Anda di halaman 1dari 25

|1

LEMBAR PENGESAHAN
BANTEN OUTDOOR FESTIVAL
UKM LENTERA - BANTEN
(Unit Kegiatan Mahasiswa Lead Adventure Serang Raya)

Serang, Mei 2019

Ketua Umum Ketua Pelaksana


UKM Lentera - Banten Banten Outdoor Festival

Andrian Nugroho A.P Koswara


NBA : L_090 TG NBA : L_100 PR

Menyetujui,
Kepala Biro Kemahasiswaan
Universitas Serang Raya

Drs. Abdul Fattah, MM.


NIDN
Mengetahui,
Rektor
Universitas Serang Raya

Dr. H. Hamdan, MM.


NIDN
|2

A. LATAR BELAKANG
Banten merupakan wilayah potensi wisata alam dan budaya yang tengah berkembang secara
mandiri sejak memisahkan diri pada tahun 2000 dari wilayah provinsi Jawa Barat.
Terutama wisata alam bebas yang terus berkembang di provinsi Banten. Dengan melihat potensi
yang ada di provinsi Banten, kami Mapala Lentera – Banten, Universitas Serang Raya
menyelenggarakan event Banten Outdoor Festival sebagai bentuk mendukung kegiatan alam
bebas di provinsi Banten. Banten Outdoor Festival, merupakan event pertama yang ada
diprovinsi Banten yang berfokus dalam mendukung kegiatan alam bebas dan promosi pariwisata
di provinsi Banten.
Kegiatan yang akan berlangsung seperti Lentera Orienteering Competition sebagai wadah
prestasi untuk penggiat alam bebas, Outdoor & Adventure Equipment sebagai wadah kebutuhan
perlengkapan untuk kegiatan outdoor dan juga seminar ataupun workshop untuk menambah
wawasan potensi wisata alam banten dan pengetahuan seputar kegiatan alam bebas.
Kegiatan ini sangat butuh dukungan dan kerjasama baik dari Pemerintah Provinsi Banten ,
komunitas maupun masyarakat luas.
|3

B. NAMA KEGIATAN
“BANTEN OUTDOOR FESTIVAL ( BOF)”

C. TEMA KEGIATAN
”Outdoor Life Style Activity”

D. BENTUK KEGIATAN
1. Talkshow Milenial Peduli Lingkungan
Kerusakan lingkungan hidup saat ini menjadi topik yang banyak
diperbincangkan. Pembakaran hutan, erosi, banjir, kekeringan, tanah longsor menjadi
bagian di dalamnya. Eksploitasi lingkungan secara berlebih dilakukan dalam upaya
meningkatkan kesejahteraan tanpa memperhitungkan keberlangsungan hidup.
Eksploitasi terus dilakukan dari hari ke hari, sehingga menyebabkan persoalan
lingkungan semakin rumit dan kompleks. Kerusakan lingkungan terjadi hampir di
semua ekosistem, lintas daerah dan lintas negara. Mulai dari pencemaran air, udara,
tanah, limbah B3 dan sampah sampai dengan penipisan lapisan ozon, pemanasan global
dan perubahan iklim merupakan masalah lingkungan yang sangat serius.
Maka dari itu dalam Banten Outdoor fest (BOF) ini mengadakan acara
Talkshow Milenial Peduli Lingkungan yang bertujuan untuk meningkatkan
kepedulian dan minat generasi millennials terhadap gaya hidup ramah lingkungan,
urban farming dan agrikultur di Indonesia serta mendorong lahirnya ide ide dan inovasi
baru.

2. Lentera Orientering Competition (LOC)


Orienteering adalah merupakan salah satu cabang olahraga outdoor yang
membutuhkan kemampuan dan keterampilan navigasi pada pemainya dan pada umumya
permainan ini menggunakan peta beserta kompas dalam melakukan perjalanan dari satu
titik ke titik lain atau lebih lengkapnya point to point yang di mainkan pada alam bebas.
Normalnya, pelaku permainan orienteering harus bergerak dengan cepat. Pemain diberi
sebuah peta topografi, peta pemainan orienteering berbeda dengan peta pada umumya
dan merupakan peta khusus yang akan digunakan untuk menemukan titik kontrol
(control point).
Lentera Orienteering Competition (LOC) Tingkat Nasional.
Kelas yang akan di kompetisikan yaitu :
•Umum Putra (Non Militer)
•Umum Putri (Non Militer)
|4

3. Talkshow Orienteering
Orienteering merupakan cabang olahraga lintas medan tindak kendali dengan
dibantu peta dan kompas, cenderung dilaksanakan di alam bebas yang menantang dan
membutuhkan kemampuan serta keterampilan bernavigasi menggunakan peta dan
kompas.
Kegiatan ini diadakan untuk memperkenalkan kepada masyarakat terutama
penggiat alam apa itu Orienteering.

