Anda di halaman 1dari 4

MENGENAL LANDING PAGE

WEBSITE
APA ITU LANDING PAGE ?
Landing Page adalah setiap halaman yang ada pada website yang
memiliki konten-konten tersendiri. Sebutan landing page juga
berlakun pada halaman platform lain seperti media sosial,iklan
berbayar, dan lainnya.

Landing Page dibuat secara terpisah walaupun memiliki website


yang sama.

Jelasnya, Landing Page adalah segala informasi yang berkaitan


dengan Promosi,Lead Managemen,Informasi,ataupun transaksi
yang berada pada satu halaman website

JENIS LANDING PAGE

1. Click Through
Jenis ini lebih banyak menyediakan informasi tanpa harus
membutuhkan tindakan user. Lebih memberikan pengenalan
ataupun penawaran produk kepada pelanggan.

Contohnya : - Jasa Digital Marketing


- Jasa Pelatihan Digital Marketing
Biasanya dilengkapi dengan tombol CTA ( Call-To-Action) yang
terhubung langsung dengan halaman transaksi ataupun registrasi
atau langsung terhubung kepada penjual atau penyedia jasa
tersebut.

Contoh Lengkapnya Silahkan Kunjungi Halaman Landing Page Ini :


www.beranijualanonline.com

2. Lead Generation
Jenis halaman ini juga dilengkapi dengan tombol CTA. Akan
tetapi, user bisa langsung melakukan tindakan di halaman ini tanpa
berpindah ke halaman lainnya. Landing page ini dirancang untuk
mengumpulkan data pengunjung atau lead secara langsung.
Cocok untuk penawaran yang tidak beresiko. Contohnya :
- Landing Page DOWNLOAD Bonus Buku ECOURSE
- Landing Page Dashboard Video/Foto
- Landing Page Kupon/Bonus

MENGAPA HARUS MENGGUNAKAN


LANDING PAGE ?

Landing Page lebih efektif untuk meningkatkan interaksi user


ataupun pengunjung.Dengan landing page,akan mempermudah
dalam promosi produk anda secara terfokus. Dan juga bisa dengan
mudah mengumpulkan calon pelanggan secara tertarget. Sehingga
anda cukup melakukan promosi link landing page anda dan produk
anda bisa dengan mudah diketahui dan dipahami oleh calon
pelanggan. Dengan desain yang menarik dan informasi yang
lengkap, dapat membantu dan meningkatkan kualitas jualan anda.

UNTUK APA SAJA LANDING PAGE ?

Dapa membantu user mengikuti CTA untuk :

- Download Ebook
- Registrasi
- RSVP atau Event Tertentu
- Mempelajari Produk/Jasa Baru
- Klaim Penawaran Promosi Dan Lainnya.

Usahakan masing-masing produk memiliki landing pagenya sendiri


agar lebih efektif.Tentunya harus memiliki konten yang berbeda

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai