Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
ii
i
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Rasional
Penulisan karya ilmiah merupakan salah satu ciri pokok kegiatan akademik
di Perguruan Tinggi.Kegiatan akademik di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
(FKIP) Universitas Mataram (Unram) juga bercirikan karya ilmiah.Dosen dan
mahasiswa memiliki kewajiban untuk menghasilkan karya ilmiah.Mahasiswa calon
sarjana FKIP Unram diwajibkan untuk menulis karya ilmiah yang disebut
skripsi.Skripsi adalah tugas akhir yang wajib dihasilkan oleh mahasiswa dan
berfungsi sebagai salah satu persyaratan untuk mendapat gelar Sarjana Pendidikan
(S.Pd.).Agar mahasiswa dapat menghasilkan skripsi sebagai karya ilmiah yang
berkualitas baik dan benar, diperlukan adanya buku Pedoman Penulisan Skripsi
bagi mahasiswa S-1 di FKIP Universitas Mataram.
1.2 Pengertian
Skripsi adalah dokumen karya ilmiah yang ditulis oleh mahasiswa calon
sarjana program strata satu (S1) berdasarkan hasil penelitian pada disiplin ilmunya
dengan bimbingan dosen pembimbing. Skripsi disusun berdasarkan hasil penelitian
lapangan maupun penelitian laboratorium yang dikerjakan sesuai dengan tata cara
ilmiah yang ditetapkan oleh FKIP Unram. Dokumen skripsi merupakan salah satu
persyaratan bagi mahasiswa untuk memperoleh gelar sarjana S1.
1.3 Tujuan
Penulisan skripsi bertujuan untuk melatih dan meningkatkan kemampuan
bernalar mahasiswa dalam menyusun laporan hasil penelitian sesuai disiplin ilmu
yang ditekuninya.Melalui proses penulisan skripsi, mahasiswa diharapkan dapat
meningkatkankemampuannya dalam menyelesaikan masalah melalui kegiatan
ilmiah dan mengkomunikasikan gagasannya, baik berupa hasil kajian dan/atau hasil
penelitian yang telah dilakukannya. Pedoman penulisan skripsi ini diharapkan dapat
memberikan rambu-rambu bagi mahasiswa yang akan menyusun skripsi.
1
BAB II
SYARAT, PROSEDUR, DAN PROSESPENULISAN SKRIPSI
2
2.3 Prosedur Pengajuan Proposal Skripsi
Setelah judul skripsi disetujui, mahasiswa dapat memulai penulisan proposal
skripsi dengan bimbingan dosen pembimbing skripsi yang telah
ditetapkan.Langkah-langkah yang harus ditempuh oleh mahasiswa dalam rangka
penulisan proposal adalah sebagai berikut.
a. Mengisi kartu Pembimbingan Penulisan Proposal/Skripsi (Lamp. 4) untuk
disampaikan kepada dosen Pembimbing Skripsi.
b. Menulis proposal sesuai dengan sistematika dan teknis penulisan proposal
skripsi dengan mengacu pada pedoman resmi yang dikeluarkan atau telah
ditetapkan di FKIP Unram.
c. Mengisi kartu pembimbingan dan diparaf oleh dosen pembimbing setiap kali
berkonsultasi.
d. Mengajukan permohonan untuk melaksanakan Ujian Proposal Skripsi (Lamp. 5)
sebelum pelaksanaan penelitian.
e. Ujian Proposal Skripsi dilaksanakan setelah mendapatkan persetujuan dari dosen
pembimbing dan Ketua Program Studi.
3
BAB III
PERSYARATAN DOSEN PEMBIMBING SKRIPSI
a. Dosen pembimbing skripsi yang telah ditunjuk dan ditetapkan, mendapat tugas
belajar atau penataran/pelatihan dengan jangka waktu lebih dari 3 (tiga) bulan.
b. Dosen pembimbing skripsi tidak dapat melaksanakan tugasnya dengan optimal
paling lama 3 bulan atau kurang intensif memberikan layanan pembimbingan
sehingga dosen tersebut dapat menghambat proses penulisan skripsi
mahasiswa.
c. Adanya hal-hal lain yang dapat mengganggu proses pembimbingan seperti
dosen pembimbing yang sakit parah dan atau meninggal dunia.
