Anda di halaman 1dari 9

JURNAL

SISTEM REKAM MEDIS RAWAT JALAN PADA


PUSKESMAS PEMBANTU SUKOREJO
DI KABUPATEN NGANJUK

SYSTEM OF OUTPATIENT MEDICAL RECORDS AT


PUBLIC HEALTH SUKOREJO CENTERS
IN THE DISTRICK NGANJUK

Oleh:
YAYAN BAGUS SAPUTRO
12.1.03.03.0260

Dibimbing oleh :
1. Faktur Rhohman, M.Pd
2. Rini Indriati, S.Kom., M.Kom

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI
2017
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Yayan Bagus Saputro | 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id


Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 1||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

SISTEM REKAM MEDIS RAWAT JALAN PADA


PUSKESMAS PEMBANTU SUKOREJO
DI KABUPATEN NGANJUK

Yayan Bagus Saputro


12.1.03.03.0260
Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi
yayanbagus74@gmail.com
Faktur Rhohman, M.Pd dan Rini Indriati, S.Kom., M.Kom
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

ABSTRAK

YAYAN BAGUS SAPUTRO: Sistem Rekam Medis Rawat Jalan Pada Puskesmas Pembantu
Sukorejo di Kabupaten Nganjuk, Skripsi, Sistem Informasi, FT, UN PGRI Kediri, 2017

Puskesmas Pembantu Sukorejo merupakan penyedia layanan jasa kesehatan bagi seluruh
masyarakat, dimana sistem pengelolaan informasi yang diterapkan masih dilakukan secara manual.
Untuk meningkatkan kinerja dan kemudahan dalam pengelolaan layanan rekam medis maka dibuatlah
sebuah sistem yang dapat meningkatkan dan memudahkan dalam pelayanan. Metode pembuatan
sistem yang digunakan untuk membangun Sistem Rekam Medis ini adalah metode waterfall dan tools
pemodelan dengan DFD (Data Flow Diagram) serta perangkat lunak pendukung untuk menunjang
pembangunan Sistem ini dengan bahasa Pemrograman Dephi 2010 dan tools Database MySql.
Sistem rekam medis rawat jalan yang dibuat mengunakan aplikasi delphi 2010 ini ditujukan agar
proses pendataan pasien dapat lebih cepat dan dapat menghemat waktu serta dapat terhindar dari
duplikasi nomor rekam medis. Sistem rekam medis rawat jalan dibuat sesuai dengan kebutuhan yang
diinginkan oleh pihak Puskesmas Pembantu Sukorejo dan desain interface sistem yang mudah di
mengerti agar pengguna tidak kesulitan dalam mengoperasikanya.

Kata Kunci: Sistem Rekam Medis, Puskesmas Pembantu,Waterfall.

Yayan Bagus Saputro | 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id


Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 1||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

