Anda di halaman 1dari 22

25

BAB 3
ANALISIS DAN PERANCANGAN

3.1 Gambaran Umum Aplikasi


Pada bab ini akan dijelaskan mengenai perancangan dan Pembuatan Aplikasi Sistem
Informasi Inventory Control PT Amarta Karya (Persero) Berbasis Web. Untuk perancangan
dan pembuatan aplikasi diperlukan beberapa tahapan seperti perencanaan aplikasi, struktur
navigasi, basis data, perancangan tampilan, langkah pembuatan dan pengunggahan data serta
spesifikasi perangkat yang digunakan. Pada sub bab perencanaan aplikasi, penulis berencana
untuk membuat sebuah Aplikasi Sistem Informasi Inventory Control PT Amarta Karya
(Persero) Berbasis Web dengan fitur pengolahan hak akses, pemesanan barang, verifikasi
pemesanan barang, pengolahan data barang dan laporan dapat dibuka mengunakan browser
Mozilla Firefox, dimana penggunanya dapat mengakses dengan mudah dan dimana saja.

3.2 Metode Penelitian


Berikut adalah tahapan metode penelitian yang digunakan oleh penulis yaitu System
Developmenet Life Cycle ( SDLC ).

Gambar 3.1 Struktur Navigasi Hirarki Aplikasi

3.3 Analisis Sistem


26

Pada tahap analisis sistem dilakukan pengumpulan data dan menganalisa segala
dokumen-dokumen yang digunakan pada sistem yang sedang berjalan. Ini dilakukan untuk
memudahkan mengevaluasi kekurangan-kekurangan apa saja yang ada pada sistem tersebut
yang selanjutnya merancang perbaikan-perbaikan pada sistem tersebut dan menyusun sistem
baru. Selain itu juga dibahas analisis kebutuhan non-fungsional yang terdiri dari analisis
perangkat keras, analisis perangkat lunak dan analisis user.

3.3.1 Analisis Sistem Yang Sedang Berjalan


Analisis sistem yang sedang berjalan berisi tentang pemaparan sistem pengolahan
data inventory yang ada saat ini. Analisis ini dimaksudkan agar perangkat lunak yang
dibangun tidak keluar dari cakupan sistem pengolahan data inventory control yang ada.
Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, terdapat beberapa prosedur yang sedang
berjalan, yaitu prosedur pemesanan, prosedur pengadaan barang, dan prosedur pengiriman
barang.

a. Prosedur Pemesanan Barang


1. Pegawai yang akan melakukan pemesanan barang membuat nota dinas
yang berisikan daftar pemesanan barang.
2. Pegawai menyerahkan nota dinas ke asisten manajer (asman) pegawai
tersebut untuk meminta pengesahan nota dinas.
3. Nota dinas yang telah disetujui diserahkan ke asisten manajer (asman)
bagian SDM. Asman SDM melakukan pengecekan permintaan yang
akan disetujui.
4. Setelah disetujui oleh Asman SDM, nota dinas diserahkan ke bagian
gudang untuk pengadaan barang.
5. Nota dinas disimpan untuk dijadikan arsip
27

Gambar 3.2 Prosedur Pemesanan Barang

b. Prosedur Pengadaan Barang


1. Bagian gudang akan memeriksa pada data gudang apakah barang yang
diperlukan tersedia atau tidak. Jika barang ada maka bagian gudang
akan menyerahkan langsung barang tersebut ke pegawai/pemohon.
Bila barang tidak ada di gudang, bagian gudang akan memberikan
daftar pesanan barang ke bagian koperasi untuk melakukan pembelian
barang.
2. Bagian koperasi memberikan barang yang sudah dibeli ke bagian
gudang untuk dicatat.
3. Bagian gudang memperbaharui data gudang berdasarkan catatan
barang yang masuk ke gudang.
28

4. Bagian gudang menyimpan catatan barang yang masuk untuk


dijadikan arsip.

