Anda di halaman 1dari 8

See discussions, stats, and author profiles for this publication at: https://www.researchgate.

net/publication/324026095

PEMANFAATAN FLASH SEBAGAI APLIKASI PRESENTASI YANG DINAMIS

Article · March 2018

CITATIONS READS

0 406

1 author:

Alex De Kweldju
Universitas Papua, Manokwari, Indonesia
6 PUBLICATIONS   0 CITATIONS   

SEE PROFILE

Some of the authors of this publication are also working on these related projects:

Automatic Data Synchronization of Academic Information System and E-Learning Through Data Integration View project

All content following this page was uploaded by Alex De Kweldju on 04 April 2018.

The user has requested enhancement of the downloaded file.


ISSN: 2085 - 6245 1

PEMANFAATAN FLASH
SEBAGAI APLIKASI PRESENTASI YANG DINAMIS
Alex De Kweldju
Jurusan Teknik, Universitas Negeri Papua
Jl. Gunung salju Amban, Manokwari
alex.dekweldju@fmipa.unipa.ac.id

Abstrak
Aplikasi presentasi yang sering digunakan saat ini, seperti PowerPoint menawarkan berbagai
kemudahan dan fitur yang bertujuan memudahkan dan mempercantik slide prentasi. Akan tetapi,
semua fitur tersebut lama-kelamaan menjadi sesuatu yang membatasi pengguna dalam menyiapkan
presentasi karena pengguna tidak dapat menggunakan selain apa yang disediakan. Adobe Flash
merupakan aplikasi yang fungsi utamanya membuat animasi baik dalam bentuk film maupun aplikasi
interaktif. Dengan memanfaatkan fitur pembuat animasi dan action script (bahasa pemrograman kecil),
Adobe Flash dapat digunakan untuk membuat Presentasi yang dinamis. Bukan hanya animasi menjadi
lebih bervariasi tetapi juga presentasi dapat berubah menjadi interaktif presentasi, halaman web, dan
lain-lain. Penelitian ini menggunakan Adobe Flash untuk membuat presentasi sederhana untuk melihat
kelebihan dan kelemahannya dibandingkan dengan presentasi dengan menggunakan PowerPoint.

Kata Kunci: Flash, presentasi, animasi, presentasi dinamis

Abstract
The application presentation was widely used by most people, such as PowerPoint, offer many
features to make presentation creation become pretty and handy. But then, all the features will restrain
user to prepare a presentation because user can’t use other than those features. Adobe Flash is an
application with main purpose to create animation in movie or interactive format. By using Adobe
Flash features, such as TimeLine and Action Script, we can create dynamic presentation. Not only
unlimited animations, user can transform the presentation to be interactive presentation, web page, etc.
This study used Adobe Flash to create a simple presentation in order to reveal its’ strength and
weakness compared to a presentation was created by PowerPoint.

Keyword: Flash, presentation, animation, dynamic presetation

1. PENDAHULUAN menggunakan media papan tulis dan tulisan yang


dipadukan dengan gambar-gambar. Model ini
Penyampaian informasi merupakan salah satu umum dipakai karena tidak dapat digunakan di
hal yang sangat penting dalam berbagai bidang, kantor hingga di pedesaan yang tidak memiliki
mulai dari bisnis hingga pendidikan. Dengan aliran listrik.
mempertimbangkan bahwa manusia memiliki Seiring dengan perkembangan teknologi
sifat yang mudah bosan, informasi yang disajikan komputer, terutama aplikasi, media presentasi
bukan hanya harus berisi dan benar tetapi juga berkembang pesat terutama setelah munculnya
harus dapat menarik perhatian dan mudah aplikasi PowerPoint yang merupakan bagian dari
dimengerti oleh audiens. Salah satu bentuk paket Microsoft Office. Dari versi 97 hingga
penyampaian informasi adalah presentasi. Sejak 2013, PowerPoint memanjakan pengguna dengan
jaman dulu, manusia telah mencoba membuat sejumlah kemudahan untuk membuat multimedia
berbagai bentuk presentasi. presentasi. Aplikasi ini menyediakan banyak
Bentuk-bentuk visual sering menjadi pilihan template, animasi, latar belakang, slide transisi,
utama karena manusia pada umumnya cenderung dan lain-lain, termasuk fitur-fitur standart MS.
tertarik pada bentuk-bentuk visual dan lebih Office (font dan attributnya, paragraph, simbol,
mudah untuk memahami/belajar dari bentuk shape, dan lain-lain) dan kompatibilitas dengan
visual tersebut. Pada mulanya, presentasi aplikasi MS. Office lainnya.

