Anda di halaman 1dari 25

KEMAGNETAN

WIWIEK JUMIATI
INSTITUT TEKNOLOGI DAN SAINS
BANDUNG
SUB TOPIK KEMAGNETAN
• MAGNET DAN MEDAN MAGNET
• ARUS LISTRIK MENGHASILKAN MEDAN MAGNET
• GAYA DITIMBULKAN ARUS LISTRIK DALAM
MEDAN MAGNET
• GAYA DITIMBULKAN MUATAN LISTRIK DALAM
MEDAN MAGNET
• MEDAN MAGNET PADA KAWAT LURUS
• GAYA DIANTARA DUA KAWAT PARALEL
• SOLENOIDA DAN ELEKTROMAGNET
• HUKUM AMPERE
Apa yang dimaksud ?
Jika sebuah kawat yang diletakkan
vertikal di sekitar tumpukan serbuk besi
diberi arus listrik, maka serbuk besi ini
akan membentuk garis-garis konsentris
dengan kawat sebagai pusatnya.

Garis-garis ini menggambarkan bahwa di


sekitar kawat tersebut medan magnet
Medan magnetik diberi simbol : B

Medan Magnet: merupakan ruang


magnet yang di dalamnya masih bisa di
rasakan adanya gaya magnet
Magnet
Ditemukan di Magnesia
(sebuah kota di Asia Kecil) lebih dulu dari listrik.

Di tempat tersebut terdapat batu-batuan yang saling


tarik menarik.

Magnet besar Bumi


(sudah dimanfaatkan untuk navigasi sejak dulu)
MAGNET DAN KUTUB MAGNET
• Kutub magnet:
bagian magnet yang paling kuat
pengaruh kemagnetannya
• Kutub-kutub magnet:
utara (U) dan selatan (S)
• Jarum untuk kompas :
secara bebas mengarah ke utara
dan selatan
• Bumi sebagai magnet :
Kutub-kutub magnet bumi sedikit
bergeser dari kutub- kutub
geografi
Medan Magnet (B) serupa medan listrik (E)
MEDAN MAGNET DI SEKITAR
ARUS LISTRIK
• Percobaan Oersted (1820)
a) Pada saat kawat tidak dialiri arus
listrik ( I = 0 ), jarum kompas tidak
menyimpang ).
b) Pada saat kawat dialiri arus listrik ke
atas, kutub utara jarum kompas
menyimpang ke kanan.
c) Pada saat kawat dialiri arus listrik ke
bawah, kutub utara jarum kompas
menyimpang ke kiri.
Kesimpulan :
1. Di sekitar penghantar kawat yang dialiri arus
listrik terdapat medan magnet.
2. Arah medan magnet bergantung pada arah arus
listrik yang mengalir.
Garis-garis Gaya Magnetik di Sekitar
Penghantar Lurus
Medan magnetik ( simbol B ) di
sekitar kawat penghantar lurus yang
dilalui arus listrik berbentuk
lingkaran, dan dapat ditentukan
dengan aturan tangan kanan.

Arah ibu jari = arah arus listrik ( I )


Arah keempat jari = arah medan magnetik ( B )
GAYA YANG TIMBUL KARENA ARUS LISTRIK PADA MEDAN MAGNET
Gaya magnet pada kawat berarus

Fmagnet  ILxB
  

Fmagnet  ILB sin 


KE MANA ARAH GAYA MAGNETNYA?
Menggunakan
aturan tangan
kanan
Arah
Gaya magnet pada kawat berarus

Fmagnet  ILxB
  

Fmagnet  ILB sin 


Contoh soal gaya magnet pada proton

• Berapaka besarnya gaya magnet yang dialami


proton dengan arah gerak membentuk sudut 60°
dengan arah medan magnet yang besarnya 2.5
tesla. Proton tersebut bergerak dengan kecepatan
setengah kecepatan cahaya.

F  (1.6 10 19 C )(1.5 108 m / s )(2.5T ) sin 60

F  5.2  10 11
N
Gaya Lorentz pada Kawat Sejajar

i1 i2
a

 0 i1i2
F l a = jarak antara kedua kawat
2 a l = panjang kawat

• Kawat yg arah arusnya searah akan tarik-menarik.


• Bila berlawanan arah akan tolak-menolak.
Latihan soal :
1. Sebuah elektron bergerak dengan kecepatan
5x104 m/s sejajar dengan kawat yang berarus 10
A pada jarak 1 cm dari kawat tsb. Tentukan
besar gaya Lorentz pada kawat!
2. Elektron yg bergerak dg kecepatan 5x104 m/s
sejajar dg kawat berarus 10 A. Tentukan gaya yg
dialami sustu titik yg berjarak 1 cm dari kawat.
3. Pada dua buah kawat sejajar yg masing2 dialiri
arus yg sama besar, timbul gaya sebesar 2x10-7
N. Jarak antara kedua kawat itu 1 m. Tentukan
besar arus pada masing2 kawat.
4. Dua buah kawat lurus panjang dalam posisi saling tegak lurus
dipisahkan sejauh a. masing-masing kawat dialiri arus I1 dan I2.
berapa kuat medan magnet pada titik tepat antara dua kawat?
Medan magnet di dalam Solenoida

• Jika solenoida terdiri dari


jumlah lilitan N dan panjang
adalah l, maka:
l

 B  ds Bl  0 NI
  ds

 0 NI
B   0 nI
l
Contoh soal 1
Contoh soal 2
Suatu berkas proton melewati suatu titik dalam ruang dengan laju 109 proton/s.
Berapa medan magnet yang dihasilkan pada jarak 2,0 m dari berkas tersebut?
Hukum Ampere
Tinjau suatu kawat lurus berarus yang tak hingga panjang.
Dari hukum biot-savart diketahui bahwa medan magnet di
sekitar kawat akan berbentuk melingkar dengan besar
medan magnetnya sama untuk jarak tegak lurus yang sama
ke kawat arus. Bila besar medan magnet sepanjang lintasan
yang sejajar dengan medan dijumlahkan untuk suatu
lintasan tertutup, diperoleh:

Dengan Iin adalah arus yang ada di dalam lintasan


tertutup.Persamaan di atas dikenal sebagai hukum
Ampere.
Medan magnet di sekitar kawat tak berhingga

Dari simetri dan hukum Biot-Savart, dapat


diduga besar medan magnet pada lintasan
lingkaran dengan jarak tegak lurus r ke kawat
yang sama sehingga:
+ +…+ =
+…+ )=

/
Medan magnet di dalam solenoida

+ + =
=
Home Assignment # 3
1. Sebuah partikel yang mempunyai massa 200 miligram dan
membawa muatan 2 x 10 -8 coulomb ditembakkan tegak
lurus dan horizontal pada medan magnet serbasama yang
horizontal dengan kecepatan 5x10 4 m/s. Jika partikel itu
tidak mengalami perubahan arah, tentukan kuat medan
magnet.
2. Partikel bermuatan q bergerak dengan laju tetap
memaasuki medan magnet dan medan listrik secara tegak
lurus (medan listrik tegak lurus medan magnet). Apabila
besar induksi magnet 0,2 T dan kuat medan listrik 6 x 10
4N/C, tentukan laju partikel.

3. Berapa besar gaya antara dua kawat yang panjangnya


masing-masing 45 m terpisah sejauh 6 cm jika masing-
masing dialiri arus 35 A dalam arah yang sama?

Anda mungkin juga menyukai