Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL

KEGIATAN PMR
“Pengukuhan Calon Anggota PMR”
TAHUN PENGAJARAN 2018/2019

Pengurus Palang Merah Remaja

SMA Negeri 8 Kota Tangerang

Jalan Besi Raya Perumnas II Telp. 021-55657434 Fax. 021-5915311


Website://www.smandelta.net e-mail:info@smandelta.net
Kota Tangerang Kode Pos 15138
2018
1. PENDAHULUAN
Palang Merah Remaja (PMR), merupakan wadah pembinaan dan
pengembangan anggota remaja yang dilaksanakan oleh Palang Merah Indonesia.
PMR yang berpusat di sekolah-sekolah, pada dasar nya melaksanakan kegiatan-
kegiatan kemanusiaan di bidang kesehatan dan siaga bencana, mempromosikan
Prinsip-Prinsip Dasar Gerakan Kepalang Merahan dan Bulan Sabit Merah
Internasional, serta mengembangkan kapasitas organisasi PMI. Sebagai salah satu
program pengembangan dan pembinaan generasi muda khususnya PMR di Kota
Jabodetabek. PMR unit SMA Negeri 8 Tangerang mengadakan pengukuhan untuk
para calon anggota PMR tahun ajaran 2018/2019.

2. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini bernama ‘Pengukuhan Calon Anggota PMR SMA Negeri 8 Kota
Tangerang Tahun Ajaran 2018/2019’

3. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan dari kegiatan ini adalah :
1. Mengukuhkan calon anggota PMR SMA Negeri 8 Tangerang.
2. Mendidik siswa/i untuk lebih terampil dalam melakukan berbagai kegiatan di
organisasi PMR.
3. Meningkatkan kemampuan Siswa/i PMR SMA Negeri 8 Tangerang dalam
berkompetisi.

4. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN

Hari : Jumat-Sabtu
Tanggal : 11-12 Januari 2019
Tempat : SMA Negeri 8 Tangerang

5. SASARAN KEGIATAN

Sasaran dari kegiatan ini yaitu calon anggota PMR SMA Negeri 8 Kota Tangerang.

6. BENTUK KEGIATAN

Kegiatan yang akan dilaksanakan pada acara tersebut yaitu pengukuhan.


7. SUSUNAN ACARA

Susunan acara pada kegiatan tersebut adalah sebagai berikut:


No Waktu Kegiatan Tempat
1 12.00-13.30 Registrasi Peserta KSR PMI
2 13.30-14.30 Kunjungan ke PMI PMI
3 14.30-17.00 Long March + Sholat PMI-Sekolah
4 17.00-18.00 Apel Pembukaan Lapangan
5 18.00-20.00 ISHOMA Masjid
6 20.00-22.00 Tes KTA Lapangan
7 22.00-23.00 Ramah Tamah Lapangan
8 23.00-01.45 Istirahat Kelas
9 01.45-04.30 Soloing Sekolah
10 04.30-05.00 Sholat Masjid

11 05.00-06.00 Renungan Kelas


12 06.00-06.30 Bersih-bersih Sekolah
13 06.30-06.45 Sarapan Lapangan
14 06.45-07.45 Outbound Lapangan
15 07.45-08.00 Istirahat Kelas
16 08.00-09.30 Apel Penutupan+Penyematan Lapangan
17 09.30-Selesai Pulang -
8. SUSUNAN KEPANITIAAN

Panitia Guru:
Kepala Sekolah : Drs. Arsil, MM.
Wakasek Kesiswaan : Muhamad Fuad, M. Pd.
Pembina OSIS : Supriyatna, S. Pd.
Pembina Ekskul : Mariani, M.Pd.

