Anda di halaman 1dari 13

KEPERAWATAN ANAK

1. Seorang anak laki-laki usia 10 tahun dengan keluhan sakit menelan dan demam. Keluhan ini
sering dirasakan sejak 3 bulan yang lalu. Perawat memberikan penjelasan kepada pasien dan
keluarga bahwa dokter memprogramkan akan dilakukan tonsilektomi besok. Keluarga
menyetujui tindakan tonsilektomi tersebut.
Apakah Prinsip etis yang perawat berikan pada kasus di atas ?
(a) autonomy
(b) justice
(c) veracity √
2. (d) fidelity
(e) benefience

Seorang anak perempuan usia 10 tahun dirawat di ruang anak dengan keluhan demam, lemes,
dan tidak nafsu makan. Pada saat pengkajian anak hanya diam dan tidak ada kontak mata.
Apakah teknik komunikasi yang tepat untuk anak tersebut
3. (a) pro dan kontra
(b) orang ketiga
(c) menggambar
(d) bercerita
(e) menulis √

Seorang anak laki-laki berusia 3 tahun, oleh keluarganya dibawa ke UGD karena mengalami
4. aspirasi saat makan buah rambutan, anak batuk-batuk, muntah, dan bunyi nafas stridor (larings),
orang tua belum melakukan pertolongan apa-apa terhadap anak
Apakah tindakan darurat agar anak tidak mengalami obstruksi jalan nafas ?
(a) Pukul punggungnya beberapa kali diikuti sentakan pada dada
(b) Beri posisi menungging untuk menjamin jalan nafas adequat
(c) Anjurkan anak untuk membatukkan dengan kuat
(d) Ajarkan pada orang tua cara mengeluarkan benda asing
5. (e) Lakukan manufer Heimlich ( sentakan abdomen) √

Seorang anak perempuan berusia 4 tahun, masuk RS dengan keluhan demam. Selama 2 jam
berada di ruang rawat anak belum bersedia berkomunikasi dan menolak ketika akan dilakukan
pemeriksaan fisik oleh perawat dengan menangis serta tidak mau lepas dari ibunya.
Bagaimana tehnik pendekatan yang tepat pada anak ?
(a) Melakukan pemeriksaan fisik tanpa berkomunikasi dengan anak
(b) Berusaha mengajak anak berkomunikasi
(c) Terlebih dahulu menyapa dan bersalaman dengan keluarga √
(d) Meminta tolong keluarga untuk meyakinkan anak
(e) Berusaha menggendong anak untuk menunjukkan rasa sayang

6. Seorang ibu usia 25 tahun baru saja melahirkan bayi perempuan 5 menit yang lalu. Pada saat
lahir leher bayi terlilit tali pusat. Dari hasil pengkajian diperoleh data : frekuensi jantung 60
x/mnt, napas lambat dan tidak teratur,ekstremitas fleksi, tidak segera menangis dan tubuh
kemerahan tetapi ekstremitas biru serta teraba dingin. Kemudian dilakukan ventilasi aktif
sederhana oleh perawat.
Apakah Diagnosa keperawatan utama bayi tersebut ?
(a) Nutrisi kurang dari kebutuhan b.d lemahnya reflek menghisap
(b) Gangguan pertukaran gas b.d terganggunya aliran darah ibu-janin √
(c) Gangguan tumbuh kembang b.d prematuritas
(d) Hipotermi b.d prematuritas
7.
(e) Bersihan jalan napas tidak efektif b.d kesulitan bernapas

8.
2

Seorang bayi perempuan baru lahir 8 hari yang lalu diperiksakan di Poliklinik. Ibu mengatakan
bahwa kondisi bayinya saat ini malas minum ASI, sering menangis, demam dan mengeluh kulit
bayinya sejak 2 hari yang lalu kuning, apalagi di bola matanya. Hasil pemeriksaan fisik
didapatkan data : seluruh tubuh bayi tampak kuning, sklera ikterik, suhu 38 0C , pernafasan 52
kali permenit, keadaan umum lemah. Hasil laboratorium: kadar bilirubin total 25 mg/dl.
Tindakan apakah yang perlu segera dilakukan oleh perawat untuk mengatasi masalah pada bayi
tersebut?
9. (a) Bayi dipuasakan
(b) Jemur bayi pada pagi hari
(c) Kolaborasi tindakan foto terapi √
(d) Kolaborasi pemeriksaan bilirubin tiap 6 jam
(e) Ganti ASI dengan susu formula rendah laktosa

Seorang bayi perempuan usia 3 hari dirawat di ruang perinatologi dengan data-data : sejak lahir
belum mengeluarkan mekonium, tampak malas menyusui, muntah bercampur dengan cairan
10. empedu dan distensi abdomen, Dari hasil pemeriksaan penunjang didapat gambaran obstruksi
usus letak rendah.
Apakah penyebab bayi belum mengeluarkan mekonium?
(a) Tersumbatnya osefagus
(b) Tidak adanya intake karena muntah
(c) Adanya defek pada dinding abdomen secara kongenital
(d) Tidak adanya sel ganglion pada dinding sub mukosa kolon distal √
(e) tersumbatnya rektum
11.
Seorang ibu membawa bayinya usia 3 hari datang ke poliklinik penyakit anak dengan keluhan
tidak mau minum sejak kemarin dan pagi ini tampak kuning. Dari hasil pengkajian didapat data
muka, leher dan badan bagian atas tampak kuning, reflek menghisap lemah, bayi tidak muntah,
feces tidak pucat, urine berwarna kuning jernih.
Menurut pengkajian Kramer, derajat berapakah ikterus yang dialami bayi tersebut?
(a) I
12. (b) II √
(c) III
(d) IV
(e) V