4
penunjukan penggantian dosen pembimbing pengganti apabila Ketua Jurusan dan
Ketua Program Studi telah menetapkan dosen pengganti. Dosen Pembimbing
pengganti harus dapat bertugas membimbing mahasiswa penulis skripsi setelah
mendapat pemberitahuan dari ketua jurusan dan ketua program studi.
5
BAB IV
PROSEDUR, JADWAL UJIAN, DOSEN PENGUJI DAN
PENILAIAN SKRIPSI
6
f. Seminar hasil penelitian skripsi dihadiri oleh sekurang-kurangnya 15 (lima
belas) orang mahasiswa dari program studi yang sama dan dapat pula dihadiri
oleh mahasiswa di luar program studi; dan
g. Bobot nilai seminar hasil penelitian sebesar 25%.
7
d. Ujian skripsi dilaksanakan maksimal tiga kali. Mahasiswa yang dinyatakan tidak
lulus dalam ujian pertama dapat mengajukan permohonan ujian ulang. Waktu
dan tempat ujian ulang ditetapkan oleh Ketua Program Studi berdasarkan
kesediaan dosen penguji skripsi;
e. Ujian skripsi harus dihadiri oleh seluruh penguji;dan
f. Apabila salah satu dari penguji skripsi tidak hadir tanpa ada alasan yang dapat
dipertanggungjawabkan pada saat ujian berlangsung,Ketua Program Studi dapat
mengganti penguji tersebut.
9
BAB V
SISTEMATIKA PENULISAN PROPOSAL DAN SKRIPSI
5.1.1 Bagian Awal, terdiri atas halaman judul dan halaman persetujuan.
Halaman Judul harus memuat kalimat judul, logo Unram, kalimat
pernayatan maksud penulisan proposal, nama dan nomor mahasiswa, nama
program studi, jurusan dan fakultas serta universitas. Contoh halaman judul
proposal (Lampiran 7) dan contoh halaman judul skripsi (Lampiran 13).
Halaman Persetujuan harus memuat nama dan nomor mahasiswa,
judul, pernyataan persetujuan dosen pembimbing, tempat, tanggal, bulan
dan tahun persetujuan, nama, NIP, dan tanda tangan dosen pembimbing
skripsi serta persetujuan dari Ketua Program Studi.Contoh halaman
persetujuan proposal (Lampiran 8) dan contoh halaman persetujuan skripsi
(Lampiran 9 dan 10).
10
5.1.3 Bagian Akhir
Bagian akhir terdiri atas Daftar Pustaka dan lampiran-lampiranyang
dianggap perlu oleh pembimbing skripsi dan mahasiswa penulis proposal
skripsi termasuk instrumen penelitian.
11
istilah ini merupakan batasan spesifik yang akan diukur, dikaji, dianalisis,
atau dirancang oleh peneliti.
5.2.9 Tinjauan pustaka. Tinjauan pustaka berisikan 1) landasan teori, 2) penelitian
yang relevan, dan 3) kerangka berpikir. Landasan teori merupakan uraian
sistematis tentang teori-teori dan bentuk penemuan dari penelitian terdahulu
yang harus dikaitkan dengan penelitian yang akan dilakukan. Kerangka
berpikir berkaitan dengan cara peneliti menuangkan jalinan masalah yang
akan diteliti. Landasan teori dan kerangka berpikir yang diuraikan dalam
bab tinjauan pustaka ini harus mengacu pada judul proposal skripsi dan
dapat dimanfaatkan dalammembahas hasil peneltian yang sedang
dilaksanakan oleh mahasiswa penulis proposal dan skripsi.
5.2.10 Metode penelitian. Isi dari metode penelitian mencakup: (1) pendekatan
penelitian yang akan digunakan, (2) variabel yang diteliti (bisa divisualkan
dengan gambar/paradigma) dan data yang dikumpulkan untuk dianalisis, (3)
populasi dan sampling (termasuk teknik sampling), (4) rancangan percobaan
(penelitian eksperimental (jika ada), (5) instrumen dan teknik pengumpulan
data, (6) teknik analisis data, dan (7) jadwal dalam bentuk format yang
rinciannya sbb: a) tahap-tahap penelitian, b) rincian kegiatan setiap tahapan,
dan c) waktu yang diperlukan untuk setiap tahapan. Butir (7) tidak
diperlukan dalam penulisan skripsi.