Panitia Siswa:
Ketua OSIS : Muhammad Raihan Madina
Sekretaris OSIS : Galih Mahastra Adhikararaksaka
Bendahara OSIS : Rizky Oktaviany
Ketua Pelaksana : M. Verrel Alfansyah

Sekretaris : 1. Septiaini Dela Subiakto


2. Salma Tri Octaviany
Bendahara : 1. Devo Fitrah Ramadhan
2. Zhavira Trieandini Aisyah
Sie.Acara : Zafira Alindra
Sie.Dokumentasi : Nabila Prafita Sari
Sie.Peralatan : 1. Achmad Farhan Septiansyach
2. Andyka Raihan Rahmanda
Sie.Konsumsi : 1. Kristin Augrera
2. Diva Calista Azalia
Sie.Umum : 1. Anna Triyani
2. Hazfrina Damayanti
Humas : Ferencia Anna
9. ANGGARAN DANA
1. Pemasukan
1.1 Dana Sekolah Rp 2.500.000,00
2. Pengeluaran
2.1 Kesekretariatan Rp 100.000,00
2.2 Perlengkapan
a. Syal PMR Wira 20 buah x Rp 20.000,00 Rp 400.000,00
b. Tali rafia 1 gulung x Rp 15.000,00 Rp 15.000,00
c. Lakban 2 buah x Rp 10.000,00 Rp 20.000,00
d. Lilin 2 pak x Rp 20.000,00 Rp 40.000,00
e. Spanduk 5x10 m x Rp 100.000,00 Rp 100.000,00
f. Name Tag 15 pcs x Rp 4.000,00 Rp 60.000,00
g. Plastik sampah 1 bks x Rp 15.000,00 Rp 15.000,00
2.3 Konsumsi
a. Makan malam 60 porsi x Rp 17.000,00 Rp 1.020.000,00
b. Makan pagi 60 porsi x Rp 10.000,00 Rp 600.000,00
c. Snack 2 porsi x Rp 25.000,00 Rp 50.000,00
d. Air mineral 2 dus x Rp 35.000,00 Rp 70.000,00
2.4 Dana tak terduga Rp 150.000,00
+
JUMLAH Rp. 2.650.000,00

Menyetujui,
Bendahara BOS

Ruruh Wuryani, S.Si. Msi


NIP. 19710614 200312 2 001
10. PESERTA KEGIATAN

Peserta yang akan mengikuti kegiatan ini adalah calon anggota PMR SMA
Negeri 8 Tangerang
No Nama Kelas
1 Vina Priscilia XI IPS 1
2 Ardyana Feby Pratiwi X IPA 1
3 Fahish Akbar Laksmana X IPA 1
4 Khansa Dinda Arumdapta X IPA 1
5 Maharani Galih K. X IPA 1
6 Mahsa Raffa Luthta X IPA 1
7 Raldina Azzahra X IPA 1
8 Salma Nisrina Praja X IPA 1
9 Yustinus Dimas Gianni X IPA 1
10 Muhammad Rafi Permana X IPA 2
11 Amalia Maharani Naifah X IPA 3
12 Balqis Shouffani Agitsna X IPA 3
13 Nadya El Zahra Tarigan X IPA 3
14 Alena Friday Madusha X IPA 4
15 Birthgitta Moureen Elsputri X IPA 6
11. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat, demi tercapainya dan kelancaran kegiatan
kami mohon bantuan dan kerjasama kepada semua pihak yang terkait. Semoga
Tuhan Yang Maha Esa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya.
Kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
terselenggarannya kegiatan tersebut.

Tangerang, 18 Desember 2018


Ketua Pelaksana Sekretaris

M. Verrel Alfansyah Septiaini Dela Subiakto


NIS. 17181120 NIS. 17181205
LEMBAR PENGESAHAN

Ketua OSIS Ketua PMR

Muhammad Raihan Madina Achmad Farhan Septiansyach


NIS. 17181053 NIS. 17181173

Menyetujui,
Wakasek Kesiswaan Pembina OSIS

Muhamad Fuad, M. Pd. Supriyatna, S. Pd.


NIP. 19681012 200701 1 015 NIP. 19751201 200501 1 002

Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 8 Kota Tangerang

Drs. Arsil, MM
NIP. 19651201 199303 1 004

Anda mungkin juga menyukai