pernah bercermin. Pada saat bercermin, kita akan melihat bayangan
yang sama dengan diri kita. Mengapa bisa demikian? Hal ini terkait dengan teori
mengenai apa? Coba carilah penjelasan dari berbagai literature yang relevan.

Tanggapan saya dari diskusi tersebut adalah :

1. Ventilasi udara dipasang diatas dasar teorinya adalah udara mengalir dari tekanan
yang tinggi ke tekanan yang rendah . Udara semakin ke atas tekanan semakin rendah .
Dilihat dari segi estetis bahwa ventilasi diatas lebih baik daripada berada di bawah.

Sedangkan AC di pasang diatas dasar teorinya adalah AC menghembuskan atau


menyebarkan udara dingin keseluruh ruangan. Dengan posisi AC diatas diharapkan
udara dingin yang dihembuskan dapat merata keseluruh ruangan tanpa adanya
hambatan benda - benda di sekitarnya. Selain itu juga diharapkan partikel-partikel
udara yang mengotori udara dapat mengendap dan tidak ikut terbawa udara yang
berputar.

2. Kita melihat bayangan yang sama bila bercermin. Dasar teorinya adalah cahaya
mempunyai sifat dipantulkan , diteruskan atau dibiaskan baik sebagian atau
seluruhnya oleh benda yang berada di depannya. Cermin mempunyai sifat
memantulkan sebagian atau seluruh cahaya yang berada didepannya. Hasil pantulan
cahaya dari cermin disebut dengan bayangan .

Anda mungkin juga menyukai