Gambar 3.3 Prosedur Pengadaan Barang

c. Prosedur Pengiriman Barang


1. Bagian gudang memeriksa nama pegawai dan bagian/divisi dari data
pesanan, untuk menyerahkan barang pesanan.
2. Barang yang akan diserahkan ke pemesan di data terlebih dahulu ke
dalam catatan barang keluar dan dibuat surat berita acara penyerahan
barang.
3. Bagian gudang memberikan barang pesanan dan surat berita acara
penyerahan barang ke pegawai yang melakukan pemesanan barang.
29

Gambar 3.4 Prosedur Pengiriman Barang

3.3.2 Analisis Kebutuhan Fungsional


Analisis fungsional merupakan gambaran secara keseluruhan mengenai menu-menu
yang akan di masukan kedalam aplikasi, menu-menu tersebut antara lain :
 Menu login
Pada halaman menu login : admin, staf dan manager dapat melakukan
akses masuk aplikasi dengan memasukan username dan password yang
sudah terdaftar pada system.
 Menu Home
Pada halaman menu home : admin dan user dapat melihat tampilan utama
aplikasi, yang memiliki 2 ( dua ) menu dihalamannya, yaitu : menu home
untuk melihat informasi inventory control dan menu login untuk akses
masuk aplikasi.
 Menu Admin
Pada halaman menu Admin : admin dapat melihat tampilan utama aplikasi,
yang memiliki 7 (tujuh) menu dihalamannya, yaitu
- menu home untuk melihat informasi inventory control.
- menu admin untuk hak akses admin bisa menambah, menghapus dan
mengubah data admin.
- menu pegawai untuk menambah, menghapus dan mengubah data
pegawai.
30

- menu kategori untuk menambah, menghapus dan mengubah data


kategori.
- menu barang untuk menambah, menghapus dan mengubah data
barang.
- menu pemesanan untuk menambah, menghapus dan mengubah data
barang serta penolakan data barang. Didalam menu pemesanan juga
terdapat menu detail untuk melihat detail pemesanan dan memberikan
status pemesanan barang masih dalam proses atau sudah diterima.
- menu laporan semua barang yang ada didalam pemesanan.
- menu logout untuk keluar dari halaman admin
 Menu Staf
Pada halaman menu Staf: Staf dapat melihat tampilan utama aplikasi, yang
memiliki 7 (tujuh) menu dihalamannya, yaitu
- menu home untuk melihat informasi inventory control.
- menu profil untuk mengubah data profil pribadinya sendiri.
- menu pegawai untuk melihat data pegawai.
- menu kategori untuk melihat data kategori.
- menu barang untuk melihat data barang.
- menu pemesanan untuk melakukan entry data, pemesanan barang dan
verifikasi penerimaan barang jika sudah sampai ke staf.
- menu logout untuk keluar dari halaman staf.
 Menu Manager
Pada halaman menu Staf: Staf dapat melihat tampilan utama aplikasi, yang
memiliki 7 (tujuh) menu dihalamannya, yaitu
- menu home untuk melihat informasi inventory control.
- menu profil untuk mengubah data profil pribadinya sendiri.
- menu pegawai untuk melihat data pegawai.
- menu kategori untuk melihat data kategori.
- menu barang untuk melihat data barang.
- menu pemesanan untuk menentukan status pemesanan barang disetujui
atau ditolak dan dapat melihat isi detail pemesanan barang.
- menu logout untuk keluar dari halaman staf.

3.3.3 Analisis Permasalahan Resource ( Sumber Daya )


Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan CSS.
XAMPP sebagai localhost, dan MySQL sebagai Database. Aplikasi ini dapat dijalankan
dengan melakukan login terlebih dahulu, sementara bagi user yang belum memiliki account
dapat langsung register pada modul aplikasi. Aplikasi ini dapat berjalan pada area local tanpa
menggunakan internet dan untuk menjalankan suatu aplikasi maka diperlukan perangkat
keras dan perangkat lunak yang dapat mendukung proses kerja dari sistem itu sendiri.
Tabel 3.1 Spesifikasi Perangkat Keras Minimal

No Perangkat Keras Spesifikasi


31

1 Processor Intel Pentium 4 1.6 GHz


2 Monitor Monitor 15 inch
3 Harddisk 320 GB
4 Memori 1 GB
5 Keyboard dan Mouser Standar
6 Printer Printer warna

Spesifikasi perangkat lunak yang digunakan oleh melakukan pengolahan data


inventory control.
1. Sistem Operasi Windows 7
2. Microsoft Office Excel 2007
3. Microsoft Office Word 2007

