Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN KESEHATAN RI

DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN


RS Dr. TADJUDDIN CHALID MAKASSAR
Jalan Paccerakkang No. 67 / Jalan Pajjaiyang Daya Makassar 90241
Telepon : (0411) 512902 Faksimile : (0411) 511011
Website : www-.rsk-tadjuddin-chalidmakassar.co.id, E-mail : rs.tadjuddinchalid_makassar@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR UTAMA RS.Dr.TADJUDDIN CHALID MAKASSAR


NOMOR: HK.02.03/ XXXIII.2.3.1/ 0260 /2019

TENTANG

PANDUAN MANAJEMEN RISIKO


DI RS.Dr.TADJUDDIN CHALID MAKASSAR

DIREKTUR RUMAH SAKIT Dr.TADJUDDIN CHALID MAKASSR

Menimbang :
a. Bahwa untuk menjamin keselamatan kerja pegawai dan mencegah terjadinya
kecelakaan pada karyawan dan pengunjung di RS.Dr.Tadjuddin Chalid
Makassar perlu adanya panduan manajemen Iesiko di RS.Dr.Tadjuddin Chalid
Makassar
b. Bahwa sesuai butir a tersebut diatas perlu ditetapkan dengan Keputusan
Direktur Utama di RS.Dr.Tadjuddin Chalid Makassar
Mengingat :
1. Undang-undang no. 36 tahun 2009 tentang kesehatan
2. Undang-undang No. 44 Tahun 2009 tentang rumah sakit
3. Peraturan Pemerintah nomor 74 tahun 2001 tentang bahan berbahaya dan beracun
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
59b/MENKES/PER/II/1988 tentang Rumah Sakit;
5. Undang-undang Depnaker No. 1 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja;
6. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
432/MENKES/SK/IV/2007 tentang Pedoman Manajemen Kesehatan dan
Keselamatan Kerja (K3) di Rumah Sakit;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1087/MENKES/SK/VIII/2010 tentang Standar kesehatan dan keselamatan tenaga
kerja di Rumah sakit
8. Peraturan Direktur utama RSK. Dr. Tadjuddn Chalid Makassara, No.
HK.02.04/II.3.3/4388/2014 tanggal 10 november 2014 tentang fasilitas dan
keselamatan Rs. Dr. Tadjuddin Chalid Makassar
KEMENTERIAN KESEHATAN RI
DIREKTORAT JENDERAL PELAYANAN KESEHATAN
RS Dr. TADJUDDIN CHALID MAKASSAR
Jalan Paccerakkang No. 67 / Jalan Pajjaiyang Daya Makassar 90241
Telepon : (0411) 512902 Faksimile : (0411) 511011
Website : www-.rsk-tadjuddin-chalidmakassar.co.id, E-mail : rs.tadjuddinchalid_makassar@yahoo.co.id

MEMUTUSKAN:

Menetapkan :
Pertama : KEPUTUSAN DIREKTUR RS.Dr.TADJUDDIN CHALID TENTANG
PEDOMAN MANAJEMEN RISIKO DI RS. DR.TADJUDDIN CHALID
MAKASSAR.

Kedua : Panduan Manajemen resiko sebagaimana yang dimaksud dalam diktum kesatu
menjadi acuan dalam melakukan penanganan manajemen risiko dilingkungan
RS.Dr.Tadjuddin Chalid Makassar .
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini, akan diadakan
perubahan sebagaimana mestinya

DITETAPKAN : DI MAKASSAR
PADA TANGGAL : 3 Maret 2019

Direktur Utama

Dr. I Gusti Lanang Suartana Putra, MM, MARS


NIP.196401281990031002

Anda mungkin juga menyukai