Seorang bayi, laki-laki,usia 2 bulan dengan berat badan 5,2 kg, dirawat hari kedua di RS karena
demam dan batuk. Hasil pengkajian diperoleh data bahwa frekuensi pernafasan 40 kali per
13. menit, suhu tubuh 38oC, nadi 110 kali per menit, ditemukan retraksi dada, pernafasan cuping
hidung, terdengar ronkhi, terpasang sonde di mulut, oksigen 1 liter per menit.
Tindakan mandiri apakah yang perlu dilakukan oleh perawat untuk mengatasi masalah bersihan
jalan nafas pada pasien tersebut?
(a) melakukan postural drainase
(b) melakukan suctioning √
(c) melakukan oral higiene
(d) melakukan nebulizer
14. (e) melakukan batuk efektif

Seorang bayi perempuan usia 1 hari dirawat diruang perinatalogi. Berat badan lahir: 1700 gram.
Reflek menghisap lemah, terpasang NGT, diet: 8 kali 10cc. Saat perawat akan melakukan
pemberian susu, perawat melakukan aspirasi residu melalui NGT.
Apakah tujuan tindakan yang dilakukan perawat tersebut?
(a) Menghitung residu susu
15.
(b) Mengevaluasi posisi selang NGT √
(c) Mengetahui warna cairan lambung
(d) Mengkaji adanya perdarahan di lambung
(e) Mengetahui kemampuan absorbsi makanan

16.
Balita laki-laki usia 4 tahun dirawat di RS dengan diagnosis bronchopneumonia. Frekuensi
3

napas 45 x/menit, terlihat pernapasan cuping hidung dan retraksi interkosta. Pada auskultasi
dada, terdengar ronchi basah di paru lobus dextra dan sinistra. Suhu tubuh 38°C.
Apakah tindakan prioritas yang harus dilakukan perawat?
(a) Melakukan penghisapan lendir
(b) Melakukan fisioterapi dada
17. (c) Memberikan oksigen 2 L/menit √
(d) Melakukan water tepid sponge
(e) Memberikan obat antipiretik

Anak laki-laki usia 3 tahun dibawa ke UGD karena sulit bernapas dan kulit kebiruan. Menurut
keterangan orang tua, anaknya bermain kelereng dan tertelan. Perawat akan melakukan
tindakan heimlich manuver untuk mengeluarkan benda asing.
18.
Bagaimanakah posisi yang tepat saat melakukan heimlich manuver?
(a) Anak diposisikan tengkurap, kepala lebih rendah
(b) Anak berdiri, perawat di belakang anak, tangan dilingkarkan di pinggang anak √
(c) Posisi perawat di depan anak, posisi anak duduk
(d) Anak dipangku oleh perawat, kepala anak hiperekstensi
(e) Posisi anak miring ke kanan/kiri, perawat berada di depan anak
19.
Bayi laki-laki usia 1 hari, BB 2500 gram. Kondisi bayi hari ini ikterik, malas minum, kurang
aktif. Kadar bilirubin total 16 mg/dl. Bayi menjalani terapi sinar (fototerapi)
Apakah yang perlu diperhatikan saat bayi menjalani terapi tersebut?

(a) Memakaikan baju tipis dan penutup kepala


20. (b) Melindungi mata bayi dengan masker opak selama fototerapi dan memakaikan
popok untuk menutup genital √
(c) Memakaikan sarung tangan dan sarung kaki agar bayi tidak kedinginan
(d) Memberikan penutup kepala untuk mengurangi kehilangan panas
(e) Memberikan lampu sorot untuk menjaga kehangatan

Bayi laki-laki usia 1 hari, lahir dengan BB 2000 gram. Saat inspeksi, perawat mencurigai bayi
21. tersebut ikterik.
Bagaimana cara perawat memvalidasi kecurigaannya pada bayi tersebut?
(a) Melebarkan kulit dada dan perut
(b) Penekanan langsung pada kulit terutama pada tonjolan tulang seperti ujung hidung
atau sternum √
(c) Melakukan pencubitan pada perut
(d) Penekanan langsung pada kulit di dahi
(e) Penekanan pada kuku
22.
Balita perempuan berusia 2 tahun, dibawa ke klinik tumbuh kembang untuk pemeriksaan
pertumbuhan dan perkembangan. Hasil pemeriksaan perkembangan, anak mampu menyebutkan
nama temannya, menyebutkan warna dan menyebutkan 3 kata sifat. Anak belum dapat berdiri.
Pemeriksaan sektor apakah yang mengalami delay?
(a) personal sosial
(b) bahasa
23. (c) motorik halus
(d) motorik kasar √
(e) kognitif

Balita perempuan berusia 3 tahun, dibawa ke klinik tumbuh kembang untuk pemeriksaan
pertumbuhan. BB lahir 3000 gram.
Berapakah BB ideal anak tersebut?
(a) 10 kg
24. (b) 11 kg
(c) 12 kg
(d) 13 kg
(e) 14 kg √