Alex De Kweldju: pemanfaatan flash sebagai aplikasi presentasi yang dinamis...


2 ISSN: 2085 – 6245

Semua kemudahan dan fitur-fitur tersebut PowerPoint, dilain pihak, merupakan


membuat pengguna dapat dengan cepat membuat lingkungan pembuatan presentasi dengan
presentasi yang sesuai dengan kebutuhan mereka. integrasi multimedia yang kaya akan fitur.
Keindahan dan waktu yang diperlukan untuk PowerPoint lebih ditujukan pada presentasi
proses pembuatan presentasi ditentukan oleh skill dasar/awal, Flash digunakan pada proses yang
dan kreativitas pengguna. lebih lanjut/advance [4].
Akan tetapi, belakangan ini fitur-fitur yang
disediakan oleh PowerPoint, terutama animasi, 3. METODE PENELITIAN
dirasa mulai tidak dapat memenuhi rasa
3.1 Alat dan Bahan
ketertarikan audiens. Oleh karena rata-rata fitur
A. Alat
tidak dapat diubah atau memiliki batasan
Untuk keperluan pembuatan program,
modifikasi, pengguna mulai merasa terbatasi oleh
penelitian ini menggunakan komputer dengan
fitur-fitur tersebut dan tampilan yang dibuat akan
spesifikasi :
mirip antara satu presentasi dengan yang lain.
 Tipe : Apple Macbook 13”
Hal-hal tersebut membuat penyedia informasi
mulai mencari alternatif lain untuk membuat  Prosesor : Intel Core 2
presentasi yang menarik agar dapat menarik  Memori : 2 GB
perhatian penerima informasi.  OS: Mac OS X.7 Leopard
Macromedia membuat aplikasi yang
bertujuan untuk pembuatan animasi, yaitu Flash. Sedangkan untuk aplikasi, penulis
Pada perkembangannya, aplikasi ini diakusisi menggunakan :
oleh Adobe. Aplikasi Flash memiliki beberapa  PowerPoint pada MS. Office 2011 for Mac
fitur yang memungkinnya membuat presentasi  Adobe Flash Professional CS 5.5 for Mac
yang mirip dengan PowerPoint. Akan tetapi,
keberadaan bahasa pemrograman (java script) di Penggunaan komputer dan aplikasi yang
dalamnya membuat Adobe Flash menjadi sangat berbasis Mac dirasakan tidak akan memberikan
fleksibel dan programmable. perbedaan yang signifikan bila dibandingkan
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi dengan yang berbasis Intel dan Windows (selama
dan membandingkan lamanya waktu, tingkat spesifikasi komputer dan aplikasinya setara)
kesulitan dan pengetahuan dasar yang diperlukan karena telah keduanya platformberbasis prosesor
untuk membuat presentasi dengan menggunakan Intel.
PowerPoint dan Adobe Flash untuk materi yang
sama. Selain itu, hasil akhir berupa slide B. Bahan
presentasi akan dibanding untuk melihat Sebagai bahan presentasi, digunakan draft
kelebihan dan kelemahan masing-masing. presentasi yang telah peneliti siapkan untuk
presentasi tugas akhir di salah satu kelas riset.
2. TINJAUAN PUSTAKA Judul dari materi tersebut adalah “International
Students’ perception to online discussion
Sejauh penelusuran yang penulis lakukan, compare to American Students”.
tidak ada studi yang secara khusus Oleh karena materi ini dibuat pada saat
membandingkan antara PowerPoint dan Adobe peneliti sedang melangsungkan pendidikan pasca
Flash dalam hal waktu, tingkat kesulitan dan sarjana di State University of New York Amerika
pengetahuan dasar yang diperlukan dalam Serikat, maka seluruh isi presentasi dibuat dalam
pembuatan presentasi. bahasa Inggris.
Flash merupakan lingkungan pemrograman Materi terdiri dari 17 halaman yang
yang powerful untuk membuat animasi dan merupakan perpaduan tulisan, tabel, gambar dan
multimedia [1]. Karena memasukkan komponen grafik.
pemrograman dalam pembuatan animasinya,
Flash dapat digunakan untuk membuat aplikasi
yang jenisnya hampir tidak terbatas, dari animasi 3.2 Prosedur
hingga mengakses database. A. Waktu, Tingkat Kesulitan & Pengetahuan
Secara khusus, pemanfaatan Flash dalam Dasar
proses belajar-mengajar menunjukkan tren yang Nilai variabel waktu dihitung berdasarkan
positif terhadap presepsi & perfomance siswa [2], lamanya waktu yang diperlukan untuk membuat
[3], [1]. presentasi dengan menggunakan PowerPoint dan