E. TUJUAN KEGIATAN
1. Mengembang kreatifitas generasi muda khusunya di Banten dan umumnya diluar
Banten.
2. Meningkatkan apresiasi dan prestasi generasi muda di bidang olah raga khususnya olah
raga orienteering.
3. Pencarian wajah-wajah baru atlet orienteering berbakat.
4. Meningkatan kreatifitas pemuda Banten dengan semangat jiwa menuju sportifitas
dalam rangka berperan serta membangun Provinsi Banten.
5. Meningkatkan tali silaturahmi antar sesama Mahasiswa Pencinta Alam.
6. meningkatkan kepedulian dan minat generasi millennials terhadap gaya hidup ramah
lingkungan

F. PENYELENGGARA EVENT
UKM – LENTERA BANTEN (Unit Kegiatan Mahasiswa – Lead Adventure
Universitas Serang Raya)

G. SUMBER DANA
a. Dana UKM
b. Registrasi Peserta
c. Bantuan Sponsorship
d. Donatur

H. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


a. Opening Ceremoony
Hari / Tanggal ; Jum’at, 27 September 2019
Waktu : 08.00 WIB s/d 09.00
Tempat : Auditorium Universitas Serang Raya

b. Talk Show Orienteering


Hari / Tanggal : Jum’at, 27 September 2019
|5

Waktu : 16.00 WIB s/d 17.00 WIB


Tempat : Parking Area Universitas Serang Raya

c. Lentera Orienteering Competition (LOC)


Hari / Tanggal : Sabtu, 28 September 2019
Waktu : 08.00 WIB s/d selesai
Tempat : - Start dari Danau Tasikardi s/d Finish UNSERA

d. Talk Show Milenial Peduli Lingkungan


Hari / Tanggal : Minggu, 29 September 2019
Waktu : 10.00 WIB s/d 11.00 WIB
Tempat : Parking Area Universitas Serang Raya
|6

I. DENAH KEGIATAN
DENAH KEGIATAN
BANTEN OUTDOOR FESTIVAL (BOF)
UKM LENTERA – BANTEN
(Unit Kegiatan Mahasiswa – Lead Adventure Universitas Serang Raya)

U
|7

J. SUSUNAN KEPANITIAAN

SUSUNAN PANITIA
BANTEN OUTDOOR FESTIVAL (BOF)
UKM LENTERA – BANTEN
(Unit Kegiatan Mahasiswa – Lead Adventure Universitas Serang Raya )

Pelindung Kegiatan :
Rektor Universitasa Serang Raya : Dr. H. Hamdan, MM

Penanggung Jawab Kegiatan :


1. Kepala Biro Kemahasiswaan : Drs. Abdul Fatah, MM.
2. Dewan Penasehat Organisasi : Fahrurozi
3. Ketua Umum LENTERA : Andrian Nugroho A.P

Stering Comitte Lentera Banten Outdoor Festival : M. Safe’i Yahya


: Kusbianto

Ketua Pelaksana Banten Outdoor Festival : Koswara


Sekretaris Pelaksana : Didi Heryadi
Bendahara Pelaksana : Hasbullah

Sie. Kesekretariatan
Koordinator : Ernawati Sari
Anggota : Lovery Fajar Aswad
Didin Maulidani
Wisnu Ibnu Saba

Sie. Konsumsi
Koordinator : Yuli Yuliawati
Anggota : Amaliyah
Febriyana Pratama
Rachmat Alfajri
|8

Sie. Acara
Koordinator : Yuli Yuliawati
Anggota : Riki Iskandar
Ade Rachman
Rizky Ramdani

Sie. Pubdekdok Dan Peralatan


Koordinator : Hidayatullah
Anggota : M. Idham Apriandi
Tri Aji Wahyudi
M. Alfin Salim

