Anda di halaman 1dari 3

BAB I I

A. NAMA KEGIATAN

’’lomba kader cerdas dan kreasi limbah”

B. TEMA KEGIATAN

“”

C. PELAKSANAAN

Kegiatan dilaksanakan pada:

Hari : sabtu

Tanggal : 11 maret 2019

Waktu : 08.00– 12.00 WIB

Tempat : Aula puskesmas haurpanggung

D. PESERTA

Kader dan perwakilan warga per RW desa haurpanggung

E. SUSUNAN ACARA

Terlampir

F. KEPANITIAAN

Terlampir
G. FAKTOR PENDUKUNG DAN PENGHAMBAT

Seksi Faktor Pendukung & Penghambat Saran

Pubdekdok Pendukung: semua dapat berjalan dengan Pertahankan kerjasama TIM


tepat

Penghambat: tidak ada faktor penghambat

Konsumsi Pendukung: kerja sama antar TIM terjalin Pertahankan kerja sama TIM
dengan baik dan selalu berdiskusi mengenai yang bagus
kesulitan-kesulitan yang ada contohnya
ketika pembelian bingkisan, didiskusikan
supaya sesuai dengan dana yang tersedia

Penghambat: kesulitan dalam pemilihan


bingkisan dan souvenir karena harus
menyesuaikan dengan dana yang ada

Humas Pendukung: Pesertan nya cukup banyak,


acaranya sukses, dan pemateri dapat
membawa suasana acara menjadi lebih baik

Penghamba: tidak ada penghambat

Logistik Pendukung: dapat bantuan dari seksi lain Tingkatkan lagi koordinasi baik
antar seksi ataupun sesama
Penghambat: ketika acara berjalan sempat seksi
ada hal yang menganggu yaitu suara dari
mike yang kurang bagus, namun hal itu
dapat di atasi ooleh seksi logistik sendiri

Acara Pendukung: koordinasi antar anggota terjalin untuk menjarkomkan jangan


baik hanya ke koornya saja tapi ke
anggotanya juga.
Penghambat: Acaranya ngaret sekitar kurang
lebih 20 menit

H. REKAPITULASI ANGGARAN DANA

Untuk menunjang terlaksananya kegiatan ini diperlukan biaya dengan rincian pemasukkan dan
pengeluaran (terlampir).
I. DOKUMENTASI KEGIATAN

Dokumentasi kegiatan lomba kader cerdas dan kreasi limbah (terlampir).

Anda mungkin juga menyukai