ISTECH Vol. 7, No. 1, Februari 2015 :5 - 10


ISSN: 2085 - 6245 3

Flash dalam ukuran jam. Mengingat penulis Circle


belum memiliki keahlian yang tinggi dalam Split
pembuatan presentasi dengan menggunakan Flash Wedge
(dibandingkan dengan keahlian dalam Wipe
menggunakan PowerPoint), waktu yang dihitung Motion Path (Circle)
tidak termasuk proses percobaan animasi yang Bounce
gagal, sehingga waktu hanya mencakup proses
pembuatan yang berlangsung secara lancar. Waktu
Tingkat kesulitan diukur berdasarkan presepsi Waktu yang diperlukan penulis untuk
penulis selama proses pembuatan presentasi. membuat presentasi tersebut adalah sekitar 1-2
Derajat kesulitan dibagi atas Mudah, Normal, dan jam. Keberadaan build-in animasi dan slide
Sulit. Pengetahuan dasar yang diperlukan transisi membuat proses penambahannya ke
ditentukan berdasarkan presepsi penulis tentang dalam slide tidak memerlukan waktu lama.
keahlian dasar yang dipergunakan dalammembuat
kedua presentasi. Waktu, derajat kesulitan dan Tingkat Kesulitan
tingkat pengetahuan dasar akan saling Tingkat kesulitan untuk pembuatan slide
mendukung satu sama lain. presentasi ini adalah Mudah-Normal. Hal-hal
yang menjadi faktor penunjang mudahnya
B. Hasil Slide Presentasi membuat presentasi dengan PowerPoint karena
Hasil akhir dari setiap aplikasi (PowerPoint aplikasi PowerPoint secara khusus dibuat untuk
dan Adobe Flash) adalah slide presentasi. Slide keperluan presentasi. Dengan demikian, seluruh
presentasi dari PowerPoint akan dikerjakan lebih tool dan fitur yang ada dibuat sedemikian rupa
dulu dan dijadikan sebagai tolak ukur. Slide agar mudah digunakan oleh pengguna. Seluruh
presentasi yang dikerjakan dengan menggunakan animasi telah dibuat dan digolongkan sesuai
Adobe Flash akan dibuat sedemikian rupa peruntukannya sehingga pengguna hanya perlu
sehingga memiliki tampilan dan atau animasi memilih dari daftar yang ada. Keberadaan fitur
yang sama dengan slide yang dihasilkan oleh quick preview sangat membantu pengguna untuk
PowerPoint. Keduanya akan dibandingkan untuk melihat hasil dari animasi yang dipilih secara
melihat apakah Adobe Flash mampu membuat cepat.
presentasi yang serupa dengan yang dihasilkan Kompatibilitasnya dengan aplikasi MS Office
oleh PowerPoint. lainnya membuat pengguna dapat menyalin tabel
dan grafik dari MS Excel secara mudah dan
4. HASIL DAN PEMBAHASAN cepat.
4.1 Waktu, Tingkat Kesulitan dan
Pengetahuan Dasar Pengetahuan Dasar
Selama proses pembuatan slide presentasi
A. PowerPoint dengan menggunakan PowerPoint, ketrampilan
Presentasi terdiri dari 17 slide yang isinya dasar yang diperlukan adalah :
merupakan gabungan antara text, tabel, grafik dan  MS Office secara umum (misalnya, salin
gambar. Untuk mempercantik tampilan presentasi teks, gambar, atau grafik antar dokumen
digunakan animasi dan slide transisi. yang berbeda tipe)
 Kreativitas memilih animasi dan
Slide transisi yang digunakan adalah : menentukantiming animasi
Wipe left
Wipe right
Uncover Down
Uncover Up
Box In
Box Out
Whell Clockwise, 1 Spoke