I. LATAR BELAKANG atau base paper, mempunyai banyak


kelemahan, selain membutuhkan waktu
Puskesmas sebagai salah satu institusi
yang lama, keakuratannya juga kurang
pelayanan umum membutuhkan
dapat diterima, karena kemungkinan
keberadaan suatu sistem informasi yang
kesalahan sangat besar. Dengan dukungan
akurat serta cukup memadai untuk
teknologi informasi yang ada sekarang ini,
meningkatkan pelayanan kepada para
pekerjaan pengelolaan data dengan cara
pasien serta lingkungan yang terkait
manual dapat digantikan dengan suatu
lainnya. Dengan lingkup pelayanan yang
sistem informasi dengan menggunakan
begitu luas, tentunya banyak sekali
komputer. Selain lebih cepat dan mudah,
permasalahan kompleks yang terjadi dalam
pengelolaan data juga menjadi lebih
proses pelayanan di Puskesmas.
mudah. Data yang akurat bila diproses
Puskesmas adalah unit pelaksana
akan menghasilkan informasi sesuai
teknis dinas kesehatan kabupaten/ kota
kebutuhan, sehingga mampu memberikan
yang bertanggun jawab menyelenggarakan
informasi yang berguna dalam membuat
pengembangan kesehatan di suatu wilayah
keputusan, baik bagi manajemen maupun
kerja. Puskesmas merupakan kesatuan
yang lain.
organisasi fungsional yang
Prosedur administrasi yang
menyelenggarakan upaya kesehatan yang
sederhana, mudah dan cepat merupakan
bersifat menyeluruh, terpadu, merata dapat
salah satu peningkatan pelayanan kepada
diterima dan terjangkau oleh masyarakat
pasien. Pelayanan dimulai dari pendaftaran
dengan peran serta aktif masyarakat dan
pasien yang sangat perlu diperhatikan,
menggunakan hasil pengembangan ilmu
semakin cepat dalam mencari data pasien
pengetahuan dan teknologi tepat guna,
lama maupun proses pendaftaran bagi
dengan biaya yang dapat dipikul oleh
pasien baru akan berpengaruh pada
pemerintah dan masyarakat luas guna
cepatnya layanan medis yang diinginkan
mencapai derajat kesehatan yang optimal,
oleh pasien.
tanpa mengabaikan mutu pelayanan
Pelayanan rawat jalan adalah salah
kepada perorangan (Depkes RI, 2004).
satu bentuk dari pelayanan kedokteran.
Pengelolaan data di Puskesmas
Secara sederhana yang dimaksud dengan
merupakan salah satu komponen yang
pelayanan rawat jalan adalah pelayanan
penting dalam mewujudkan suatu sistem
kedokteran yang disediakan untuk pasien
informasi. Pengelolaan data secara manual
tidak dalam bentuk rawat inap
Yayan Bagus Saputro| 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id
Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 3||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

(hospitalization). Bentuk pertama dari membangun Aplikasi Rekam Medis ini


pelayanan rawat jalan adalah yang adalah metode waterfall dan tools
diselenggarakan oleh klinik yang ada pemodelan dengan DFD, ERD serta
kaitannya dengan rumah sakit (hospital perangkat lunak pendukung untuk
basedambulatory care). Untuk menunjang pembangunan sistem ini
diperhatikan bahwa sekalipun prinsip dengan bahasa Pemrograman Delphi 2010
pokok program menjaga mutu pada dan MySql, hal ini tentunya menjadi
pelayanan rawat jalan tidak banyak terobosan tersendiri bagi Puskesmas untuk
berbeda dengan berbagai pelayanan mengantisipasi bila mana terjadi kesalahan
kesehatan lainnya, menyebabkan pada data pasien agar dapat di berikan
penyelenggaraan program menjaga mutu penanganan yang dapat mendukung dalam
pada pelayanan rawat jalan tidaklah menyelesaikan masalah tersebut.
semudah yang diperkirakan (Lidya, 2009). Berdasarkan latar belakang di atas
Rekam medis adalah berkas yang penelitian ini bertujuan untuk membantu
berisikan catatan dan dokumen tentang proses rekam medis dengan sistem
identitas, anamnesis, diagnosis informasi pendaftaran pasien rawat jalan
pengobatan, pemeriksaan, pengobatan, berupa sebuah aplikasi yang dapat
tindakan, dan pelayanan lain yang mempermudah dalam pengolahan data
diberikan kepada pasien pada sarana pasien. Maka dari itu penulis membuat
pelayanan kesehatan yang meliputi judul sistem informasi rekam medis rawat
pendaftaran pasien yang dimulai dari jalan pada puskesmas pembantu sukorejo
tempat penerimaan pasien, kemudian di kabupaten nganjuk.
bertanggung jawab untuk mengumpulkan,
menganalisa, mengolah, dan menjamin II. METODE
kelengkapan berkas rekam medis dari unit Menurut Pressman (2010) metode
rawat jalan, unit rawat inap, unit gawat yang dapat digunakan adalah Model Proses
darurat, dan unit penunjang lainnya Waterfall. Model ini melakukan
(Sjamsuhidajat ,dkk., 2006:11). pendekatan secara sistematis dan urut
Melihat situasi tersebut, sudah mulai dari level kebutuhan sistem lalu
sangat tepat jika Puskesmas Pembantu menuju ke tahap analisis, desain,
Sukorejo di Kabupaten Nganjuk implementasi, ujicoba dan
menggunakan sistem komputer. Metode pengoperasianya.
pembuatan sistem yang digunakan untuk