5.2.11 Daftar pustaka. Daftar Pustaka adalah daftar dari buku-buku, artikel, buletin,
skripsi, tesis, disertasi, majalah, koran, laporan penelitian atau sumber-
sumber informasi lain yang memuat gagasan atau temuan orang lain yang
dikutip atau dirujuk oleh mahasiswa penulis proposal dan skripsi baik
langsung maupun tidak langsung.
12
b. Lambang FKIP Unram
c. Maksud penulisan skripsi (dihilangkan pada sampul depan skripsi)
d. Nama dan nomor mahasiswa
e. Nama Program Studi, Jurusan, Fakultas dan Universitas
f. Bulan (opsional) dan tahun
13
5.4 Penjelasan Tentang Isi Skripsi
Selain telah dijelaskan pada akhir butir 5.2 (penjelasan tentang isi proposal),
beberapa penjelasan lain tentang isi skripsi perlu ditambahkan, di antaranya:
5.4.1 Kata Pengantar
Kata pengantar berisikan ucapan terima kasih kepada Tuhan, dosen
Pembimbing Skripsi, lembaga dan para pendukung (orang tua, teman, dll)
dalam penulisan skripsi.
5.4.2 Abstrak
Ada judul, nama penulis dan kata abstrak ditulis huruf besar. Isi abstrak
adalah inti sari skripsi yang meliputi: (1) tujuan, (2) metode, (3) hasil
penelitian dan (4) saran-saran (jika ada). Kata kunci dicetak dengan huruf 10
pt dan dicetak miring.Isi abstrak ditulis satu spasi dengan jumlah kata 200-
250.
5.4.3 Hasil penelitian
Hasil penelitian mencakup (1) deskripsi hasil penelitian dan (2) hasil
pengujian hipotesis (jika ada).
5.4.4 Pembahasan
Pembahasan yang ditampilkan merupakan deskripsi hasil penelitian atau
hasil pengujian hipotesis untuk dikaji ulang dengan teori yang dijelaskan
pada Tinjauan Pustaka dan penelitian yang relevan.
5.4.5 Simpulan dan Saran
Simpulan dan Saran terdiri atas kesimpulan dan saran.Pada kesimpulan,
yang dicantumkan adalah jawaban atas rumusan masalah, dalam bentuk
kalimat deklaratif yang memuat hasil temuan dan ketercapaian tujuan
penelitian.Sedangkan pada saran, penulis skripsi menunjukkan (1)
keterbatasan lingkup skripsinya dan (2) menganjurkan kepada peneliti
selanjutnya untuk mengkaji aspek-aspek yang belum ditelitinya.
14
BAB VI
TATA PENULISAN SKRIPSI
Jenis penelitian ini adalah penelitian Jenis penelitian ini adalah penelitian
kualitatif . kualitatif.
Data dianalisis dengan teknik korelasi , Data dianalisis dengan teknik korelasi,
anova , dan regresi ganda. anova, dan regresi ganda.
Rp.400.000,- Rp 400.000,00
15
Tanda kutip (“...”) dan tanda kurung () diketik rapat dengan huruf dari kata atau
frasa yang diapit.
Contoh:
Tidak Baku Baku
Tanda hubung (-), tanda pisah (--), dan garis miring (/) diketik rapat dengan huruf
yang mendahului dan mengikutinya.
Contoh:
Tidak Baku Baku
Ini terjadi selama tahun 1942 -1945 Ini terjadi selama tahun 1942-1945
Semua teknik analisis yang dipakai di Semua teknik analisis yang dipakai di
sini --- kuantitatif dan kualitatif -- sini --kuantitatif dan kualitatif-- perlu
perlu ditinjau ditinjau
Tanda sama dengan (=), lebih besar (>), lebih kecil (<), tambah (+), kurang (-),
kali (x), dan bagi (:) diketik dengan spasi satu ketukan sebelum dan sesudahnya.
Contoh:
Tidak baku Baku
p=0,05 p = 0,05
a+b=c a+b=c
a-b=c a-b=c
axb=c axb=c
a:b=c a :b = c
16
Akan tetapi tanda titik dua (:) yang dipakai untuk memisahkan tahun penerbitan
dengan nomor halaman pada rujukan diketik rapat dengan angka yang
menadahului dan mengikutinya.