Balita perempuan usia 1,5 tahun dibawa ke UGD dengan alasan mengalami kejang demam dan
4

diare. Saat tiba di RS anak mengalami kejang berulang, suhu tubuh 39°C, mukosa bibir anak
25. kering
Apakah prioritas tindakan pada anak tersebut?
(a) menjaga kepatenan jalan napas √
(b) memberikan kompres hangat
(c) Memberikan obat antipiretik
(d) Memberikan minum sebanyak mungkin
(e) Mengukur balance cairan
26.
Balita 17 bulan, mempunyai riwayat kejang usia 7 bulan, saat ini dirawat di RS dengan keluhan
panas tinggi dan kejang. Kondisi saat ini anak tidak mengalami kejang hanya suhu
Masalah keperawatan utama pada anak tersebut adalah..
(a) pola napas tidak efektif
(b) Ketidakefektifan bersihan jalan napas
(c) peningkatan suhu tubuh √
(d) risiko infeksi
(e) penurunan curah jantung
27.
Bayi perempuan baru lahir terdapat retraksi dada, denyut jantung 90 x/menit, suhu
35°C.Perawat telah memberikan oksigen.
Tindakan lain yang perlu dilakukan perawat?
(a) Melakukan resusitasi
(b) segera memberikan minum
(c) Mletakkan bayi di bawah lampu penghangat √
(d) memberikan epineprin
(e) mengatur suhu ruangan 16 derajat celsius

28. Bayi perempuan usia 4 bulan, dibawa ke Puskesmas dengan alasan buang air besar sebanyak 7
kali /hari dengan konsistensi cair, orang tua bingung pertolongan yang harus diberikan pada
anak. Anak masih mau minum
Tindakan apa yang bisa perawat sarankan ke orang tua?
(a) memberikan susu formula lebih kental
(b) Memperbanyak pemberian ASI √
(c) memberikan air putih yang banyak
(d) Memberikan teh pahit
(e) Memberikan obat penurun panas
29.
Anak laki-laki usia 5 tahun, BB 20 Kg, dibawa ke RS dengan keluhan diare. Anak sehari diare 8
x setiap diare sekitar 100 cc, anak tidak mau makan namun masih mau minum. anak minum
sehari sekitar 1 botol air mineral 1 liter. anak muntah sekali sekitar 80 cc. suhu tubuh 37 °C.
Anak belum diberikan cairan parenteral.(IWL 15 cc/kgBB/hari)
Hitung balance cairan anak tersebut!
(a) negatif 180 ml √
(b) negatif 185 ml
30. (c) Negatif 190 ml
(d) Negatif 195 ml
(e) Negatif 200 ml

Balita usia 1 tahun dibawa ke UGD dengan alasan buang air besar cair sebanyak 10 x/hari. BB
waktu masuk 6 Kg. Kondisi saat ini, mukosa bibir kering, fontanel datar dan BB saat ini 5, 8
Kg.
Anak di atas mengalami dehidrasi derajat apa?
31.
(a) ringan √
(b) ringan sedang
(c) sedang
(d) berat
(e) sangat berat

32.
Bayi laki-laki umur 7 bulan, dibawa ke UGD dengan kondisi lemah. Berdasarkan keterangan
5

dari orang tua, anak semalaman muntah dan buang air besar cair hingga 10 kali. Perawat akan
mengkaji turgor kulit anak
Dimanakah tempat yang tepat untuk melakukan tindakan perawat tersebut?
(a) Dada
(b) Dahi
(c) Perut √

(d) Punggung tangan


(e) Kaki
33.
Seorang bayi laki-laki baru saja lahir di rumah bersalin. setelah dilakukan penghisapan lendir
keadaan bayi badan merah kaki biru, detak jantung 88 kali/menit, menangis lemah, ekstrimitas
sedikit fleksi, tonus otot kurang baik dan usaha bernafas lambat/lemah.
Berapa nilai Afgar Score pada bayi tersebut ?
(a) 4
(b) 5
(c) 6 √
34. (d) 7
(e) 8

Bayi Ny. Dahlia lahir dengan spontan BB 2900 gram, panjang badan 48 cm, warna kulit tubuh
merah, ekstrimitas biru, denyut jantung kurang dari 100 kali/menit, refleks bayi
menyeringai/gerakan sedikit, tonus otot ekstrimitas fleksi dan usaha bernafas lambat tidak
teratur. Kulit tampak tipis, terdapat cairan keluar dari mulut bayi. Bayi lahir cukup bulan
35. Berdasarkan nilai APGAR Scorenya, bayi Ny. Dahlia mengalami asfiksia?
(a) Tidak ada asfiksi
(b) Asfiksia ringan
(c) Asfiksia sedang
(d) Asfiksia berat
(e) Asfiksia lifida √

36. Seorang anak perempuan usia 12 tahun dirawat di rumah sakit. Anak mengatakan sudah 3 hari
mengeluh nyeri pada daerah visika urinaria, nyeri saat buang air kecil, BAK tidak lancar,
merasa tidak puas setelah BAK, ekspresi tampak meringis kesakitan, klien juga mengeluh nafsu
makan menurun dan susah tidur
Apakah evaluasi yang diharapkan tercapai pada anak?

