Anda di halaman 1dari 4

TEMPLATE GARIS BESAR PENGEMBANGAN BAHAN AJAR

Mata Kuliah : Praktek Kerja Industri


Diskripsi mata Kuliah : Mata kuliah ini membahas kegiatan praktikum sanitasi industry yang meliputi hakekat pelaksanaan praktek,
perencanaan
pengawasan, penyusunan instrument, pelaksanaan pengawasan, dan evaluasi hasil praktek kerja industry sampai
dengan
pembuatan laporan kerja praktek.
Kompetensi Umum : Setelah mempelajari mata kuliah ini, mahasiswa mampu melakukan pengawasan sanitasi industri dan penerapan K3

No. Kompetensi Bab Topik No. Penyajian Daftar Pustaka


Khusus Bab.
1. Mampu Hakikat 1. Landasan Hukum, Tujuan dan Ruang 1 Teori 100%
memahami praktek keja Lingkup
hakekat industri 2. Bentuk Kegiatan Praktek Kerja Industri
praktek kerja
3. Sistem Evaluasi dan Pelaporan
industri

2. Mampu Penyusunan 1. Pembuatan Surat Ijin dan Proposal 2 Praktek 100% 1. Basic Principal of
menyusun rencana A. Surat Ijin Praktek Kerja Industri Industrial
rencana praktek kerja B. Proposal Praktek Kerja Industri Sanitation, J. M.
pengawasan industri
2. Rencana Sasaran praktek Kerja Industri DallaValle and R.
sanitasi
industry A. Penyediaan air bersih R. Jones, Am J
B. Pengolahan limbah cair Public Health
C. Penyehatan tanah adan pengelolaan Nations Health.
sampah 1997 April; 30(4):
D. Penyehatan makanan & minuman 369–384
E. Penyehatan udara 2. Permenkes no.70
F. Pengendalian vektor tahun 2016
G. House keeping 3. Permenaker no. 13
H. Jamban dan peturasan tahun 2011
I. Fasilitas cuci tangan
3. Rencana Sasaran penerapan K3
A. Penerapan manajemen risiko
B. Penerapan SMK3

3. Mampu Penyusunan 1. Instrumen Sanitasi industri: 3 Praktek 100%


menyusun instrument A. Instumen Penyediaan air bersih
instrument B. Instumen Pengolahan limbah cair
pengawasan
C. Instumen Penyehatan tanah adan
sanitasi
industri pengelolaan sampah
D. Instumen Penyehatan makanan &
minuman
E. Instumen Penyehatan udara
F. Instumen Pengendalian vektor
G. Instumen House keeping
H. Instumen penilaian Jamban dan
peturasan
I. Instumen Fasilitas cuci tangan
2. Insrumen Penerapan K3
A. Sasaran Pengawasan penerapan K3
B. Instrumen Pengawasan Keselamatan
Kerja
3. Instrumen Pengawasan Kesehatan Kerja
4. Melakukan Pelaksanaan 1. Pelaksanaan Penilaian Sanitasi Industri 4 Praktek 100%
pengawasan pengawasan meliputi :
sanitasi sanitasi A. Penyediaan air bersih
industri industri
B. Pengolahan limbah cair
C. Penyehatan tanah adan pengelolaan
sampah
D. Penyehatan makanan & minuman
E. Penyehatan udara
F. Pengendalian vektor
G. House keeping
H. Penilaian Jmban dan peturasan
I. Fasilitas cuci tangan
2. Pengukuran Dalam Prakek Kerja Industri
A. Parameter fisik
B. Parameter kimia
C. Parameter bakteriologis

5. Melakukan Pengawasan 1. Pengawasan Keselamatan Kerja 5 Praktek 100%


pengawasan Keselamatan
penerapan K3 dan Kesehatan A. Keselamatan Kerja
industri Kerja B. Pengawasan Faktor Fisika Tempat
Kerja
C. Pengawasan Faktor Kimia Tempat
Kerja
D. Pengawasan Faktor Biologi Tempat
Kerja
E. Pengawasan Faktor Ergonomi Tempat
Kerja
2. Pengawasan Kesehatan Kerja

Mampu Pelaksanaan 1. Evaluasi hasil pengawasan sanitasi 6 Praktek 100%


6. mengevaluasi Evaluasi industri
hasil Praktek Kerja A. pengolahan, pembandingan dan
pengawasan Industri
kesimpulan
sanitasi
industri B. pembandingandengan NAB & standar
baku mutu
2. Evaluasi penerapan Sistem Manajemen
K3 industri
A. Kebijakan K3.
B. Perencanaan K3
C. Penerapan K3
D. Monitoring & evaluasi K3
E. Tinjauan Ulang K3

Anda mungkin juga menyukai