Anda di halaman 1dari 6

1

LAPORAN PENDAHULUAN IMPLEMENTASI


PENDIDIKAN KESEHATAN
TUBERCULOSIS

I. LATAR BELAKANG
a. Karakteristik Komunitas
Kelurahan Cipocok Jaya luas 243 Ha dengan batas wilayah sebelah :
Utara : Kel.Sumur Pecung
Selatan : Kel.Karundang
Timur : Kel.Banjarsari
Barat : Kel.Cipare
Terdiri dari 15 RW, untuk RW XII Lingkungan Kubil terdapat 2 RT, yaitu RT 1 dan
RT 2 yang berjumlah 125 KK.
Pengkajian komunitas, data yang didapat melalui beberapa cara seperti penyebaran
kuesioner, wawancara dengan orang kelurahan, puskesmas, tokoh masyarakat (seperti
ketua RT, Kader dan pihak terkait lainnya), observasi, wiendshield survey dan data
laporan.
Hasil kuesioner menyatakan, berdasarkan distribusi frekuensi jenis kelamin di RW
XII Lingkungan Kubil terbanyak adalah laki-laki sejumlah 51,39% dan perempuan
sebanyak 48,61%. Untuk distribusi frekuensi usia di RW XII Lingkungan Kubil
terbanyak berada di rentang usia 21-59 tahun sejumlah 62,56% yang merupakan usia
produktif. Dan distribusi frekuensi pendidikan di RW XII Lingkungan Kubil
mayoritas tingkat pendidikan warga RW XII Lingkungan Kubil adalah SD 36,87%.
Secara fisik, seluruh rumah di RW XII Lingkungan Kubil 100% berventilasi dan
berjendela namun proporsi keadaan jendela di RW XII Lingkungan Kubil mayoritas
ada, ditutup sebanyak 72,8%. Berdasarkan proporsi jarak rumah dengan tetangga
mayoritas 52,8% berdekatan. Proporsi halaman sekitar rumah di RW XII Lingkungan
Kubil mayoritas terdapat 87,2% halaman sekitar rumah dan proporsi pemanfaatan
pekarangan di RW XII Lingkungan Kubil kebanyakan tidak dimanfaatkan sebanyak
47,2%. Dan terdapat @ orang yang mempunyai penyakit Tb paru dan satu diantaranya
sudah putus obat.
2

Dari hasil pengkajian, diagnosa keperawatan yang muncul adalah Domain 1 : Promosi
Kesehatan Kelas 2 : Manajemen Kesehatan, Diagnose : Perilaku Kesehatan cinderung
beresiko tentang TB (00188). Sampai saat ini intervensi yang sudah dilakukan di
komunitas yaitu pemberian penyuluhan tentang batuk efektif.
b. Data yang perlu digali lebih lanjut
Keluarga di RW XII Link.Kubil yang faktor yang menyebabkan penderita TB
puus obat serta menggali informasi seberapa jauh dukungan keluarga pada pasien
TB yang sedang melakukan pengobatan sampai sembuh total.
Untuk diagnosa keperawatan Perilaku Kesehatan cinderung beresiko tentang TB
adalah memberikan pendidikan kesehatan tentang pentingnya pengobatan total
selama 6 bulan, cara penularan dan mendemonstrasikan cara betuk efektif dengan
baik dan benar.
II. RENCANA KEPERAWATAN
a. Diagnosa keperawatan

Domain 1 : Promosi Kesehatan

Kelas 2 : Manajemen Kesehatan

Diagnose : Perilaku Kesehatan cinderung beresiko tentang TB (00188)

A. TUJUAN UMUM
Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan RW 12 Lingkungan Kubil mampu
mengetahui cara – cara pencegahan dan penanganan TB dan dapat diaplikasikan
dalam kehidupan sehari – hari.