Sedangkan, animasi yang gunakan pada teks


adalah :
Box

Alex De Kweldju: pemanfaatan flash sebagai aplikasi presentasi yang dinamis...


4 ISSN: 2085 – 6245

Gambar 1. Slide Awal memudahkan dan memperindah presentasi,


misalnya Menu dan animasi.
Pembuatan slide dengan Adobe Flash dibagi
menjadi beberapa tahap, yaitu :
1.Pembuatan Slide Master (Pembuatan
Gambar latar (Background), Menu, Script Stop
dan Tombol)
Slide Master merupakan komponen slide
yang akan selalu digunakan pada seluruh slide
yang lain.
2.Penambahan Text, Gambar (non-animasi),
Tabel dan Grafik
3.Pembuatan Animasi

Gambar 2. Slide dengan Tabel Berbeda dengan PowerPoint yang telah


menyediakan animasi tertentu, di dalam Adobe
Flash, animasi harus sendiri. Proses pembuatan
meliputi penentuan isi animasi (gambar atau text),
pembuatan arah gerakan atau jenis animasi, kode
program (script), lama dan timing animasi.

Waktu
Pembuatan keseluruhan slide termasuk
animasi pada penelitian ini memerlukan waktu 7-
8 jam. Lamanya pembuatan sangat tergantung
pada banyaknya animasi yang dibuat. Proses
Text, Grafik, Tabel dan Gambar hanya
memerlukan waktu 1 jam. Pembuatan Slide
Master dan Animasi memerlukan waktu yang
sangat lama.
Gambar 3. Slide dengan Gambar
Tingkat Kesulitan
Walaupun tingkat kesulitan adalah relatif
pada setiap orang, tergantung seberapa dalam
keahlian seseorang menggunakan aplikasi
tertentu, pada penelitian ini tingkat kesulitan
diukur berdasarkan sudut pandang peneliti yang
memiliki kemampuan membuat program dengan
bahasa lain. Secara keseluruhan, tingkat kesulitan
Adobe Flash untuk membuat presentasi ini bagi
peneliti adalah Normal-Sulit.
Hal-hal yang mendasari penilaian tersebut
adalah diperlukannya kemampuan untuk
memahami kode program java script yang bukan
Gambar 4. Slide dengan Grafik merupakan ranah keahlian penulis
danmenentukan logika animasi yang berbeda-
Gambar 1, 2, 3, dan 4 menunjukkan contoh beda.
slide yang dibuat.
Pengetahuan Dasar
B Adobe Flash Oleh karena Adobe Flash tidak dirancang
Seluruh slide yang dibuat dengan Adobe secara khusus hanya untuk presentasi melainkan
Flash diusahakan memiliki animasi yang sama untuk animasi, maka 90% proses pembuatan slide
dengan animasi pada slide yang dibuat ini dilakukan secara manual tanpa bantuan
PowerPoint. Selain itu slide dengan Adobe Flash template khusus. Hal ini menyebabkan peneliti
ditambahkan beberapa fitur lain untuk

