Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR UJIAN PRAKTEK IPA

UNSUR, SENYAWA & CAMPURAN


STANDAR KOMPETENSI :
Memahami berbagai sifat dalam perubahan fisika dan kimia
KOMPETENSI DASAR :
Melakukan pemisahan campuran dengan berbagai cara berdasarkan sifat fisika dan sifat kimia.
TUJUAN:
Setelah selesai melakukan praktikum ini diharapkan dapat:
Memahami prinsip dasar kromatografi kertas.
Mampu melakukan pemisahan campuran menjadi komponennya dengan kromatografi kertas.
ALAT DAN BAHAN :
No Alatdan Bahan Jumlah
1 Plastisin 1 pak
2 Tusuk sate 6
3 Cutter 1
4 Busa sterefoam 1
CARA KERJA :
1. Tentukan bentuk molekul unsur dan senyawa yang akan dibuat
2. Bentuk plastisin menjadi bulat sesuai dengan ukuran (diameter antara 1-2 cm) & jumlah yang dibutuhkan
3. Potong tusuk sate sesuai panjangukuran yang diperlukan
4. Susunlah bulatan plastisin dan tusuk gigi menjadi bentuk model molekul sbb:

Contoh Gambar Contoh Gambar Contoh Gambar

PCl5 XeF4 NH3


CO2

SF4 IF7 H2O


BF3

ClF3 XeOF5− SF6


SO2

XeF2 XeF5− BrF5


CH4

ReH92− XeF82−

Bulu, 06 Maret 2019


Penguji, Praktikan

RIRIN ISNAWATI, S.Pd. ................................

Anda mungkin juga menyukai