(a) Tidak terjadi nyeri kronis


37. (b) Nyeri berangsur berkurang
(c) Kebutuhan tidur terpenuhi
(d) Kebutuhan nutrisi terpenuhi
(e) Gangguan pola eliminasi BAK terasasi √

Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun, dibawa ibunya ke UGD dengan keluhan batuk berdahak.
pada pemeriksaan fisik didapatkan: terdapat ronkhi. Tekanan darah : 100/60 mmHg, Nadi : 120
kali permenit, pernapasan 34 kali permenit, S : 36,5o C
Apakah tindakan yang harus segera dilakukan pada pasien tersebut?
(a) Memberikan O2 3 liter permenit lewat kanule
(b) Memberikan posisi semifowler
(c) Memberikan terapi nebulizer
38. (d) Memberikan fisioterapi dada √
(e) Melakukan suction

39.

Seorang anak laki-laki (4 tahun), dibawa ke UGD dengan keluhan sesak nafas. Dari hasil
6

pengkajian didapatkan data bahwa pernah dirawat dengan keluhan yang sama, hasil
pemeriksaan fisik didapatkan : nadi 115 kali/menit, pernafasan 40 kali/menit, terdapat
clubbing finger, anak terlihat sangat pucat (sianosis), capillary refill > 3 dtk, akral teraba dingin.
40. Manakah posisi yang paling tepat untuk anak tersebut ?
(a) Posisi lutut anak ditekuk ke dada (posisi jongkok) √
(b) Posisi anak tidur dengan kepala lebih rendah
(c) Posisi anak miring ke samping
(d) Posisi anak telungkup memeluk bantal
(e) Posisi semifowler

Seorang anak laki-laki (1 tahun) dibawa ke IGD dengan keluhan BAB 10x kali sehari dengan
41. konsistensi cair, warna kuning, ampas (+), muntah 5x, panas. BB 8,5 kg. Hasil pemeriksaan
fisik :mengalami penurunan nafsu makan, mukosa terlihat pucat, turgor kulit jelek,tekanan
darah 90/60 mmHg, nadi 112 kali/menit, suhu 39 oC,pernafasan 25 kali/menit, produksi urin
menurun.
Berapakah kebutuhan cairan tersebut dalam 24 jam ?
(a) 935 cc
(b) 1020 cc
(c) 850 cc
42. (d) 680 cc
(e) 1054 cc √

Seorang anak laki-laki (1 tahun) dibawa ke IGD dengan keluhan BAB 10x kali sehari dengan
konsistensi cair, warna kuning, ampas (+), muntah 5x, panas. BB anak F 8,5 kg. Hasil
pemeriksaan fisik mukosa terlihat pucat, turgor kulit jelek,tekanan darah 90/60 mmHg, nadi
112 x/menit, suhu 39oC,pernafasan 25 x/menit, produksi urin menurun
Apakah masalah keperawatan utama pada kasus diatas ?
(a) Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
(b) Nausea
(c) Hipertermi
(d) Kekurangan volume cairan
43. (e) Diare

Seorang anak perempuan dibawa ibunya ke Poli Tumbang pada tanggal 27 September 2011.
Tanggal lahirnya 30 Desember 2010 anak tersebut lahir 4 minggu sebelum waktunya. Ibu
mengatakan anaknya tidak aktif seperti anak lain yang seusianya
Berapakah umur kronologis anak tersebut?
(a) 8 bln 27 hari
44. (b) 7 bln 27 hari √
(c) 7 bln 28 hari
(d) 8 bln 26 hari
(e) 7 bln 21 hari

Seorang anak laki-laki berusia 9 tahun dirawat dengan keluhan sesak nafas, serta terasa penuh
pada perutnya. Pada pemeriksaan fisik ditemukan ada asites, pernafasan 28kali/menit, kulit
45. kering .Hasil pemeriksaan laboratorium darah adanya hipoalbuminemia. Masalah keperawatan
utama yang diangkat adalah kelebihan volume cairan.
Pemeriksaan fisik tambahan apakah pada anak tersebut untuk menunjang masalah keperawatan
diatas?
(a) Lingkar perut lebih dari normal
(b) Kulit kering dan mengkilat
(c) Edema pada ekstremitas √
46. (d) Berat badan meningkat
(e) Wajah pucat

Seorang anak laki-laki berusia 5 tahun dirawat di rumah sakit karena mengalami
47. Bronkopneumonia. Ibunya mengatakan anaknya lemah, batuk, demam tinggi selama 1 hari.
7

Hasil pengkajian tekanan darah 100/60 mmHg, Nadi 110 x/menit, suhu 39,0 ºC, pernafasan 45
kali per menit, pemeriksaan auskultasi didapatkan bunyi rakles. Anak laki-laki tersebut
mempunyai riwayat mengalami aspirasi benda asing pada saat bermain dengan temannya
Apakah pemeriksaan diagnostik yang dapat dilakukan pada kasus di atas?
(a) Albumin elektrolit dan LED
(b) Elektolit dan HB/HT
48. (c) Rontgen dan WBC (white blood cell) √
(d) Albumin, Creatinin, elektrolit, HT/HB
(e) HT/Hb, komponen darah

Seorang balita usia 4 tahun dibawa ibunya ke Puskesmas dengan keluhan 3 bulan berturut turut
penimbangan di Posyandu BB tidak naik, demam, batuk, napsu makan kurang, hasil
pemeriksaan suhu tubuh 39°c, BB 14 kg
49. Apakah pemeriksaan selanjutnya yang dilakukan pada anak tersebut?
(a) Pemantauan status Gizi
(b) Pemeriksaan widal
(c) Pemeriksaan BTA √
(d) Monitor Cairan dan elektrolit
(e) Pemeriksaan HBS Ag