Sie. P3K
Koordinator : Deni Saipudin
Anggota : Faturachman
Ovan Sofian Sauri

Sie. Humas
Koordinator : Syach Abdurahman
Anggota : Laksamana Evan
Muis Khairi
Indra Yudi Nugraha
|9

K. ANGGARAN DANA
KEBUTUHAN ANGGARAN DANA
BANTEN OUTDOOR FESTIVAL (BOF)
UKM – LENTERA BANTEN
(Unit Kegitan Mahasiswa – Lead Adventure Universitas Serang Raya)
Kebutuhan Anggaran Dana
 Kesekretariatan : Rp. 4.025.000,-
 Konsumsi : RP. 1.925.000,-
 P3K : Rp. 1.500.000,-
 Publikasi, : Rp. 2.240.000,-
 Dekorasi dan Peralatan : Rp. 44.240.000,-
 Humas : Rp. 2.600.000,-
 Keamanan : Rp. 600.000,-
 Acara : Rp 53.000.000,-
TOTAL Rp. 110.130.000,-
| 10

L. JENIS DAN BENTUK SPONSORSHIP

Sponsor adalah pihak yang bersedia menanggung kekurangan anggaran atau dana kegiatan

di atas dengan kontraprestasi tertentu. Dalam acara ini, sponsor dibagi menjadi beberapa

kelompok dengan nilai kontraprestasi yang berbeda-beda.

Pelaksanaan kegiatan BANTEN OUTDOOR FESTIVAL ini akan berjalan dengan baik

dengan adanya keterlibatan serta bantuan dari berbagai pihak, khususnya dalam

menunjang pelaksanaan kegiatan ini.

Ada beberapa pihak sponsor saat Lentera Climbing Competition II (LCC II) yaitu:

1. Ristek Dikti

2. Krakatau Steel

3. Pos Indonesia

4. Tri

5. Singa Mas

6. Eiger

7. Koni Kota serang

8. Oppo

9. Bintang Toedjoe

10. PT. Mitra Sendang Kemakmuran

11. PT. PLN (Persero)

12. Rosso Adventure Hardware

13. Sayuti.com

Untuk itu panitia menawarkan beberapa bentuk kerjasama yang mungkin dapat

dilaksanakan. Jenis dan bentuk sponsor adalah sebagai berikut:


| 11

Kompensasi Keterangan

Mendapatkan plakat/cindera mata sebagai Plakat/cindera mata diserahkan pada saat


Sponsor Platinum. penutupan acara.

Penyebutan nama oleh MC. Pada saat pembukaan acara, pergantian


acara dan penutupan acara BOF

Pencatuman nama dan logo Dipasang di tempat acara pembukaan, saat


perusahaan/instansi pada spanduk acara (3 lomba dan penutupan acara dan besarnya
unit). logo 2x lipat dari ukuran sebenarnya.

Pencatuman nama dan logo Dipasang pada saat penutupan dan sebagai
perusahaan/instansi pada backdrop (1 unit). background juara dan besarnya logo 2x
lipat dari ukuran sebenarnya.

Pemasangan umbul – umbul disekitar area Umbul – umbul disediakan oleh pihak
kampus (maks 15 unit). sponsor dan pemasangan umbul – umbul
ditentukan oleh panitia.

Pencantuman nama dan logo Kaos, sticker dan no punggung dibagikan


perusahaan/instansi pada kaos, sticker dan saat acara dimulai.
no punggung peserta.

Pencantuman nama dan logo Apabila nama dan logo diberikan lewat dari
perusahaan/instansi pada famplet acara. tanggal yang ditentukan. Maka, kompensasi
ini secara otomatis hilang.
| 12

Kompensasi Keterangan

Mendapatkan plakat/cindera mata sebagai Plakat/cindera mata diserahkan pada saat


Sponsor Gold. penutupan acara.

Penyebutan nama oleh MC. Pada saat pembukaan acara, pergantian


acara dan penutupan acara BOF

Pencatuman nama dan logo Dipasang di tempat acara pembukaan, saat


perusahaan/instansi pada spanduk acara (3 lomba dan penutupan acara dan besarnya
unit). logo 1,6x lipat dari ukuran sebenarnya.

