Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan pendidikan : SMP Negeri 18 Pontianak Utara


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : VII / II
Materi Pokok : We Love What We Do (ask for and give information related to
actions/functions of people, animals and things in order to identify, to
criticize or to praise them)
Skill : Speaking and Writing Skill
Alokasi Waktu : 2 X 40 menit ( 2 Jam Pelajaran )

A. KOMPETENSI INTI
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli ( toleransi, gotong


royomg ), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin


tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
…………………………….
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifkasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
1.1 Mensyukuri kesempatan dapat  Amanah dalam memberi dan meminta informasi
mempelajari bahasa inggris sebagai terkait dengan tingkah laku/tindakan/ fungsi
bahasa pengantar komunikasi orang, binatang, benda dalam Bahasa Inggris.
internasional yang diwujudkan dalam
semangat belajar.
 Sopan, santun, dan jujur dalam memberi dan
2.1 Menunjukan perilaku santun dan
meminta informasi terkait dengan tingkah
peduli dalam melaksanakna komunikasi
laku/tindakan/ fungsi orang, binatang, dan benda
interpersonal dengan guru dan teman.
dalam Bahasa Inggris.

3.6 Mengidentifkasi fungsi sosial,  Mengidentifikasi fungsi sosial teks tentang


struktur teks, dan unsur kebahasaan teks tingkah laku/tindakan/ fungsi orang, binatang,
interaksi transaksional lisan dan tulis benda, sesuai dengan konteks penggunaannya.
yang melibatkan tindakan memberi dan  Mengidentifikasi struktur teks tentang tingkah
meminta informasi terkait dengan laku/tindakan/ fungsi orang, binatang, benda,
tingkah laku/tindakan/ fungsi orang, sesuai dengan konteks penggunaannya.
binatang, benda, sesuai dengan konteks  Mengindentifikasi unsur kebahasaan teks tentang
penggunaannya. (Perhatikan unsur tingkah laku/tindakan/ fungsi orang, binatang,
kebahasaan kalimat declarative, benda, sesuai dengan konteks penggunaannya.
interrogative, simple present tense)

 Menyusun teks lisan sederhana tentang tingkah


laku/tindakan/fungsi orang, binatang, dan benda,
4.6 Menyusun teks interaksi
dengan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
transaksional lisan dan tulis sangat
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
pendek dan sederhana yang melibatkan
 Menyusun teks tulis sederhana tentang tingkah
tindakan memberi dan meminta
laku/tindakan/fungsi orang, binatang, dan benda,
informasi terkait tingkah
dengan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
laku/tindakan/fungsi orang, binatang,
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
dan benda, dengan fungsi sosial,
 Menanyakan dan menyatakan tingkah
struktur teks, dan unsur kebahasaan
laku/tindakan/fungsi orang, binatang, dan benda,
yang benar dan sesuai konteks.
dengan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat menunjukkan amanah dalam memberi dan meminta informasi terkait
dengan tingkah laku/tindakan/ fungsi orang melalui kegiatan question and answer
drill, role playing, dan interview and tell.
2. Siswa dapat menunjukan sikap sopan, santun, dan jujur dalam memberi dan
meminta informasi terkait dengan tingkah laku/tindakan/ fungsi orang melalui
kegiatan role playing dan roundtable.
3. Siswa dapat mengidentifikasi fungsi sosial yaitu mendeskripsikan,
mengidentifkasi, mengkritisi orang dari segi sifatnya melalui kegiatan sharing
information dan describe and match the picture dengan tepat.
4. Siswa dapat mengidentifikasi struktur teks yaitu memulai dan menanggapi melalui
kegiatan dialog memorization, chain story, dan interview and tell dengan tepat.
5. Siswa dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan yaitu pernyataan terkait tingkah
laku/tindakan/fungsi orang melalui kegiatan repetition drill, interview and tell,
dan substitution drill dengan benar.
6. Siswa dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan yaitu pertanyaan terkait tingkah
laku/tindakan/fungsi orang melalui kegiatan chain drill, interview and tell, dan
write the question dengan benar.
7. Siswa dapat mengidentifikasi unsur kebahasaan yaitu kalimat deklaratif (positif dan
negatif) dan kalimat interrogative (Yes/No question; Wh- question) dalam simple
present tense melalui kegiatan question and answer drill dan write the question
dengan benar.
8. Siswa dapat menyusun teks lisan sederhana tentang tingkah laku/tindakan/fungsi
orang melalui kegiatan sharing information dan interview and tell.
9. Siswa dapat membuat teks tulis sederhana tentang tingkah laku/tindakan/fungsi
orang melalui kegiatan story writing, text from key words, dan add phrases or
sentences.
10. Siswa dapat menyatakan secara lisan tentang tingkah laku/tindakan/fungsi orang
melalui kegiatan role playing dan interview and tell dengan benar dan sesuai
konteks.
11. Siswa dapat menanyakan secara lisan tentang tingkah laku/tindakan/fungsi orang
melalui kegiatan role playing dan interview and tell dengan benar dan sesuai
konteks.