50. Seorang anak berusia 8 tahun dibawa oleh ibunya ke Poliklinik karena sudah 7 hari demam,
keluar bintik merah, dan disertai mimisen. Anak tampak lesu, mengeluh sakit perut, mual,
makan habis sepertiga dari porsi yang disediakan. Tekanan darah 100/70 mmHg, nadi 92 kali
per menit, suhu 390 c, pernapasan 24 kali per menit, uji Rumple Leed positif.
Apakah prioritas masalah keperawatan pada anak tersebut diatas?
(a) Gangguan rasa nyaman b.d. demam
(b) Gangguan kebutuhan nutrisi b.d. mual
(c) Peningkatan suhu tubuh b.d. hipertermi
51. (d) Gangguan rasa nyaman nyeri b.d. sakit perut
(e) Risiko syok hipovolemik b.d. perdarahan perifer √

Seorang anak laki-laki berusia 8 bulan yang sedang di rawat di unit perawatan jantung
mengalami biru yang tampak pada bibir, kuku dan kulit. Posisi anak sudah dibantu semi fowler
dengan memberi tumpukan bantal di kepalanya. Tetapi anak tersebut masih sesak dan biru.
Apakah tindakan kolaboratif perawat saat Anak tersebut mengalami Hipoksia Spell seperti itu ?
(a) Beri oksigen 100 % melalui masker atau headbox √
52. (b) Beri minum hangat dan manis
(c) Kompres hangat pada bagian ekstremitas
(d) Beri oksigen 80 % melalui nasal kanul
(e) Hangatkan tubuh anak dengan pengaturan suhu ruangan

Seorang anak perempuan berusia 6 thn dirawat dengan kelainan jantung bawaan dan mengalami
gagal jantung. Terapi yang diberikan Digoxin (lanoxin) 0.12 mg. Botol lanoxin berisi 0.05 mg
53. lanoxin dalam 1 cc larutan.
Berapakah jumlah dosis obat yang diberikan pada Anak tersebut ?
(a) 1.2 cc
(b) 2.4 cc √
(c) 3.5 cc
(d) 4.2 cc
(e) 5,2 cc

54.

Seorang anak perempuan berusia 12 bulan di rawat. Anak sering mengalami biru jika menangis.
Agar tidak terjadi biru (spell) pada anak dengan kelainan jantung sianotik, ibu perlu membantu
8

55. anaknya.
Bagaimanakah posisi anak yang tepat agar bisa dibantu oleh ibu?
(a) Semi fowler
(b) Fowler
(c) Squating (Knee-chest) √
(d) Trendelendburg
56. (e) Supinasi

Seorang anak usia 5 tahun dirawat dengan Sindroma Nefrotik dan direncanakan pulang. Ibu
sangat ingin tahu tentang cara perawatan anak dirumah dan perawat memberikan penjelasan
kepada ibu terutama tentang kebutuhan nutrisi.
Apakah pendidikan kesehatan tentang makanan yang harus dihindari?
(a) Telur
57. (b) Mie goreng
(c) Semur daging
(d) Ayam goreng
(e) Ikan sarden kaleng √

Seorang anak berusia 5 tahun dirawat karena edema. Ibu mengatakan anak jarang kencing tetapi
banyak minum, sering merasa mual, dan mengalami kenaikan berat badan 3 kg dalam 1 bulan
terakhir ini. Pemeriksaan fisik diperoleh data tangan dan kaki edema, mata sembab, pipi gemuk,
lingkar perut 53 cm, scrotum edema.
58.
Manakah data laboratorium utama yang perlu dikaji pada anak tersebut?
(a) Proteinuria √
(b) Hematuria
(c) Hiperlipidemia
(d) Hipernatremia
(e) Hipoalbuminemia
59.
Seorang bayi berusia 20 hari dirawat di inkubator karena kuning. Hasil pengkajian diperoleh
data bayi tidak aktif, reflek menghisap dan menggenggam lemah. Pemeriksaan darah
menunjukkan hasil Bilirubin total : 20 mg/dl, Hb: 16 gr%, SGOT: 30 µ/L, SGPT: 50 µ/L dan
sedang direncanakan tranfusi tukar.
Apakah pendidikan kesehatan yang paling tepat kepada ibu dalam menghadapi masalah
anaknya ?
60. (a) Tujuan pemberian tranfusi tukar
(b) Metode pemberian tranfusi tukar
(c) Manfaat pemberian tranfusi tukar √
(d) Prosedur pemberian tranfusi tukar
(e) Waktu pemberian tranfusi tukar

Seorang anak berusia 4 tahun dibawa ibunya ke poli tumbang, dengan keluhan belum bisa
61. memakai dan melepas pakaian sendiri. Anak bisa makan sendiri tetapi masih berantakan.
Apakah informasi yang perlu disampaikan oleh perawat pada ibu tentang perkembangan
anaknya ?
(a) “Anak ibu tersebut normal dan tidak ada keterlambatan”
(b) "Anak ibu tidak ada masalah karena setiap anak perkembangannya berbeda-beda"
(c) “ Anak ibu perkembangannya terlambat dan tidak bisa distimulasi lagi“
(d) “Anak ibu perkembangannya termasuk lambat dan perlu stimulasi” √
62. (e) “Anak ibu justru mengalami kemajuan dari anak yang lain”

63.