Pencatuman nama dan logo Dipasang pada saat penutupan dan sebagai
perusahaan/instansi pada backdrop (1 unit). background juara dan besarnya logo 1,6x
lipat dari ukuran sebenarnya.

Pemasangan umbul – umbul disekitar area Umbul – umbul disediakan oleh pihak
kampus (maks 10 unit). sponsor dan pemasangan umbul – umbul
ditentukan oleh panitia.

Pencantuman nama dan logo Kaos, sticker dan no punggung dibagikan


perusahaan/instansi pada kaos, sticker dan saat acara dimulai.
no punggung peserta.

Pencantuman nama dan logo Apabila nama dan logo diberikan lewat dari
perusahaan/instansi pada famplet acara. tanggal yang ditentukan. Maka, kompensasi
ini secara otomatis hilang.
| 13

Kompensasi Keterangan

Mendapatkan plakat/cindera mata sebagai Plakat/cindera mata diserahkan pada saat


Sponsor Silver. penutupan acara.

Penyebutan nama oleh MC. Pada saat pembukaan acara, pergantian


acara dan penutupan acara BOF

Pencatuman nama dan logo Dipasang di tempat acara pembukaan, saat


perusahaan/instansi pada spanduk acara (2 lomba dan penutupan acara dan besarnya
unit). logo 1,3x lipat dari ukuran sebenarnya.

Pencatuman nama dan logo Dipasang pada saat penutupan dan sebagai
perusahaan/instansi pada backdrop (1 unit). background juara dan besarnya logo 1,2x
lipat dari ukuran sebenarnya.

Pemasangan umbul – umbul disekitar area Umbul – umbul disediakan oleh pihak
kampus (maks 7 unit). sponsor dan pemasangan umbul – umbul
ditentukan oleh panitia.

Pencantuman nama dan logo Kaos, sticker dan no punggung dibagikan


perusahaan/instansi pada kaos, sticker dan saat acara dimulai.
no punggung peserta.

Pencantuman nama dan logo Apabila nama dan logo diberikan lewat dari
perusahaan/instansi pada famplet acara. tanggal yang ditentukan. Maka, kompensasi
ini secara otomatis hilang.
| 14

Kompensasi Keterangan

Mendapatkan plakat/cindera mata sebagai Plakat/cindera mata diserahkan pada saat


Sponsor Bronze. penutupan acara.

Penyebutan nama oleh MC. Pada saat pembukaan acara, pergantian


acara dan penutupan acara BOF

Pencatuman nama dan logo Dipasang di tempat acara pembukaan, saat


perusahaan/instansi pada spanduk acara (1 lomba dan penutupan acara.
unit).

Pencatuman nama dan logo Dipasang pada saat penutupan dan sebagai
perusahaan/instansi pada backdrop (1 unit). background juara.

Pemasangan umbul – umbul disekitar area Umbul – umbul disediakan oleh pihak
kampus (maks 5 unit). sponsor dan pemasangan umbul – umbul
ditentukan oleh panitia.

Pencantuman nama dan logo Kaos, sticker dan no punggung dibagikan


perusahaan/instansi pada kaos, sticker dan saat acara dimulai.
no punggung peserta.

Pencantuman nama dan logo Apabila nama dan logo diberikan lewat dari
perusahaan/instansi pada famplet acara. tanggal yang ditentukan. Maka, kompensasi
ini secara otomatis hilang.
| 15

Selain bentuk kerjasama formal, panitia juga menerima bantuan dalam bentuk

donatur/sumbangan. Besarnya pendanaan donatur minimal sebesar Rp. 1.000.000,-

(Terbilang: Satu Juta Rupiah). Adapun bentuk penghargaan yang panitia berikan antara

lain:

1. Disebutkan nama perusahaan/Instansi saat pembukaan dan penutupan.

2. Mendapatkan sertifikat sebagai donatur.


| 16

Panitia juga menerima bentuk kerjasama non finansial, berupa penyediaan sarana dan

prasarana yang dibutuhkan panitia. Hak yang diberikan kepada sponsor barter disesuaikan

dengan nilai sarana/prasarana yang diberikan sponsor. Penilaian bentuk jasa yang

ditawarkan disesuaikan dengan perjanjian yang fleksibel yang disepakati bersama. Bentuk

barter dapat berupa:

1. Sarana transportasi dan komunikasi.

2. Konsumsi.

3. Dokumentasi.

4. Media iklan.

5. Dan lain – lain (dapat menyesuaikan pada saat negosiasi).


| 17

CONTOH BENTUK – BENTUK KONPENSASI

No Bentuk Konpensasi Keterangan

1.
Spanduk
Ukuran : 4x1 m

2.