Yayan Bagus Saputro| 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id


Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 4||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Tampilan sistem dan lain-lain yang telah


disesuaikan dengan analisis kebutuhan
pada tahap awal untuk menyelesaikan
permasalahan tersebut. Sehingga
programer atau pihak yang terlibat dalam
Gambar 4.1. Metode Waterfall
pembuatan kode programs akan
Beberapa tahapan metode waterfall
dipermudah karena sudah terarah seperti
akan dijelaskan sesuai yang dilakukan
apa sistem ini akan berjalan dan seperti apa
dalam pembuatan sistem pada skripsi ini :
alur yang ada didalam sistem maupun
1. Analisis kebutuhan (analyzing)
diluar sistem.
Setelah berkomunikasi dengan nara
3. Pengujian sistem (testing)
sumber dari Puskesmas Pembantu
Pengujian dilakukan setelah sistem
Sukorejo maka dapat mengerti penyusunan
selesai dibuat. sehingga akan dapat
dalam pembuatansistem yang akan
diketahui seperti apa hasil kinerja sistem
diterapkan pada sistem rekam medis di
yang baru ini dibandingkan dengan sistem
puskesmas sehingga dapat membantu
yang lama, kemudian dapat diketahui pula
mempermudah dalam proses rekam medis
apakan dalam sistem yang baru ini masih
pada pasien. Dalam tahap awal ini penulis
ada kelemahan yang kemudian akan
dituntut untuk benar-benar melakukan
dikembangkan oleh peneliti berikutnya
penelitian yang terarah seperti contohnya
Pengujian sistem bertujuan untuk
untuk penelitian Teknik Informatika.
mengetahui kesalahan-kesalahan yang
Untuk menentukan pokok permasalahan
mungkin terjadi jika sistem telah berada di
peneliti harus memilih terlebih dahulu
tangan pengguna.
permasalahan globalnya (misal : Jaringan),
4. Implementasi (implementation)
kemudian membagi lagi menjadi beberapa
Implementasi dilakukan setelah
sub kecil (misal : pengiriman paket data),
sistem lolos uji pengoperasian. Perangkat
dan membagi kembali hingga tertuju pada
pendukung yang diperlukan tidak hanya
titik fokus (misal : enkripsi data).
hardware komputer dll akan tetapi juga
2. Desain (design)
dukungan kebijakan, prosedur, pelatihan
Melakukan perancangan terhadap
pada pengguna yang bertugas untuk
sistem yang akan dibuat berdasarkan
mengoperasikan sistem informasi rekam
analisis kebutuhan yang sudah dilakukan
medis yang telah dibuat ini, dan lain
pada Puskesmas Pembantu Sukorejo.
sebagainya.

Yayan Bagus Saputro| 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id


Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 5||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

5.Perawatan (maintenance)
Aplikasi yang telah diimplementasi
diharapkan dapat dipakai dan tidak
berhenti di tengah jalan dan tetap di
pelihara agar dapat dipergunakan terus
menerus.

Gambar 5.11 Tampilan Menu Utama


III. HASIL DAN KESIMPULAN 3. Tampilan Data Petugas
A. Hasil Evaluasi Halaman data petugas adalah halaman
1. Halaman Login yang berisi data petugas Puskesmas
Halaman login ini digunakan untuk Pambantu Sukorejo dimana data petugas
login petugas administrator. Halaman dapat diedit ataupun ditambah. Adapun
login administrator ini yang pertama kali tampilan halaman data petugas dapat
dibuka untuk dapat mengakses halaman dilihat pada gambar berikut.
berikutnya. Adapun tampilan halaman
login administrator dapat dilihat pada
gambar berikut.

Gambar 5.12 Tampilan Data Petugas


4. Tampilan Data Pasien
Pada form data pasien petugas dapat
menginputkan data pasien yang baru,
ataupun mencari data pasien lama, terdapat
Gambar 5.10 Tampilan Form Login
beberapa tombol yang berfungsi untuk
2. Halaman Menu Utama
mengedit data pasien ataupun mencari data
Halaman menu utama ini berisi
pasien lama. Adapun tampilan form data
submenu yang terdapat pada sistem rekam
pasien dapat dilihat pada gambar berikut.
medis rawat jalan pada Puskesmas
Pembantu Sukorejo. Adapun tampilan
halaman home administrator dapat dilihat
pada gambar berikut.