Contoh :
Pemenggalan kata pada akhir baris (-) disesuaikan dengan suku katanya.
Contoh:
17
6.3 Pengetikan
6.3.1 Lay-out Kertas
Lay-out kertas untuk pengetikan naskah skripsi adalah sebagai berikut.
- Pinggir atas : 4 cm dari tepi kertas
- Pinggir kiri : 4 cm dari tepi kertas
- Pinggir bawah : 3 cm dari tepi kertas
- Pinggir kanan : 3 cm dari tepi kertas
1.
2.
3.
18
8. Format penulisan menggunakan rata kiri kanan. Jika harus dipenggal,
pemenggalannya harus mengikuti kaidah pemenggalan yang benar,
yakni menggunakan pemenggalan pada suku kata dan menggunakan
tanda hubung(-).
9. Skripsi dicetak menggunakan tinta warna hitam (kecuali untuk
diagram dan gambar boleh tinta warna).
6.3.4 Spasi
1. Jarak antara baris yang satu dengan baris berikutnya adalah dua spasi
(spasi ganda).
2. Keterangan gambar, grafik, lampiran, tabel, dan daftar rujukan
dicetak dengan spasi tunggal. Namun demikian, khusu untuk daftar
pustaka, jarak antara daftar pustaka yang satu dengan daftar pustaka
berikutnya adalah dua spasi.
3. Jarak antara penunjuk bab (BAB I) dengan judul bab
(PENDAHULUAN) adalah 1,5 spasi.
4. Jarak antara judul bab dengan teks pertama yang ditulis, atau antara
tajuk bab dengan anak bab adalah empat spasi.
19
5. Jarak antara judul anak bab dengan baris pertama teks adalah dua
spasi dan alinea teks diketik masuk satu tab dari margin kiri.
6. Jarak antara baris akhir teks dengan judul anak bab berikutnya adalah
tiga spasi.
7. Jarak antara teks pada judul tabel, gambar, grafik atau diagram adalah
satu spasi.
8. Jarak antara judul tabel dengan akhir teks adalah tiga spasi dan teks
dalam tabel ditulis satu spasi dengan ukuran font minimal 10.
9. Penunjuk bab dan judul selalu dimulai pada halaman yang baru.
6.4 Pengutipan
6.4.1 Kutipan Langsung
Pernyataan kutipan langsung ditulis dengan tanda kutip (“ ..................”)
dengan ketentuan sebagai berikut.
1. Kutipan kurang dari 40 (empat puluh) kata ditulis dengan 2 (dua) spasi dan
dilengkapi nama pengarang, tahun dan nomor halaman.
Jika kutipan di awal kalimat, ditulis dengan nama akhir pengarang,
kurung buka tahun (titik dua) dan nomor halaman kurung tutup
(koma), misalnya:
Menurut Loveless (1992:37), “tumbuhan C4 selalu lebih efisien
melakukan fotosintesis di musim panas dibandingkan pada musim
dingin”.
Jika kutipan di akhir kalimat, ditulis dengan kurung buka nama akhir
pengarang, tahun (titik dua) dan nomor halaman dalam kurung tutup
(titik). Misalnya, “Tumbuhan C4 selalu efisien melakukan fotosintesis
di musim panas dibandingkan pada musim dingin” (Loveless
1992:37).
2. Kutipan lebih dari 40 (empat puluh) kata ditulis di tengah halaman dengan
1 (satu) spasi secara indent (masuk satu tab) dan dilengkapi nama
pengarang, kurung buka tahun dan nomor halaman kurung tutup,
misalnya:
20
Parsua (1999:22) menyimpulkan bahwa seniman merupakan
…………………………………………………………………....................
.............................................………………………………………………..
…………………………………………………………………....................
.............................................………………………………………………..
…………………………………………………………………....................
.............................................…………………………………… .
6.5 Penomoran
6.1.1. Nomor Halaman
Nomor halaman di tulis pada sudut kanan atas tetapi tidak ditulis pada
halaman Bab.
6.1.2. Nomor Bab
Nomor bab ditulis dengan angka romawi kapital (huruf besar) misalnya:
BAB III
METODE PENELITIAN
CHAPTER III
RESEARCH METHODS
23
2. Hindari pemotongan tabel menjadi dua halaman. Jangan memotong
tabel menjadi dua bagian (dalam dua halaman) jika memang bisa
ditempatkan pada halaman yang sama.