Spanduk
Ukuran : 4x1 m

3.

Spanduk
Ukuran : 1x4 m

4.

Backdrop
Ukuran: 3x4 m

5.

Kaos Panitia

6.

Kaos Peserta
| 18

7.

Famplet
Ukuran: A4

8.

Sticker

9.

No Punggung
| 19

KETENTUAN KERJASAMA SPONSORSHIP

1. Bentuk Penawaran Sponsorship


a. Setiap Perusahaan/Instansi yang bersedia menjadi Sponsor harus menandatangani
Kontrak Kerjasama Sponsorship.
b. Kepastian akhir dari pihak Sponsor harus diterima panitia selambat – lambatnya
sebelum tanggal 27 September 2019. Jika lewat dari tanggal tersebut, pihak sponsor
akan kehilangan satu konpensasi berupa famplet.
c. Penentuan letak promotion space dan lokasi penempatan media publikasi menjadi
wewenang penuh pihak panitia, kecuali jika ada perjanjian awal.
d. Setiap pemasangan dan pembayaran media publikasi harus dengan persetujuan
panitia.

2. Logo dan Materi Publikasi Sponsor


a. Logo harus diserahkan ke panitia selambat – lambatnya sebelum tanggal 27
September 2019.
b. Materi Publikasi harus diserahkan ke panitia selambat – lambatnya tanggal 27
September 2019.
c. Materi Publikasi dan Logo Sponsor disediakan oleh pihak sponsor dan harus
mendapat persetujuan dari pihak panitia.
d. Panitia tidak bertanggungjawab atas kesalahan Logo/Materi Publikasi. Karena
Logo/Materi Publikasi dari sponsor diterima panitia dalam bentuk jadi.
e. Materi Publikasi sponsor tidak diperkenankan menggunakan kata-kata yang
menganjurkan, seperti: makanlah, minumlah, belilah, dll.
f. Logo dan Materi Publikasi diserahkan kepada panitia pada tanggal yang sudah
ditentukan.
g. Materi Publikasi dapat dikirimkan ke alamat:
 Sekretariat : Kampus UNSERA. Jl. Raya Serang – Cilegon, Km. 05
Taman Drangong, Serang – Banten.
 E-mail : mapalalenterabanten@gmail.com
 Contact Person : - Koswara (Benguk)
No. Hp (WA) : 085888463198
Didi Heryadi (Kompan)
No. Hp (WA) : 087788702775
| 20

3. Cara Pembayaran
a. Pembayaran pertama (uang muka) sebesar 50% dari total yang harus
dikeluarkan/dibayarkan saat penandatanganan kontrak.
b. Pelunasan sebesar 50% lagi dibayarkan selambat – lambatnya tanggal 27 September
2019.
c. Pembayaran dapat dilakukan dengan cash maupun transfer. Berikut no. rekeningnya:
 Bank BRI Syariah,
No. Rek : 1038281603
Atas Nama : Koswara

4. Pembatalan Sponsorship Dari Pihak Sponsor


a. Pengunduran diri sebelum tanggal 27 September 2019, 30% dari total dana yang
harus dibayarkan menjadi hak panitia.
b. Pengunduran diri setelah tanggal 27 September 2019, 50% dari total dana yang
harus dibayarkan menjadi hak panitia.
c. Pengunduran diri setelah tanggal 27 September 2019, dikenakan sanksi membayar
90% dari total dana yang harus dikeluarkan.
d. Diluar ketentuan diatas panitia berhak menentukan kebijakan lain yang telah
disepakati.
e. Ketentuan – ketentuan lain dapat dibuat pada saat penandatanganan kontrak dengan
kesepakatan kedua belah pihak terlebih dahulu.

5. Pembatalan Dari Pihak Panitia


a. Jika terjadi kegagalan acara karena kesalahan teknis panitia, maka 90% dana yang
telah dikeluarkan akan dikembalikan.
b. Jika pembatalan dilakukan karena selain point 5.a diatas, maka dana yang telah
diberikan ke panitia akan dikembalikan dengan penuh.
c. Ketentuan – ketentuan khusus lain dapat dibuat pada saat penandatanganan kontrak
dengan kesepakatan kedua belah pihak terlebih dahulu.