Yayan Bagus Saputro| 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id


Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 6||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

obat bilamana kehabisan stok obat.


Adapun tampilan form data obat dapat
dilihat pada gambar berikut.

Gambar 5.13 Tampilan Data Pasien


5. Tampilan Data Registrasi Pasien
Halaman registrasi pasian adalah form Gambar 5.15 Tampilan Data Obat
yang digunakan untuk meng inputkan data 7. Tampilan Pemeriksaan
registrasi pasien, dimana pasien yang akan Form pemeriksaa digunakan untuk
melakukan pemeriksaan halus melakukan mengetahui tindakan yang diberikan
registrasi terlebih dahulu untuk ataupun banyaknya obat dan biaya yang
memperbaharui data pasien yang telah harus dibayar setelah melakukan
melakukan pemeriksaanpada Puskesmas pemeriksaan. Adapun tampilan form data
Pembantu Sukorejo. Adapun tampilan pemberian obat pada pasien dapat dilihat
form data registrasi pasien dapat dilihat pada gambar berikut.
pada gambar berikut.

Gambar 5.16 Tampilan Pemeriksaan


Gambar 5.14 Tampilan Data Registrasi
8. Laporan
6. Tampilan Data Obat
Form Laporan merupakan form yang
Form data obat menyediakan daftar
berisi tentang seluruh aktifitas rekam
obat yang ada pada puskesmas pembantu
medis yang telah dilakukan oleh pasien
sukorejo agar dapat mempermudah
kemudian di cetak sebagai laporan atau
pencarian obat, maka dalam form ini di
arsip, pada form ini petugas akan
tambahkan tombol cari, adapaun tombol
memasukkan tanggal kapan pemeriksaan
edit yang digunkan untuk mengubah data
pasien yang akan dicetak, kemudian

Yayan Bagus Saputro| 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id


Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 7||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

setelah itu petugas puskesmas dapat Pembantu Sukorejo dan desain


langsung mencetak data pasien sesuai interface sistem yang mudah
keinginan petugas puskesmas. Adapun dimengerti agar pengguna tidak
tampilan form laporan pada aplikasi rekam kesulitan dalam mengoperasikanya.
medis dapat dilihat pada gambar berikut.
IV. DAFTAR PUSTAKA

Departmen Kesehatan RI. 2004. Sistem


Kesehatan. Jakarta.

Lidya, Afrianti. 2009. Sistem Informasi


Pendaftaran Pasien Rawat
Jalan Di Rumah Sakit Dengan
Menggunakan Program
Komputer. Fakultas Kesehatan,
Universitas Sumatera utara.
Kediri. Di akses 19 Oktober
Gambar 5.17 Tampilan Laporan 2015.

Pressman RS. 2010. Software Enggenering


B. Simpulan : A Practitioner’s Approach,
7th en.Mc Grow Hill.
Berdasarkan uraian pada bab-bab
sebelumnya yaitu pendahuluan, landasan Sjamsuhidat, dkk. 2006, Manual Rekam
Medik, Jakarta Selatan : Konsil
teori, metodologi penelitian, serta hasil dan KedokteranIndonesia
pembahasan dari aplikasi rekam medis
yang telah disusun, maka dapat diambil
beberapa simpulan dan saran sebagai
berikut:
1. Sistem rekam medis rawat jalan yang
dibuat mengunakan aplikasi delphi
2010 ini dibuat berdasarkan data yang
telah diperoleh dari penelitian yang
dilakukan pada Puskesmas Pembantu
Sukorejo.
2. Sistem rekam medis rawat jalan dibuat
sesuai dengan kebutuhan yang
diinginkan oleh pihak Puskesmas

Yayan Bagus Saputro| 12.1.03.03.0260 simki.unpkediri.ac.id


Fakultas Teknik – Prodi Sistem Informasi || 8||

Anda mungkin juga menyukai