Anda di halaman 1dari 1

REVIEW MATERI : DISIPLIN – PKN – Tema 6

1. Pentingnya disiplin dan senang bekerja

Disiplin berarti taat dan patuh terhadap peraturan yang berlaku.

Peraturan dibuat untuk mengatur kehidupan.

Peraturan dibuat untuk kepentingan kita.

Peraturan harus ditaati.

Agar semua bisa mencapai tujuan dan tidak saling terganggu.

Disiplin dilaksakan di mana saja.

Ciri-ciri disiplin, yaitu

1. selalu tepat waktu,

2. sadar untuk melaksanakan tugas, dan

3. menaati peraturan.

Dengan disiplin kehidupan akan aman dan teratur.

Disiplin dan senang bekerja adalah modal meraih keberhasilan.

Kerjakan soal di bawah !

1. Apa yang dimaksud disiplin?

2. Berikan contoh disiplin di rumah.

3. Berikan contoh disiplin di sekolah.

4. Sebutkan ciri-ciri disiplin.

5. Apakah manfaat disiplin dan senang bekerja?

Anda mungkin juga menyukai