Anda di halaman 1dari 21

Pauline Destinugrainy Kasi, S.Si., M.Sc.

Analisis Variansi
• Analisis variansi = analisis ragam = analisis sidik ragam
• Variansi = perbedaan antara hasil penelitian dengan
ekspektasi
• Menguji perbedaan rerata antar kelompok/grup
• Hasil akhir dari analisis ANOVA adalah nilai F test atau F
hitung. Nilai F Hitung ini yang nantinya akan
dibandingkan dengan nilai pada Tabel F. Jika nilai f hitung
lebih dari f tabel, maka dapat disimpulkan bahwa
menerima H1 dan menolak H0 atau yang berarti ada
perbedaan bermakna rerata pada semua kelompok.
Contoh RAL
suatu percobaan yg meneliti pemberian Kompos terhadap panjang
batang kedelai. Disini dipakai 6 perlakuan konsentrasi dg masing-
masing diberi ulangan 4 kali dengan RAL.

Panjang batang (cm) Rata-rata


Total
Perlakuan U1 U2 U3 U4 Panjang Batang
(cm)
K1 8,0 8,1 7,5 7,7 31,3 7,825
K2 8,3 8,2 8,3 7,9 32,7 8,175
K3 8,9 8,1 8,3 8,0 33,3 8,325
K4 9,3 9,0 8,2 8,7 35,2 8,800
K5 9,7 9,0 8,8 9,0 36,5 9,125
K6 9,5 8,9 8,5 8,9 35,8 8,950
Jumlah 53,7 51,3 49,6 50,2 204,8 8,530
Asal variasi Derajat Jumlah kuadrat F F tabel
kebebasan kuadrat rata2 hit 5% 1%
(db) (JK) (KR)
Perlakuan
Error
Total

Tentukan derajat kebebasan (degrees of freedom = df) utk tiap


asal/sumber variasi sbb.
d.b total = jumlah total observasi – 1
d.b perlakuan = jumlah total perlakuan – 1
d.fberror dicari dg dua cara
(1) d.b total – d.b perlakuan
(2) (jumlah total perlakuan ) (jumlah total replikasi-1)
(t) (r – 1)

Keterangan : t : perlakuan; r: replikasi


Bandingkan nilai F hitung dg nilai F tabel dengan ketentuan sbb:
• bila F hitung ≥ F tabel pd tingkat 1%, perbedaan antara rata-
rata disebut sangat nyata (bermakna sangat nyata)
• bila F hitung ≥F tabel pd tingkat 5%, tetapi F hitung < F tabel
pada tingkat 1%, perbedaan antara perlakuan-perlakuan
disebut signifikan = nyata
• Bila F hitung < F tabel pd tingkat 5%, perbedaan antara
perlakuan adalah nonsignifikan = tak nyata, diberi tanda ns
pd F hitung.

Kita dpt menyimpulkan bahwa ada beda nyata antara satu atau
lebih pasangan perlakuan, tetapi kita tak dpt secara spesifik
memastikan pasangan atau pasangan-pasangan yg mana yg
menyebabkan perbedaan itu.
Asal variasi Derajat Jumlah kuadrat F F tabel
kebebasan kuadrat rata2 hit 5% 1%
(db) (JK) (KR)
Perlakuan 5 5,073 1,0146 7,42** 2,77 4,25
Error 18 2,460 0,1370
Total 23 7,533

F hitung ≥ F tabel pd tingkat 1%, perbedaan antara rata-rata


disebut sangat nyata (bermakna sangat nyata)
Menghitung Koefisien Keragaman (KK)

• KK merupakan koefisien yang menunjukkan derajat


kejituan (precision / accuracy) dan keandalan
kesimpulan/hasil yang diperoleh dari suatu
percobaan.
• Semakin kecil nilai KK berarti derajat kejituan dan
keandalan akan makin tinggi dan akan makin tinggi
pula keabsahan kesimpulan yg diperoleh dr
percobaan tsb.
• Jika KK besar (minimal 10% pada kondisi
homogen atau minimal 20% pada kondisi
heterogen)  uji jarak berganda Duncan
• Jika KK sedang (antara 5-10% 10% pada
kondisi homogen atau antara 10-20% pada
kondisi heterogen)  uji Beda Nyata Terkecil
• Jika KK kecil (maksimal 5% pada kondisi
homogen atau maksimal 10% pada kondisi
heterogen)  uji Beda Nyata Jujur

Anda mungkin juga menyukai