Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER

Mata kuliah : Pemrograman Web Kependidikan


Kode / SKS : 3 (Tiga) SKS
Semester : Ganjil / 3 (Tiga)
Program Studi : Sistem Informasi
Sifat Ujian : Open Book, No Googling
Waktu : 60 menit

SOAL 1 (40)

Gambar 1 (Form Input)


Gambar 2 (Form output)

SOAL 2 (60)
Gambar 3 (Form output)

Ketentuan :
1. Sebuah perusahaan Fotokopi “Serba Ada”, ingin membuat aplikasi sederhana agar pendapatan
mereka dapat terkontrol dengan baik. Ketentuan dari program sederhannya sebagai berikut :
• 1 s/d 10 lembar harga fotokopi Rp. 250,- atau tidak dapat potongan
• Jika jumlah fotokopi lebih dari 10 lembar dan kurang dari atau sama dengan 50 lembar
mendaptkan potongan 30% setiap lembarnya
• Jika jumlah fotokopi lebih dari 50 lembar dan kurang dari atau sama dengan 100 lembar
mendaptkan potongan 35% setiap lembarnya
• Jika jumlah fotokopi lebih dari 100 lembar dan kurang dari atau sama dengan 500 lembar
mendaptkan potongan 40% setiap lembarnya
• Jika jumlah fotokopi lebih dari atau sama dengan 500 lembar dan kurang dari atau sama
dengan 1000 lembar mendaptkan potongan 45% setiap lembarnya
• Selain dari ketentuan diatas Maka akan tampil “Maaf Jumlah Fotokopi anda belum terdaftar.
Catatan :
Nama Form : formNamaLengkap, Nama php : NamaLengkap
>> SELAMAT BEKERJA <<<

Anda mungkin juga menyukai