Sedangkan untuk mengoptimalkan program yang dibangun, dibutuhkan


beberapa perangkat lunak pendukung sebagai berikut :
1. Sistem Operasi Windows 7
2. Web Browser seperti Mozilla Firefox atau Google Chrome.
3. MySQL
4. XAMPP
32

3.4 Perancangan
Perancangan merupakan tahapan setelah melakukan analisa terhadap kebutuhan yang
dibutuhkan, pada tahapan ini penulis melakukan permodelan dari hasil analisis yang telah
dilakukan.
3.4.1 Perancangan Interaksi Pengguna
 Alur Sistem Halaman Admin, Staf dan Manager
Berikut adalah perancangan alur system halaman admin, staf dan manager
33

Gambar 3.5 Use Case Diagram Halaman Admin, Staf dan Manager

Berikut adalah penjelasan alur diagram diatas :

1. Untuk mengakses aplikasi admin, staf dan manager harus terlebih

dahulu melakukan login.


2. Pada gambar use case diagram diatas terdapat 3 ( tiga ) actor untuk
login kedalam aplikasi. Admin, staf dan manager dibedakan dalam
akses halaman. Admin terlebih dahulu menambahkan hak akses
pegawai, kemudian setelah hak akses sudah dibuat admin
melakukan pengolahan data pegawai, kategori barang dan data
barang. Staf membuat pemesanan dan di acc oleh manager,
kemudian admin akan mengecek barang dan membuat laporan
barang yang masuk di halaman pemesanan.
3. Ketika memilih menu Logout system akan otomatis kembali ke
halaman Login.

Gambar 3.6 Activity Diagram Halaman Admin, Staf dan Manager


34

Berikut adalah penjelasan alur diagram diatas :

1. Untuk mengakses aplikasi admin, staf dan manager harus terlebih


dahulu melakukan login.
2. Pada Activity diagram diatas menunjukkan bahwa staf melakukan
pemesanan kemudian manager menerima form pemesanan yang
telah dibuat dan manager menentukan apakah pemesanan disetujui
atau ditolak, jika di tolak system akan memberikan informasi status
penolakan pemesanan ke halaman staf. Jika pemesanan disetujui,
informasi form pemesanan tersebut masuk ke halaman admin untuk
dapat diproses ketersediaan barangnya. Jika tidak ada barangnya,
maka system akan memberikan informasi masih didalam proses ke
halaman staf dan jika barangnya ada, maka akan dikirimkan dan
staf akan membuka halamannya dengan mengkonfirmasi bahwa
barang tersebut sudah diterima oleh staf.

3.4.2 Perancangan Database


Perancangan database merupakan tahapan untuk memetakan model konseptual ke
model basis data yang akan dipakai. Berikut penjelasan detail perancangan data melalui
perancangan struktur table.
Struktur tabel menggambarkan detail tabel yang berisi field, tipe data, panjang data,
dan keterangan lainnya. Adapun tabel-tabel yang digunakan dalam database sistem informasi
inventory control ini adalah sebagai berikut:

 Tabel admin
Tabel admin digunakan untuk menambah hak akses admin.
Berikut struktur dari tabel tb_admin :
Tabel 3.2 Tabel tb_admin

Nama Field Tipe Data Panjang Keterangan

Kode_admin Varchar 8 Primary Key

Username Varchar 25

Password Varchar 25

Telepon Varchar 15

Email Varchar 50

Gambar Varchar 50
35

Status Enum (‘aktif’, ‘tidak


aktif’)

 Tabel barang
Tabel barang digunakan untuk menambah data barang.
Berikut struktur dari tabel tb_barang :

Tabel 3.3 Tabel tb_barang

Nama Field Tipe Data Panjang Keterangan

Kode_barang Varchar 15 Primary Key

Nama_barang Varchar 30

Merk Varchar 25

Kode_kategori Varchar 15 Foreign Key

Deskripsi text

Gambar Varchar 100

jumlah Int 15

 Tabel kategori
Tabel kategori digunakan untuk menambah data kategori.
Berikut struktur dari tabel tb_kategori :
Tabel 3.4 Tabel tb_kategori