ISTECH Vol. 7, No. 1, Februari 2015 :5 - 10


ISSN: 2085 - 6245 5

harus mengusai beberapa pengetahuan dasar  Multiplatform (Komputer, Tablet,


seperti : Smartphone)
 TimeLine  Multi Sistem Operasi
 Java Script
 Tween 5. KESIMPULAN DAN DISKUSI
 Logika animasi
 Kreatifitas menentukan animasi dan 5.1 Kesimpulan
komponenpresentasi Dari hasil penelitian ini dapat ditarik
 Konsep user friendly beberapa kesimpulan, yaitu :
 Flash memiliki kemampuan untuk membuat
Kedalaman penguasaan pengetahuan di atas semua animasi pada Powerpoint
dalam pembuatan slide ini adalah pada tingkat  Flash membutuhkan waktu yang lama dan
dasar. Keseluruhan pengetahuan di atas memiliki skill yang tinggi sehingga kurang efisien
tingkat kedalaman ilmu yang sangat dalam yang untuk rata-rata tenaga pengajar
bila dikuasai dapat membuat aplikasi flash yang
 Perancangan yang matang perlu
melebihi tingkat kesulitan presentasi.
dipersiapkan sebelum membuat
presentasi dengan Flash
4.2 Hasil Slide Presentasi
Kedua slide yang dihasilkan secara garis
5.2 Limitasi, Diskusi dan Penelitan Lanjutan
besar tidak memiliki perbedaan yang signifikan
Penulis menyadari beberapa keterbatasan
dalam hal penyajian teks, grafik dan tabel.
dari penelitian ini, seperti :
Perbedaan keduanya terlihat pada animasi,
 Penelitian ini dilakukan sendiri oleh penulis
tampilan depan (Slide Master) serta kemampuan
yang dapat mengaburkan objektivitas
berinteraksi.
 Melibatkan responden yang terlalu kecil
yaitu peneliti sendiri
Animasi
Presentasi yang dibuat dengan Adobe Flash
Untuk penelitian lebih lanjut dapat dilakukan
mampu menampilkan seluruh animasi teks yang
terdapat pada presentasi dengan PowerPoint. dengan mengimplementasikan kedua aplikasi ini
pada salah satu topik di kelas, kemudian respon
Selain itu, jika gerakan animasi PowerPoint
guru/dosen dan siswa akan diukur. Selain respon,
adalah baku (sesuai dengan yang disediakan),
dapat juga dilihat apakah penggunaan Flash di
gerakan animasi Flash dapat dibuat sesuai dengan
keinginan penulis. dalam kelas dapat meningkatkan hasil akhir siswa
secara umum.
Ketika PowerPoint hanya dapat memberi
efek animasi secara global pada sebuah objek
gambar (misalnya objek orang pada Gambar 3),
DAFTAR PUSTAKA
Flash mampu memuat animasi berdasarkan isi
dari gambar. Misalnya objek orang pada Gambar [1] Backhoum, E. G. (2007). Animating an
3 menjadi bergerak. equation: a guide to using FLASH in
mathematics education. International Journal
Interaksi of Mathematical Education in Science and
Technology, 39(5), 637–655
Tombol dan Menu [2] Bukova-Güzel, E., Cantürk-Günhan, B.
 Unlimited animasi (2D & 3D) (2010). Prospective Mathematics Teachers’
 Memiliki kemampuan seperti bahasa Views about Using Flash Animations in
pemrograman pada umumnya, seperti Mathematics Lessons. International Journal
mengakses database, manipulasi data of Human and Social Sciences, 5(3), 154-159
(input, save, edit), dll [3] Kau i . am ak M. Kra na M. 2011.
 Presentasi dapat disajikan secara offline dan Rich Media Presentations In Blended
online (dipublish sebagai html) Learning. Informatol, 44(4), 287-295
 Dapat diintegrasikan dengan bahasa [4] Shank, P., 2012. Macromedia Flash MX:
pemrograman yang mendukung activeX, Serious instructional authoring tool,
seperti Delphi & VB Macromedia Resources. Diakses pada 12
Pebruari 2012 di

Alex De Kweldju: pemanfaatan flash sebagai aplikasi presentasi yang dinamis...


6 ISSN: 2085 – 6245

www.macromedia.com/resources/elearning/ar
ticle/flashmx_authoring/.

ISTECH Vol. 7, No. 1, Februari 2015 :5 - 10


ISSN: 2085 - 6245 7

Alex De Kweldju: pemanfaatan flash sebagai aplikasi presentasi yang dinamis...

View publication stats

Anda mungkin juga menyukai