3. Hindari membuat tanda apapun sebagai pertanda berakhirnya suatu bab.
4. Hindari menempatkan judul subbab dan identitas tabel pada akhir
halaman (kaki halaman).
5. Rincian tidak boleh menggunakan tanda hubung (-).
6. Hindari menambahkan spasi antarkata dalam satu baris yang bertujuan
meratakan tepi kanan.
7. Daftar rujukan tidak ditempatkan di kaki halaman atau akhir setiap
bab.Daftar rujukan hanya boleh ditempatkan setelah bab berakhir dan
sebelum lampiran-lampiran (jika ada).
24
BAB VII
PENULISAN DAFTAR PUSTAKA DAN RUJUKAN
25
(2) Jika pengarangnya satu orang dan menulis dua buku atau lebih
pada tahun yang sama, tahun penerbitannya harus memakai kode
a, b atau c. contoh:
Givon.T. 1993a.English Grammar A Function-Based.
Introduction. Amsterdam: John Benjamis Publishing
Company. Vol I.
(3) Jika pengarangnya satu orang dan menulis dua buku atau lebih
pada tahun yang berbeda, tahun penerbitannya diurut berdasarkan
tahun yang lebih awal.
Givon. T. 1993. English Grammar A Function-Based.
Introduction. Amsterdam: John Benjamis Publishing
Company. Vol I.
(4) Bila pengarangnya lebih dari satu orang, penulsanya adalah nama
akhir kedua atau ketiga pengarang diutamakan contohnya:
Alson, Benjamis F, and Pickett, Valma B. 1983.Beginning
Morphology and Syntax.Dallas: The Summer Institute of
Lingustics, Ltd.
Musaddat, Syaiful dan Intiana, Rohana H. 2013.Pendidikan
Bahasa Indonesia Kelas Tinggi.Mataram: Argapuji Press
26
(2) Jika pengarangnya dua orang, penulisannya sebagai berikut:
Rosen, C.G. The Interface between Semantic Roles and Intial
Grammatical Roles, In D.M. Perlmutter and C.G. Rosen
(eds.). Studies in Relationaal Grammar 2, 5-20. Chicago: The
University od Chicago Press.
27
judul atau dokumen dicetak miring (titik), tahun (titik), kota penerbit
(titik dua) dan nama penerbit (titik), baris kedua harus indent,
misalnya:
Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 1990
tentang Sistem Pendidikan Nasional. 1990. Jakarta PT Arnas
Duta Jaya.
28
AU-KBC Research Centre, Anna University.Lipases in
Chemistry.http://www.au-kbc.org/beta/bioproj2/introduction.html,
Diakses tanggal 17 Oktober 2008.
29
B. Data rujukan dari koran/majalah
Penulisannya dimulai dengan judul koran/majalah dicetak miring
(titik), tahun (titik), nomor penerbitan dan tanggal/bulan dalam
kurung (titik).
(1) Jika data rujukan hanya satu dalam setahun penulisannya
adalah:
Bali Post. 1999. No. 1395 (5 Desember)
Lombok Pos. 1999. (5 Desember)
(2) Jika data rujukan digunakan lebih dari satu pada tahun yang
sama, maka tahunnya diberi kode a atau b, misalnya:
Mangle. 1993a. no. 1395 (01 April)
…. . 1993b. No. 1420 (23 September)
DAFTAR PUSTAKA
7. Tim Pengembang BIK. 2005. Bahasa Indonesia Keilmuan Berbasis Area Isi
Karya Keilmuan. Malang: UM Press
8. Tompkins, Gail E. 1993. Teaching Writing: Balancing Process and Product. New
York: Macmillan Pubishing.
30
Lampiran 1: Contoh Formulir Pengajuan Judul Skripsi
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
JUDUL
1. ………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
2. ………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………
3. ………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………….
Mataram, …..……………………
Mengetahui dosen P.A. Mahasiswa Pemohon,
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIM.
Menyetujui Kaprodi
Pendidikan ........................ (nama masing-masing prodi)
(…………………………………)
NIP.