Fokus penguatan karakter:


- santun
- percaya diri
- bertanggung jawab
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Materi Pembelajaran Regular
a. Teks
Teks interaksi transaksional lisan dan tulis terkait tingkah laku/tindakan/ fungsi
orang
a. Fungsi soial
Mendeskripsikan, mengidentifkasi, mengkritisi orang terkait tingkah
laku/tindakan/fungsinya
b. Struktur teks
a. Memulai : What do you do? What does your father do? etc.
b. Menanggapi ( diharapkan/diluar dugaan ) : I am a student, my father is a
teacher.
c. Unsur kebahasaan
a. Pertanyaan dan pernyataan terkait tingkah laku/tindakan/fungsi orang: What do
you do? I am a student, etc.
b. Kalimat deklaratif positif dalam simple present tense: My father is a farmer, my
mother is a house wife, etc.
c. Kalimat deklaratif negatif dalam simple present tense: I don’t always go to
school everyday, she doesn’t always arrive early at school, etc.
d. Kalimat interogatif.
- Yes/No question: do you always jog every weekend? do you study
everyday? etc.
- Wh-question: what does your father do? what does she do? etc.
e. Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan.
(raising dan falling intonation)
d. Topic
Tingkah laku/tindakan/fungsi orang yang terdapat di rumah, sekolah, dan
lingkungan sekitar peserta didik.
Judul topic : What does your father do?
2. Materi Pembelajaran Pengayaan
Siswa secara individu membuat teks lisan tentang tingkah laku/tindakan/fungsi orang
yang terdapat disekolah.
Fitri : What does Mr.Untung do, Erni?
Erni : He is a headmaster in SMP Negeri 18 Pontianak. He directs the school.
Fitri : Does he also teach the students?
Erni : Yes, he does. He teaches English for his students. What does Mrs. Ina do in
SMP Negeri 18, Fitri?
Fitri : She is a caretaker in SMP Negeri 18.
Erni : What does a caretaker do, Erni?
Fitri : A caretaker cleans and maintains the school.
3. Materi Pembelajaran Remedial
Siswa secara berpasangan membuat teks lisan tentan tingkah laku/tindakan/fungsi
orang yang terdapat di rumah.
Ali : Good morning, Tani.
Tani : Good morning, Ali.
Ali : How are you?
Tani : I’m fine. And you?
Ali : I’m fine too. What does your father do, Tani?
Tani : My father is a pilot. He flies an airplane. What does your father do Ali?
Ali : My father is a doctor. He examines the patient.
Tani : Does your father works everyday?
Ali : Yes, my father works everyday.

E. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Scientific approach and Post-method era
2. Metode : Eclectic methods
3. Teknik :
1. Dialog memorization
2. Chain drill
3. Question and answer drill
4. Roundtable
5. Role playing
6. Sharing information
7. Repetition drill
8. Story writing
9. Text from key words
10. Add phrases or sentences
11. Interview and tell
12. Chain story
13. Substitution drill
14. Write the question
15. Describe and match the picture
F. Media Pembelajaran
Media : 1. video ( Judul : What Are You Doing? | What Do You Do? | Jobs |
English Speaking Practice | ESL | EFL)
Alat : laptop, speaker, proyektor.
Bahan : 1 buah papan tulis, 1 buah spidol, 1 buah penghapus, dan 1 papan tulis.