Nama Field Tipe Data Panjang Keterangan


Kode_kategori Varchar 15 Primary Key
Nama_kategori Varchar 30
Keterangan Text

 Tabel pegawai
Tabel pegawai digunakan untuk menambah data pegawai.
Berikut struktur dari tabel tb_ pegawai:
Tabel 3.5 Tabel tb_pegawai

Nama Field Tipe Data Panjang Keterangan

Nip Varchar 15 Primary Key


36

Nama Varchar 50

Jabatan Varchar 30

Bagian Varchar 30

Username Varchar 30

Password Varchar 30

 Tabel pemesanan
Tabel pemesanan digunakan untuk menambah data pemesanan.
Berikut struktur dari tabel tb_ pemesanan :
Tabel 3.6 Tabel tb_pemesanan

Nama Field Tipe Data Panjang Keterangan

Kode_pemesanan Varchar 15 Primary Key

Judul_pemesanan Varchar 100

Tanggal_pemesanan date

Nip Varchar 15 Foreign Key

Tanggal_approve date

Tanggal_terima date

Status Varchar 15

Keterangan text

 Tabel pemesanandetail
Tabel pemesanandetail digunakan untuk menampilkan data pemesanan detail.
Berikut struktur dari tabel tb_ pemesanan :
Tabel 3.7 Tabel tb_pemesanandetail

Nama Field Tipe Data Panjang Keterangan

Id int 15 Primary Key

kode_pemesanan Varchar (15) 15 Foreign Key

Kode_barang Varchar (15) 15 Foreign Key

jumlah int (11) 11

catatan text
37

status_terima Varchar (15) 15


3.4.3. Perancangan Struktur Navigasi Program
Struktur navigasi dapat dikatakan sebagai penggambar dari hubungan atau rantai
kerja dari seluruh element yang akan digunakan dalam aplikasi. Dalam Pembuatan
aplikasi inventory control ini, struktur navigasi sangat diperlukan untuk menggambarkan
setiap menu dan halaman yang akan ditampilkan.

Gambar 3.7 Struktur Navigasi Campuran Login Admin

Gambar 3.8 Struktur Navigasi Campuran Login Staf

Gambar 3.9 Struktur Navigasi Campuran Login Manager

3.5. Rancangan Tampilan


3.5.1. Rancangan Tampilan Halaman Index

Halaman index merupakan halaman utama sebelum admin dan user masuk
ke halaman lainnya. Pada halaman utama terdapat menu home dan login, halaman
home berfungsi untuk melihat halaman utama yang berisikan informasi persediaan
barang (inventory control) dari sebuah pemesanan barang dan menu login untuk
akses masuk halaman admin dan user. Berikut adalah tampilan Rancangan
Halaman Index:

Home Login

Informasi Persediaan Barang

Gambar 3.10 Rancangan Tampilan Halaman Index

3.5.2. Rancangan Tampilan Halaman Login

Halaman login merupakan halaman saat admin dan user ingin masuk ke
halaman lainnya. Pada halaman login terdapat menu masukkan username dan
password yang telah didaftarkan oleh sistem. Berikut adalah tampilan Rancangan
Halaman Index:

Home Login

Otentikasi Data

Username :
Password :

Gambar 3.11 Rancangan Tampilan Halaman Login

3.5.3. Rancangan Tampilan Halaman Login Admin

Halaman login admin merupakan halaman admin, yang berfungsi


menambah hak akses admin, pegawai, data barang, kategori barang, pemesanan,
penolakan pemesanan barang dan laporan semua barang yang sudah di pesan.
Berikut adalah tampilan Rancangan Halaman Login Admin:

home admin pegawai kategori barang pemesanan logout


Kode admin :

Username :

Password :

Telepon :

Email :

Status : Aktif Tidak Aktif

Gambar : Pilih file

simpan batal

Gambar 3.12 Rancangan Tampilan Input Admin

home admin pegawai kategori barang pemesanan logout

nip :

nama :

jabatan : Staf Manager

bagian :

username :

password :

simpan batal

Gambar 3.13 Rancangan Tampilan Halaman Input Pegawai

home admin pegawai kategori barang pemesanan logout

Kode_kategori :