Seorang bayi telah lahir jam 10.30 WIB, dengan BB 3,1 kg, dari hasil pemeriksaan laju
jantungnya 100x/menit, bayi menangis, mempunyai gerakan yang aktif serta mempunyai reflek
9

gerak yang cukup kuat


Apakah yang harus dikaji selanjutnya untuk melengkapi data tersebut ?
(a) Appearence √
64. (b) Pulse
(c) Grimace
(d) Activity
(e) Respiratory

Seorang anak usia 3 tahun, dirawat dengan keluhan BAB cair sudah 7 kali sejak tadi pagi,
muntah 4 kali, tidak mau makan, rewel karena mengeluh perutnya sakit, mukosa bibir kering,
65. kelopak mata cekung,berat badan 13,7 kg dengan berat sebelumnya 14. Kg, Nadi: 94 x/menit, ,
Suhu: 37,80C, dan tampak kemerahan pada sekitar anus
Apakah masalah keperawatan utama pada anak tersebut?
(a) Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
(b) Kekurangan volume cairan dan elektrolit √
(c) Kerusakan integritas kulit
(d) D. Hipertermi
66.
(e) Nyeri

Seorang balita laki laki usia 1 tahun dibawa ke IGD dengan keluhan berak encer terus
menerus dan muntah , tidak mau makan, hasil pemeriksaan didapatkan mata cekung, badan
lemah, bibir kering, suhu badan, 39°c, BB 8,7 kg
Berapa cairan parenteral yang dibutuhkan pada jam pertama kasus diatas ?
(a) 40 ml/kgBB/jam √
67.
(b) 60 ml/kgBB/jam
(c) 80 ml/kgBB/jam
(d) 100 ml/kgBB/jam
(e) 150 ml/kgBB/jam

Bayi laki laki umur 9 bulan dibawa ibunya ke Puskesmas untuk mendapat imunisasi campak,
68. hasil pemeriksaan pada bayi didapatkan Berat Badan 8 kg, tidak batuk, tidak pilek, badan tidak
demam.
Apakah kandungan vaksin yang diberikan pada bayi tersebut ?
(a) Virus campak yang masih hidup
(b) Virus campak yang dimatikan
(c) Virus campak hidup yang dilemahkan √
69. (d) virus campak yang diawetkan
(e) Virus campak kombinasi

Seorang bayi perempuan 2 hari di ruang NICU, lahir BBLR kurang bulan, Berat Badan 1.900
gram, reflek menghisap dan menelan lemah. Pemberian minuman lewat sonde dengan 8 x 17,5
cc. Pada saat memberikan minuman tiba-tiba bayi muntah
Apakah tindakan pertama yang dilakukan perawat pada bayi tersebut?
70. (a) Memastikan NGT terpasang dengan baik
(b) Memantau sisa cairan lambung
(c) Memeriksa reflek menelan
(d) Observasi volume muntahan
(e) Memiringkan kepala bayi √

Seorang anak usia 5 bulan dibawa ke Rumah Sakit dengan keluhan demam sejak tadi pagi, anak
N tidak mengalami kejang sebelumnya. Dari hasil pengukuran suhu didapatkan hasil 39°C dan
BB 4 kg (normal). Jika saat sehat kebutuhan energi pada Anak tersebut adalah 440 kcal
Berapakah kebutuhan energi pada Anak tersebut?
(a) 500 kkal
(b) 512 kkal
(c) 520 kkal
(d) 524 kkal
(e) 528 kkal √

Seorang anak usia 10 minggu, BB: 4,5 kg dengan labiopalatoschisis bilateral dirawat di Rumah
10

Sakit. Saat dikaji, ibu pasien mengatakan bayinya susah untuk menghisap ASI sehingga sering
menangis dan rewel, ASI yang dihisap kadang - kadang keluar kembali dari hidung
Apakah implementasi keperawatan pada anak tersebut ?
(a) Menganjurkan ibu untuk menggendong bayi dalam posisi tegak saat menyusui √
(b) Menjaga agar bayi tidak menangis dengan keras
(c) Melakukan pemasangan NGT
(d) Melakukan suction pada anak
(e) Melakukan oral hygiene

Seorang anak usia 5 tahun diperiksakan oleh ibunya ke poli. Anak sudah 10 hari batuk pilek dan
lendir sulit untuk dikeluarkan, tidak demam serta tidak mau makan sehingga tampak kurus dan
sudah mengalami penurunan BB dari 17 kg menjadi 16 kg. Hasil pemeriksaan ditemukan
ronchi basah, suara nafas kasar dan tampak sesak. Oleh dokter pasien di diagnosis medis :
Bronchitis
Apakah masalah keperawatan utama pada kasus diatas?
(a) Pola nafas tidak efektif
(b) Kerusakan pertukaran gas
(c) Bersihan jalan nafas tidak efektif √
(d) Risiko keterlambatan tumbuh kembang
(e) Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh

Seorang anak laki-laki, usia 15 tahun dirawat. Dia selalu bertanya kepada perawat mengenai
penyakitnya. Akan tetapi keluarga meminta kepada perawat untuk merahasiakannya karena
dikhawatirkan akan membuat anaknya bersedih dan putus asa. Anak tersebut didiagnosa oleh
dokter AML.
Bagaimanakah sikap anda pada kasus tersebut?
(a) Mengalihkan pembicaraan, jika anak bertanya tentang hal itu
(b) Diam saja ketika ditanya oleh anak tersebut
(c) Menghindar setiap bertemu dengan pasien
(d) Menjawab sebatas kemampuan kita
(e) Memberikan informasi kepada keluarga kalau anak berhak tahu √