6. Ketentuan – Ketentuan Lain


a. Perjanjian kontrak dapat dilakukan antar pembawa proposal sponsorship dengan
penanggungjawab pihak sponsor diatas kontrak bermaterai.
b. Panitia tidak bertanggungjawab atas kesalahan Materi Publikasi/Logo yang diterima
panitia salah/belum selesai. Panitia tidak menutup kesepakatan pihak sponsor untuk
bekerjasama dalam bentuk lain.
c. Dengan adanya Sponsor Gold dan Silver, maka panitia berhak untuk mencari
Sponsor lain sampai keutuhan dana terpenuhi.
| 21

d. Ketentuan lain yang belum diatur dalam proposal ini dapat dilakukan atas
kesepakatan pihak penyelenggara dan pihak Sponsor.
e. Panitia dapat melakukan klaim apabila pihak Sponsor menyalahi ketentuan
Sponsorship.
f. Apabila dalam kegiatan pelaksanaan terjadi perselisihan, sedapat mungkin
diselesaikan secara musyawarah. Apabila tidak tercapai kata mufakat, maka akan
diselesaikan melalui pihak peradilan.
| 22

LEMBAR PERNYATAAN DAN PERJANJIAN SPONSORSHIP

Pihak Sponsor dengan Panitia Banten Outdoor Festival (BOF)

Kami yang bertandatangan dibawah ini:

Pihak pertama, a/n Sponsor atau Donatur:

Nama : …………………………………………………………….

Jabatan : …………………………………………………………….

Perusahaan/Instansi : …………………………………………………………….

Alamat Perusahaan/ Instansi : …………………………………………………………….

…………………………………………………………….

No. Hp / Telp : …………………………………………………………….

Pihak ke-dua, a/n Panitia LCC II

Nama : …………………………………………………………….

Jabatan : …………………………………………………………….

Perusahaan/Instansi : UKM – LENTERA BANTEN

Alamat Perusahaan/Instansi : Kampus UNSERA: Jl. Raya Serang – Cilegon, KM. 05


Taman Drangong, Serang Banten.

No. Hp/Telp : …………………………………………………………….

Dengan ini, pihak pertama telah bersedia menjadi Sponsor acara tersebut diatas. Dan
jenis Sponsorship yang dipilih oleh Perusahaan/Instansi adalah (beri tanda “ ”):

 Jenis Platinum  Jenis Bronze


 Jenis Gold  Jenis Donatur
 Jenis Silver  Jenis Barter
| 23

Selain kerjasama pada jenis Sponsor yang dipilih, pihak pertama dan ke-dua juga
menyepakati bentuk kerjasama lain berupa:
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………..

Berdasarkan ketentuan dan pernyataan diatas, pihak pertama akan memberikan dana
sebesar:

Rp……………………………….

Terbilang:

………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………...

Dengan Membeyar (beri tanda “”):

 Lunas Rp……………………………….. Tanggal ………………………

 Angsuran I Rp……………………………….. Tanggal ………………………

 Angsuran II Rp……………………………….. Tanggal ………………………

Transaksi pembayaran dilakukan secara (beri tanda “”):

 Pembayaran Cash pada tanggal : …………………………………………………….

 Transfer pada tanggal : …………………………………………………….

No. Bukti Transfer/Ref : …………………………………………………….

Melalui:

 Bank BRI Syariah,


No. Rekening : 1038281603
Atas Nama : Koswara
| 24

Kesepakatan Tambahan:

………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………...

Dengan demikian perjanjian kerjasama Sponshorship dibuat secara sadar dan tanpa ada
unsur paksaan dari pihak manapun. Kedua belah pihak akan menjalankan semua ketentuan
yang telah ditetapkan.

Disepakati di : ………………………………………..

Hari/Tanggal : ………………………………………..

Waktu : ………………………………………..

Atas Nama Pihak Pertama Atas Nama Pihak Ke-dua


(Sponsor/Donatur) (Panitia BOF)

(…………………......................) (………………………………..)
Nama dan Cap/Stampel Perusahaan

Anda mungkin juga menyukai