G. Sumber belajar
Buku siswa: Bashir, Mahrukh. 2017. When English Rings the Bell. Jakarta: Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan. ( E-Book )

H. Langkah-langkah pembelajaran

Pertemuan Ke-1 ( 2 JP )

Kegiatan Deskripsi kegiatan waktu

1. Orientasi
- Doa bersama
- Mengucapkan salam
- Mengecek kehadiran
2. Apersepsi 8 Menit
- Mereview pelajaran sebelumnya yaitu tentang
Pendahuluan
identitas diri menanyakan dan menyatakan
pekerjaan diri sendiri dan orang lain.
3. Direction
- Menjelaskan tujuan pembelajaran hari ini.
- Menjelaskan aktivitas pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
Observing (Mengamati) 5 menit
 Guru meminta siswa untuk mengamati video yang
diputar oleh guru.
Judul : What Are You Doing? | What Do You Do? |
Jobs | English Speaking Practice | ESL | EFL
Tahun download : 2017
Produser : Mark Kulek
Link :
https://www.youtube.com/watch?v=BqQxzzVkToc
 Siswa mengamati video dan memahami isi video.
 Guru memberikan latihan-latihan terkait dengan
video (task 1).
1. Mention five professions that you watch from
the videos.
2. What do those people do in their jobs?
3. Where do those people work?
Inti Questioning (Menanyakan) 5 menit 60 Menit
 Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk
bertanya tentang bagaimana memulai dan
menanggapi informasi tentang tingkah
laku/tindakan/ fungsi orang sesuai dengan konteks
penggunaannya.
Mengumpulkan informasi 15 Menit
 Peserta didik diberi penjelasan mengenai fungsi
sosial teks interaksi transaksional terkait tingkah
laku/tindakan/ fungsi orang melalui kegiatan
discussion and conversation.
 Peserta didik diberikan penjelasan tentang struktur
teks yaitu memulai dan menanggapi melalui
kegiatan dialogue memorization.
 Peserta didik diberikan penjelasan tentang unsur
kebahasaan yaitu pernyataan terkait tingkah
laku/tindakan/fungsi orang melalui kegiatan
repetition drill.
 Peserta didik diberikan penjelasan unsur
kebahasaan yaitu pertanyaan terkait tingkah
laku/tindakan/fungsi orang melalui kegiatan chain
drill.
 Peserta didik diberikan pemahaman unsur
kebahasaan yaitu kalimat deklaratif (positif dan
negatif) dan kalimat interrogative (Yes/No
question; Wh- question) dalam simple present
tense melalui kegiatan question and answer drill.
 Peserta didik dibimbing untuk menyusun teks lisan
sederhana tentang tingkah laku/tindakan/fungsi
orang melalui kegiatan sharing information.
 Peserta didik dibimbing untuk membuat teks tulis
sederhana tentang tingkah laku/tindakan/fungsi
orang melalui kegiatan story writing.
 Peserta didik dibimbing untuk menyatakan secara
lisan tentang tingkah laku/tindakan/fungsi orang
melalui kegiatan role playing.
 Peserta didik dibimbing untuk menanyakan secara
lisan tentang tingkah laku/tindakan/fungsi orang
melalui kegiatan role playing.
Menalar 20 Menit
 Peserta didik menyebutkan fungsi sosial teks
interaksi transaksional terkait tingkah
laku/tindakan/ fungsi orang melalui kegiatan
discussion and conversation.
 Peserta didik menyebutkan struktur teks yaitu
memulai dan menanggapi melalui kegiatan dialog
memorization.
 Peserta didik menyebutkan unsur kebahasaan
yaitu pernyataan terkait tingkah
laku/tindakan/fungsi orang melalui kegiatan
repetition drill.
 Peserta didik menyebutkan unsur kebahasaan
yaitu pertanyaan terkait tingkah
laku/tindakan/fungsi orang melalui kegiatan chain
drill.
 Peserta didik menyebutkan unsur kebahasaan
yaitu kalimat deklaratif (positif dan negatif) dan
kalimat interrogative (Yes/No question; Wh-
question) dalam simple present tense melalui
kegiatan question and answer drill.
 Peserta didik menyusun teks lisan sederhana
tentang tingkah laku/tindakan/fungsi orang
melalui kegiatan sharing information.
 Peserta didik membuat teks tulis sederhana tentang
tingkah laku/tindakan/fungsi orang melalui
kegiatan story writing.
 Peserta didik menyatakan secara lisan tentang
tingkah laku/tindakan/fungsi orang melalui
kegiatan role playing.
 Peserta didik menanyakan secara lisan tentang
tingkah laku/tindakan/fungsi orang melalui
kegiatan role playing.
Communicating ( Mengkomunikasikan) 10 menit
 Siswa menginterview teman sebangkunya tentang
pekerjaan orang tua nya.
e.g.
Student A: Good morning.
Student B: Good morning, A.
Student A: What does your father do, B?
Student B: My farmer is a fisherman. He catches
fishes in the sea.
Student A: Does your father catches fishes
everyday?
Student B: Yes, he does. He catches fishes
everyday. What does your father do?
Student A: My father is a farmer. He grows and
plants rice.
Menerapkan 7 menit
 Siswa membuat teks tulis tentang tingkah
laku/tindakan/fungsi orang.
 Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran, siswa
ditanya bagaimana perasaannya (refleksi).
 Siswa dan guru menyimpulkan pembelajaran.
 Siswa diberikan assessment secara individu.
Complete the 8 sentences with the words below.
Cashier Pilot Librarian Reporter
Photographer Waitress Musician
Manager
1. I work in a store. When people want to buy
something, they give me money. I’m a_______.
2. I work in a restaurant and I take people’s orders
and serve them food. I’m a____________.
10 menit
3. I use my camera to take pictures a lots of
Penutup interesting things. I’m a____________.
4. I play a guitar. I’m a_____________.
5. I work in a big company and I have to go to a lot
of meetings. I’m a__________.
6. I travel to many different countries for my job. I
fly an airplane. I’m a ____________.
7. You can see me when you watch news on
television. I’m a TV news_____________.
8. I work in library. I’m a____________.
 Guru menginformasikan rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