B. TUJUAN KHUSUS

Serelah diberikan penyuluhan selama 30 menit warga RW 12 mampu :

 Menjelaskan pengertian TB
 Menjelaskan tentang penyebab TB
 Menyebutkan nutrisi bagi penderita TB
 Menjelaskan cara pencegahan TB
 Mendemonstrasikan cara batuk efektif
3

III. RENCANA KEGIATAN


a. Topik atau judul kegiatan :
Pendidikan kesehatan mengenai TB
Sasaran atau target :
Keluarga/komunitas RW XII Link.Kubil yang menderita TB

b. Metoda
Diskusi dan demonstrasi.

c. Media Alat
 Mik dan soundsistem
 Gambar-gambar
 Leaflet TB

d. Waktu dan Tempat pelaksanaan kegiatan


Hari / Tanggal : Sabtu / 8 Desember 2018
Jam : 16. 00 – 17.00 wib
Tempat : Rumah Kader RT 2 RW XII Link.Kubil
Kel.Cipocok Jaya-Kota Serang

e. Susunan Acara
No Tahapan waktu Kegiatan pembelajaran Kegiatan peserta

1 Pembukaan 1. Mengucapkan salam 1. Menjawab


4

(5 menit) 2. Memperkenalkan diri 2. Mendengarkan


3. Kontrak waktu 30 dan
menit memperhatikan
4. Menjelaskan 3. Menyetujui
tujuan pembelajaran 4. Mendengarkan
5. Apersepsi konsep dan
TBC memperhatikan
5. Mendengarkan
dan
memperhatikan
2 Kegiatan Inti 1. Menjelaskan 1. Mendengarkan dan
tentang pengertian memperhatikan
( 20 menit )
TBC
2. Menjelaskan
2. Mendengarkan dan
penyebab TBC
memperhatikan
3. Menjelaskan gejala-
3. Mendengarkan dan
gejalaTBC
memperhatikan
4. Nutrisi bagi
4. Mendengarkan dan
penderita TBC
memperhatikan
5. Menjelakan tentang
5. Mendengarkan dan
bagaiman
memperhtikan
pencegahan TBC
6. Mendengarkan dan
6. Mendemonstrasikan
memperhatikan
cara batuk efektif
7. Memberikan
kesempatan peserta 7. Peserta didik
bertanya bertanya

8. Menjelaskan
penatalaksanaan
TBC
5

9. Memberikan 8. Mendengarkan
kesempatan peserta
untuk bertanya

9. Bertanya

3 Penutup 1. Mengajukan 3 1. Menjawab


pertanyaan tentang
5 menit
materi
pembelajaran.
2. Kesimpulan dari
pembelajaran 2. Mendengarkan
dan

3. Salam penutup memperhatikan


3. Mendengarkan.

IV. KRITERIA EVALUASI


1. Kriteria Struktur
a. Menyiapakan laporan pendahuluan.
b. Menyiapkan alat/media yang digunakan.
c. Membuat kontrak waktu dengan keluarga yang memiliki masalah TB
2. Kriteria Proses
a. Peserta hadir ke tempat pertemuan.
b. Mahasiswa melakukan kegiatan sesuai dengan waktu yang telah disepakati
dengan peserta yaitu pada tanggal 8 Desember 2018.
c. Mahasiswa menjelaskan kegiatan penyuluhan sebagai salah satu mengubah dan
memotivasi penderita TB dan keluarga yang mempunyai kegiatan TB.
6

d. Mahasiswa melaksanakan Focus Grup Discussion (FGD)


e. Keluarga turut serta dan aktif mengikuti selama proses implementasi dan
berinteraksi dengan mahasiswa.
f. Alat dan media dapat digunakan.

3. Kriteria Hasil
Terlaksananya implementasi tindakan keperawatan keluarga :
 Menjelaskan pengertian TB
 Menjelaskan tentang penyebab TB
 Menyebutkan nutrisi bagi penderita TB
 Menjelaskan cara pencegahan TB
 Mendemonstrasikan cara batuk efektif

Anda mungkin juga menyukai