Anda di halaman 1dari 2

Paragraf merupakan sarana menuangkan gagasan dengan arti kata segala sesuatu yang

kita rasakan, berupa rangkaian kata, yang tersusun dengan sebaik-baiknya dalam bentuk
paragraf sehingga gagasan kita dapat dipahami dengan mudah. Paragraf pada dasarnya adalah
miniatur sebuah karangan. Kalau sebuah karangan mempunyai tujuan yang dinyatakan dalam
tesis, paragraf mempunyai tujuan yang dinyatakan dalam kalimat topik. Seperti halnya sebuah
karangan yang utuh, paragraf juga harus mempunyai struktur yang jelas. Kalau karangan
dikembangkan oleh uraian yang memadai, gagasan utama yang terkandung dalam setiap
paragraf juga harus terurai tuntas. Dengan kata lain, proses pembuatan paragraf pun tidak
jelas berbeda dengan proses pembuatan sebuah karangan.

Anda mungkin juga menyukai