Seorang anak perempuan dibawa ibunya ke Poli Tumbang pada tanggal 27 September 2011.
Tanggal lahirnya 30 Desember 2010 anak tersebut lahir 4 minggu sebelum waktunya. Ibu rutin
memeriksakan anaknya ke poli tumbang.
Berapakah umur anak pada kasus diatas ?
(a) 8 bln 27 hari
(b) 7 bln 27 hari √
(c) 7 bln 28 hari
(d) 8 bln 26 hari
(e) 7 bln 21 hari

Seorang anak laki-laki usia 6 tahun kembali ke ruang rawat setelah dilakukan operasi
Tonsilektomy. Ia masih merasa mengantuk karena efek anestesi, tetapi mudah terbangun.
Terdengar bunyi "grok-grok" (gargling) saat anak bernafas.
Bagaimanakah posisi yang tepat untuk pasien agar mencegah terjadinya aspirasi ?
(a) Semi fowler
(b) Posisi miring √
(c) Terlentang
(d) Telungkup
(e) Trendelenburg

Bayi perempuan berusia 10 bulan dibawa ibunya ke poliklinik. Hasil pengkajian di dapat data
11

BB 12 kg dan perempuan itu menganggap kalau bayinya itu sehat.


Berapakah Berat Badan Normal Bayi tersebut berdasarkan usianya?
(a) 9,5 Kg √
(b) 10,5 Kg
(c) 11 Kg
(d) 11,5 Kg
(e) 12 Kg

Seorang anak laki-laki usia 3 tahun sekarang berada di poli tumbang. Hasil pemeriksaan DDST
didapatkan dari 4 sektor hanya satu sektor yang dapat dilakukan.
Apakah kesimpulan hasil pemeriksaan pada anak tersebut ?
(a) Caution
(b) Delay √
(c) Tidak dapat di tes
(d) Normal
(e) Advanced

Balita usianya 2 bulan, Ketika kakaknya memanggil balita tersebut, balita terdiam dan asyik
dengan mainannya dan ibu balita menganggap kalau balitanya tidak mendengar panggilan
kakaknya.
Masalah Keperawatan yang muncul pada balita tersebut.
(a) Gangguan tumbang pada motorik kasar
(b) Gangguan tumbang pada motorik halus
(c) Gangguan tumbang pada bahasa √
(d) Gangguan tumbang sosial
(e) Gangguan tumbang pada adaptasi

Seorang anak usia 3 tahun, dirawat di bangsal anak dengan keluhan BAB cair sudah 7 kali sejak
tadi pagi, muntah 4 kali, tidak mau makan, rewel karena mengeluh perutnya sakit, Dari hasil
pengkajian ditemukan data, mukosa bibir kering, kelopak mata cekung,berat badan 13,7 kg
dengan berat sebelumnya 14. Kg, Nadi: 94 x/menit, , Suhu: 37,80C, dan tampak kemerahan
pada sekitar anus
Apakah masalah keperawatan utama pada anak tersebut?
(a) Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh
(b) Kekurangan volume cairan dan elektrolit √
(c) Kerusakan integritas kulit
(d) D. Hipertermi
(e) Nyeri

Seorang anak perempuan dibawa ibunya ke Poli Tumbang pada tanggal 27 September 2011.
Tanggal lahirnya 30 Desember 2010 anak tersebut lahir 4 minggu sebelum waktunya .
Berapa usia perkembangan anak tersebut ?
(a) 7 bln 21 hari
(b) 7 bln 27 hari √
(c) 7 bln 28 hari
(d) 8 bln 26 hari
(e) 8 bln 27 hari

Seorang anak laki-laki, usia 15 tahun dirawat di rumah sakit. Dia selalu bertanya kepada
perawat mengenai penyakitnya. Akan tetapi keluarga meminta kepada perawat untuk
merahasiakannya karena dikhawatirkan akan membuat anaknya bersedih dan putus asa. Anak
tersebut didiagnosa oleh dokter AML.
Bagaimanakah sikap anda pada kasus tersebut?
(a) Mengalihkan pembicaraan, jika anak bertanya tentang hal itu
(b) Diam saja ketika ditanya oleh anak tersebut
(c) Menghindar setiap bertemu dengan pasien
(d) Menjawab sebatas kemampuan kita
(e) Memberikan informasi kepada keluarga kalau anak berhak tahu √
Seorang anak laki laki usia 5 tahun dibawa ke poli anak karena sudah 10 hari batuk, pilek dan
lendir / riak sulit untuk dikeluarkan, tidak demam,tidak mau makan, tampak kurus dan
12

mengalami penurunan BB 1 kg. Hasil pemeriksaan ditemukan ronchi, suara nafas kasar dan
sesak nafas. Diagnosis medis : Bronchitis
Apakah masalah keperawatan utama pada kasus diatas?
(a) Pola nafas tidak efektif
(b) Kerusakan pertukaran gas
(c) Bersihan jalan nafas tidak efektif √
(d) Risiko keterlambatan tumbuh kembang
(e) Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh

Seorang anak usia 10 minggu, BB: 4,5 kg dengan labiopalatoschisis bilateral dirawat di Rumah
Sakit. Saat dikaji, ibu pasien mengatakan bayinya susah untuk menghisap ASI sehingga sering
menangis dan rewel, ASI yang dihisap kadang - kadang keluar kembali dari hidung
Apakah implementasi keperawatan pada anak tersebut ?
(a) Menganjurkan ibu untuk menggendong bayi dalam posisi tegak saat menyusui √
(b) Menjaga agar bayi tidak menangis dengan keras
(c) Melakukan pemasangan NGT
(d) Melakukan suction pada anak
(e) Melakukan oral hygiene

Seorang anak usia 5 bulan dibawa ke Rumah Sakit dengan keluhan demam sejak tadi pagi, anak
N tidak mengalami kejang sebelumnya. Dari hasil pengukuran suhu didapatkan hasil 39°C dan
BB 4 kg (normal). Jika saat sehat kebutuhan energi pada Anak tersebut adalah 440 kcal
Berapa kebutuhan energi pada Anak tersebut saat ini....
(a) 500
(b) 512
(c) 520
(d) 524
(e) 528 √

Seorang anak laki-laki usia 10 tahun dengan keluhan sakit menelan dan demam. Keluhan ini
sering dirasakan sejak 3 bulan yang lalu. Perawat memberikan penjelasan kepada pasien dan
keluarga bahwa dokter memprogramkan akan dilakukan tonsilektomi besok. Keluarga
menyetujui tindakan tonsilektomi tersebut.
Apakah Prinsip etis yang perawat berikan pada kasus di atas ?
(a) autonomy
(b) justice
(c) veracity √
(d) fidelity
(e) benefience

Seorang anak perempuan usia 10 tahun dirawat di ruang anak dengan keluhan demam, lemes,
dan tidak nafsu makan. Pada saat pengkajian anak hanya diam dan tidak ada kontak mata.
Apakah teknik komunikasi yang tepat untuk anak tersebut?
(a) pro dan kontra
(b) orang ketiga
(c) menggambar
(d) bercerita
(e) menulis √

Seorang anak laki-laki berusia 3 tahun, oleh keluarganya dibawa ke UGD karena mengalami
aspirasi saat makan buah rambutan, anak batuk-batuk, muntah, dan bunyi nafas stridor (larings),
orang tua belum melakukan pertolongan apa-apa terhadap anak
Apakah tindakan darurat untuk mencegah obstruksi jalan nafas pada anak ?
(a) Pukul punggungnya beberapa kali diikuti sentakan pada dada
(b) Beri posisi menungging untuk menjamin jalan nafas adequat
(c) Anjurkan anak untuk membatukkan dengan kuat
(d) Ajarkan pada orang tua cara mengeluarkan benda asing
(e) Lakukan manufer Heimlich ( sentakan abdomen) √

Balita laki-laki, usia 3 tahun, dibawa ke UGD karena panas sudah 2 hari. muntah 1 kali, gelisah,
13

rewel dan lemah. Hasil pemeriksaan fisik turgor kulit kurang, frekuensi nadi 100 x/menit, suhu
39 ° C, frekuensi napas 24 x/menit, uji rumple leed positif.
Apakah prioritas tindakan kolaboratif terhadap balita tersebut ?
(a) Pemeriksaan Darah Rutin
(b) Rehidrasi Parenteral √
(c) Anti emetik
(d) Antibiotik
(e) Antipiretik

Bayi perempuan usia 7 hari, lahir pada usia kehamilan 34 minggu. BB lahir 1.7 kg, kondisi saat
ini suhu tubuh 35 0C.
Apakah yang membuat bayi mengalami Hypotermi ?
(a) Kurang asupan ASI
(b) Vernik caseosa tipis √
(c) Cardiac out put menurun
(d) Produksi surfactant kurang
(e) Konsentrasi dan dilusi cairan urine tidak sempurna

Balita perempuan 4 tahun diagnosa Tetralogi Of Fallot, di rawat di bangsal anak, frekwensi
nafas 43x/menit, terpasang O2 2 lt/menit, kadang-kadang sianosis di bibirnya. Anak rewel dan
tidak kooperatif saat diberikan tindakan.
Apakah prinsip bermain di RS yang tepat untuk klien tersebut ?
(b) Alat bermain sesuai usia.
(c) Hemat energi. √
(d) Usia yang sama
(e) Alat bermain steril

Balita perempuan usia 5 tahun, di rawat di bangsal anak diagnosa medis syndrome nefrotik.
Kondisi saat ini frekwensi nafas 42 x/menit terpasang O2 2 liter/menit, piting udem ++, BB 15
kg.
Apakah masalah keperawatan utama klien tersebut ?
(a) Defisit volume cairan
(b) Kelebihan volume cairan
(c) Gangguan integritas kulit
(d) Gangguan pola nafas √
(e) Gangguan nutrisi

Balita laki-laki dirawat dengan sindroma nefrotik, udem anasarka dan ascites.
Apakah tindakan keperawatan utama untuk mengatasi masalah klien tersebut ?
(a) Mengukur intake dan out put cairan √
(b) Mengobservasi hasil laboratorium profil lipid
(c) Kolaborasi pemberian antiinlfamasi
(d) Pemberian diet tinggi protein essensial
(e) Pasien tidak boleh minum

Anda mungkin juga menyukai