Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN KINERJA

No. Dokumen :A/I/SOP/PKM.AI/ / 2016/027

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 04 /01 /2016
Halaman : 1/4
Marlina, Am.Kep
Puskesmas Air Itam
NIP. 197808071998032002
1. Pengertian Penilaian Kinerja adalah penilaian dalam menghitung tingkat tercapainya
kinerja Puskesmas yang berkualitas secara optimal dalam mendukung
pencapaian tujuan pembangunan kesehatan
2. Tujuan  Mendapatkan gambaran tingkat pencapaian hasil cakupan dan mutu
kegitan serta manajeman Puskesmas pada akhir tahun kegiatan
 Mengetahui tingkat kinerja puskesmas pada akhir tahun berdasarkan
urutan peringkat kategori kelompok Puskesmas
 Mendapatkan informasi analisis kinerja Puskesmas dan bahan masukan
dalam penyusunan rencana kegiatan Puskesmas dan dinas kesehatan
3. Kebijakan PerKa BKN Nomor: 01 tahun 2013, PP Nomor :46 Tahun 2011 tentang Penilain
Prestasi Kinerja Pegawai.
4. Referensi Undang_Undang Republik Indonesia Nomor: 43 tahun 1999 tentang Pokok-
Pokok Kepegawaian, pasal 12 ayat (2) dan pasal 12 dan pasal 20 Penilaian
Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil
5. Prosedur -

6.Langkah-langkah 1. Kasubbag TU menyiapkan form Target Kinerja (program UKM dan


Pelayanan UKP)
2. Dalam melaksanakan penilaian kinerja, Kepala Puskesmas dan Kasubbag
TU melihat hasil pencapaian program melalui umpan balik (laporan) dan
perilaku (Kedisiplinan, Loyalitas, Intergritas, Kerjasama, Orientasi
Pelayanan) dalam keseharian pegawai
3. Kepala Puskesmas dan Kasubbag TU melakukan pemantauan hasil cakupan
pada setiap bulannya.
4. Kepala Puskesmas melakukan pembinaan dan evaluasi seluruh kegiatan
UKM dan UKP di puskesmas dalam staff meeting pada setiap bulan sambil
membahas masalah yang dihadapi
5. Apabila Kepala Puskesmas menemukan hasil cakupan target program
maupun layanan dalam laporan msaih dibawah standar (SPM) dan
indikator, maka :
a. Kepla Puskesmas memberikan kesempatan ke 1-3 pada pegawai untuk
melakukan perbaikan kinerjanya yang cakupannya masih rendah agar
dapat meningkatkan cakupan;
b. Pada staff yang kinerjanya sudah baik agar tetap mempertahankan dan
meningkatkan kinerjanya.
6. Kepala Puskesmas mengadakan staff meeting pada bulan berikutnya untuk
melihat perkembangan kinerja pegawai apabila cakupan masih dibawah
indikator ataupun SPM, maka:
a. Pencapaian sasaran kerja pada akhir tahun hanya mencapai 25% s.d.
50% akan ada hukuman disiplin sedang;
b. Pencapaian sasaran kerja pegawai pada akhir tahun kurang dari 25%
akan ada hukuman berat, berimbas pada penundaan kenaikan pangkat
dan berkala pada periode berikutnya
7. Akhir tahun Kepala Puskesmas dan Kasubbag TU melakukan penilaian
kinerja pegawai (SKP) untuk seluruh staff:
a. Kepala Puskesmas menilai staff fungsional tertentu
b. Kasubbag TU menilai staff fungsional umum

7.Bagan Alir
1. Kasubbag TU menyiapkan form
Target Kinerja (program UKM
dan Pelayanan UKP)

2. Dalam melaksanakan penilaian kinerja, Kepala Puskesmas dan


Kasubbag TU melihat hasil pencapaian program melalui umpan balik
(laporan) dan perilaku (Kedisiplinan, Loyalitas, Intergritas, Kerjasama,
Orientasi Pelayanan) dalam keseharian pegawai

3. Kepala Puskesmas dan Kasubbag TU melakukan pemantauan hasil


cakupan pada setiap bulannya.
4. Kepala Puskesmas melakukan pembinaan dan evaluasi seluruh
kegiatan UKM dan UKP di puskesmas dalam staff meeting pada setiap
bulan sambil membahas masalah yang dihadapi

Apabila Kepala Puskesmas menemukan


hasil cakupan target program maupun
layanan dalam laporan msaih dibawah
standar (SPM) dan indikator,

Kepla Puskesmas memberikan


kesempatan ke 1-3 pada pegawai untuk Pada staff yang kinerjanya sudah baik
melakukan perbaikan kinerjanya yang agar tetap mempertahankan dan
cakupannya masih rendah agar dapat meningkatkan kinerjanya
meningkatkan cakupan

Kepala Puskesmas mengadakan staff meeting pada


bulan berikutnya untuk melihat perkembangan
kinerja pegawai apabila cakupan masih dibawah
indikator ataupun SPM

Pencapaian sasaran kerja pegawai pada


akhir tahun kurang dari 25% akan ada
Pencapaian sasaran kerja pada akhir
hukuman berat, berimbas pada penundaan
tahun hanya mencapai 25% s.d. 50%
kenaikan pangkat dan berkala pada periode
akan ada hukuman disiplin sedang
berikutnya

Akhir tahun Kepala Puskesmas dan Kasubbag TU melakukan


penilaian kinerja pegawai (SKP) untuk seluruh staff:
Kepala Puskesmas menilai staff fungsional tertentu
Kasubbag TU menilai staff fungsional umum
8. Hal-hal yang Kepala Puskesmas melakukan pembinaan, monitoring, dan evaluasi secara
perlu berkala
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Poli Umum, Gigi, KIA, MTBS, Apotik/Farmasi
2. KIA/KB/Immunisasi
3. Laboratorium
4. Gizi
5. Rekam Medik
6. Seluruh Program dll
7. Pencatatan dan Pelaporan
10. Dokumen Terkait 1. Kebijakan Kepala Puskesmas
2. Kebijakan Kepala Dinas Kesehatan
3. Kebijaksanaan kementerian Kesehatan RI
11. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

historis
perubahan

Anda mungkin juga menyukai