I. Penilaian hasil belajar


1. Penilaian pengetahuan
Format Penilaian Lembar Pengetahuan
Nama siswa :
Kelas :
Tanggal :
No Aspek yang dinilai Kriteria Score
Sangat memahami 5
Memahami 4
1. Tujuan Komunikatif Cukup memahami 3
Kurang memahami 2
Tidak memahami 1
Struktur teks sangat runtut 5
Struktur teks runtut 4
2. Keruntutan Teks Struktur teks cukup runtut 3
Struktur teks kurang runtut 2
Struktur teks tidak runtut 1

Sangat variatif dan tepat 5


Variatif dan tepat 4
3. Pilihan Kosa Kata Cukup variatif dan tepat 3
Kurang variatif dan tepat 2
Tidak variatif dan tepat 1
Pilihan tata bahasa sangat tepat 5
Pilihan tata bahasa tepat 4
4. Pilihan Tata Bahasa Pilihan tata bahasa cukup tepat 3
Pilihan tata bahasa kurang tepat 2
Pilihan tata bahasa tidak tetap 1

Kriteria Penilaian dapat dilakukan sebagai berikut:


Skor Maksimal : 4 x 5 = 20
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Nilai : 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 x 4

2. Penilaian Keterampilan (Speaking and writing skill)


Format penilaian
Nama siswa :
Kelas :
Tanggal :
No Aspek yang dinilai Kriteria Score
Hampir sempurna 5
Ada beberapa kesalahan tapi 4
1. Pengucapan tidak menggangu makna
(pronounciation) Ada beberapa kesalahan dan 3
menggangu makna
Banyak kesalahan dan 2
menggangu makna
Terlalu banyak kesalahan dan 1
menggangu makna
Hampir sempurna 5
Ada beberapa kesalahan tapi 4
2. Intonasi tidak menggangu makna
Ada beberapa kesalahan dan 3
menggangu makna
Banyak kesalahan dan 2
menggangu makna
Banyak kesalahan dan 1
menggangu makna
Sangat lancar 5
3. Fluency (kelancaran) Lancar 4
Cukup lancar 3
Kurang lancar 2
Tidak lancar 1
Sangat teliti 5
Teliti 4
4. Ketelitian (accuracy) Cukup teliti 3
Kurang teliti 2
Tidak teliti 1

No Aspek yang dinilai Kriteria Score


Penulisan kosa kata sangat tepat 5
Penulisan kosa kata tepat 4
1. Penulisan kosa kata Penulisan kosa kata cukup tepat 3
Penulisan kosa kata kurang tepat 2
Penulisan kosa kata tidak tepat 1
2. Kerapihan tulisan Tulisan rapi dan mudah dibaca 5
Tulisan tidak rapi tetapi mudah 4
dibaca
Tulisan rapi tapi susah dibaca 3
Tulisan tidak rapi dan susah 2
dibaca
Tidak menunjukan kerja sama 1

3. Original Penulisan Sangat original 5


Original 4
Cukup original 3
Kurang original 2
Tidak original 1
4. Pilihan tata bahasa Pilihan tata bahasa sangat tepat 5
Pilihan tata bahasa tepat 4
Pilihan tata bahasa cukup tepat 3
Pilihan tata bahasa kurang tepat 2
Pilihan tata bahasa tidak tepat 1

Kriteria penilaian speaking dan writing dapat dilakukan sebagai berikut:


Skor Maksimal : 4 x 5 = 20

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Nilai : 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 x 4

Anda mungkin juga menyukai