Nama_kategori :

keterangan :
Gambar 3.14 Rancangan Tampilan Halaman Input Kategori

home admin pegawai kategori barang pemesanan logout

Kode_barang :

Nama_barang : :

merk :

kategori :

jumlah :

deskripsi :

gambar :
Pilih file

simpan batal

Gambar 3.15 Rancangan Tampilan Halaman Input Barang

home admin pegawai kategori barang pemesanan logout


PEMESANAN I LAPORAN
Kode_pemesanan :

Judul_pemesanan :

pegawai :

tanggal pemesanan :

keterangan :

status : Pengajuan Ditolak Disetujui Diterima

tanggal_approve :

tanggal_terima :

simpan batal

Gambar 3.16 Rancangan Tampilan Halaman Input Pemesanan


home admin pegawai kategori barang pemesanan logout

PEMESANAN I LAPORAN

cari
Pencarian data item dicari

Informasi data pemesanan

Gambar 3.17 Rancangan Tampilan Halaman Laporan

3.5.4. Rancangan Tampilan Halaman Login Staf

Halaman login staf merupakan halaman staf, yang berfungsi untuk melihat
data barang, kategori, pegawai, dapat mengubah data profil pribadinya sendiri,
entry data dan pemesanan barang, verifikasi penerimaan barang jika sudah sampai
kepadanya. Berikut adalah tampilan Rancangan Halaman Login Staf:

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

nip :
nama :
jabatan :
bagian :
username :
password :
update profil batal

Gambar 3.18 Rancangan Tampilan Halaman Profil Staf

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

Data Pegawai

nonipnamajabatanbagian
Gambar 3.19 Rancangan Tampilan Halaman Data Pegawai

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

Data Kategori

nokodeNama kategoriketerangan

Gambar 3.20 Rancangan Tampilan Halaman Data Kategori

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

Data barang

no gambar Kode_barang Nama_barang deskripsi kategori

Gambar 3.21 Rancangan Tampilan Halaman Data Barang


home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

PEMESANAN I LAPORAN

Tanggal_pemesanan :

Judul_pemesanan :

Dekripsi pemesanan :

simpan batal

Data pemesanan :
Nodata_pemesananmenu

Gambar 3.22 Rancangan Tampilan Halaman Data Pemesanan

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

PEMESANAN I LAPORAN

cari
Pencarian data item dicari

Informasi data pemesanan

Gambar 3.23 Rancangan Tampilan Halaman Laporan

3.5.5. Rancangan Tampilan Halaman Login Manager

Halaman login manager merupakan halaman manager, yang berfungsi


untuk melihat data barang, kategori, pegawai, dapat mengubah data profil
pribadinya sendiri, menentukan status pemesanan barang agar disetujui atau
homedan melihat
ditolak profil data
pegawai kategori
pemesanan. barang
Berikut adalahpemesanan logout Halaman
tampilan Rancangan
Login Manager:
nip :
nama :
jabatan :
bagian :
username :
password :
update profil batal
Gambar 3.24 Rancangan Tampilan Halaman Profil Manager

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

Data Pegawai

nonipnamajabatanbagian

Gambar 3.25 Rancangan Tampilan Halaman Data Pegawai

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

Data Kategori

nokodeNama kategoriketerangan

Gambar 3.26 Rancangan Tampilan Halaman Data Kategori

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

Data barang

nogambarKode_barangNama_barangdeskripsikategori
Gambar 3.27 Rancangan Tampilan Halaman Data Barang

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

PEMESANAN I LAPORAN

Tanggal_pemesanan :

Judul_pemesanan :

Dekripsi pemesanan :

simpan batal

Data pemesanan :
Nodata_pemesananmenu

Gambar 3.28 Rancangan Tampilan Halaman Data Pemesanan

home profil pegawai kategori barang pemesanan logout

PEMESANAN I LAPORAN

cari
Pencarian data item dicari

Informasi data pemesanan

Gambar 3.29 Rancangan Tampilan Halaman Laporan

Anda mungkin juga menyukai