31
Lampiran 2: Contoh Formulir Penetapan Judul Skripsi
JUDUL SKRIPSI
………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
Mataram, ………………………
Mahasiswa Pemohon,
(…………………………………)
Menyetujui:
Mataram, ………………………
Dosen Pembimbing Skripsi I, Dosen Pembimbing Skripsi II
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIP.
Tanggal Penetapan: ……………….
Kaprodi Pendidikan .....................(nama masing-masing prodi)
(…………………………………)
NIP.
32
Lampiran 3: Contoh Formulir Penggantian Judul Skripsi
JUDUL LAMA
………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
JUDUL BARU
………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
Mataram, ………………………
Mahasiswa Pemohon,
(…………………………………)
Menyetujui:
Mataram, ……………….. Matara, ………………………
Dosen Pembimbing Skripsi I, Dosen Pembimbing Skripsi II
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIP.
(…………………………………)
NIP.
33
Lampiran 4: Contoh Kartu Pembimbingan Penulisan Proposal/Skripsi
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
Mengetahui:
Kaprodi Pendidikan ……………… (nama masing-masing
prodi)
(…………………………………)
NIP.
34
Lampiran 5: Contoh Formulir Permohonan Ujian Proposal/Skripsi
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIP.
Menyetujui:
Kaprodi Pendidikan .....................(nama masing-masing prodi)
(…………………………………)
NIP.
35
Lampiran 6: Contoh Formulir Permohonan Penggantian Dosen Pembimbing Skripsi
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
PEMBIMBING LAMA
Dosen Pembimbing Skripsi I: ……………………………..
Dosen Pembimbing Skripsi II: ……………………………..
PEMBIMBING PENGGANTI
Dosen Pembimbing Skripsi I: ……………………………..
Dosen Pembimbing Skripsi II: ……………………………..
Mataram, ………………………
Mahasiswa Pemohon,
(…………………………………)
NIM
(…………………………………)
NIP.
36
Lampiran 7: Contoh Halaman Sampul Proposal
PROPOSAL SKRIPSI
Oleh
Mahyuddin
NIM 005.017
37
CODE – SWITCHING ON SASAK BILINGUAL CHILDREN :
A CASE STUDY IN PANCOR – EAST LOMBOK REGENCY
PROPOSAL SKRIPSI
BY
MUHAMMAD ZAMHARIR
NIM. E1D 016007
MATARAM UNIVERSITY
FACULTY OF REACHER TRAINING AND EDUCATION
ENGLISH DEPARTEMENT
20...
38
Lampiran 8: Contoh Halaman Persetujuan Proposal Skripsi
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
Mataram, ………………………
Pembimbing I, Pembimbing II,
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIP.
Menyetujui:
Kaprodi Pendidikan .....................(nama masing-masing prodi)
(…………………………………)
NIP.
39
Lampiran 9: Contoh Halaman Persetujuan Skripsi (Sebelum Ujian)
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
PERSETUJUAN SKRIPSI
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIP.
Menyetujui:
Kaprodi Pendidikan .....................(nama masing-masing prodi)
(…………………………………)
NIP.
40
Lampiran 10: Contoh Halaman Persetujuan Skripsi (Setelah Ujian)
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
PERSETUJUAN SKRIPSI
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIP.
Menyetujui:
Ketua Jurusan ................. (nama masing-masing jurusan)
(…………………………………)
NIP.
41
Lampiran 11: Contoh Formulir Pendaftaran Ujian Skripsi
Nama : …………………………………………………………
NIM : …………………………………………………………
Jurusan : …………………………………………………………
JUDUL SKRIPSI
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………..
Mataram, ………………………
Mahasiswa Pemohon,
(…………………………………)
Menyetujui:
(…………………………………)
NIP.
Tembusan: Yth. Kasub.Bag. Pendidikan
42
Lampiran 12: Contoh Halaman Pengesahan Skripsi
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
PENGESAHAN SKRIPSI
Skripsi berjudul: ……….……………………………………………………….…………
……………………………………………………………………………………………...
……………………………………………………………………………………………...
yang disusun oleh:
Nama : ………………………………………………………….
NIM : ………………………………………………………….
Prog. Studi : ………………………………………………………….
telah diuji pada tanggal: …………………………………………………………….
dan disetujui pada tanggal: …………………………………………………………
DEWAN PENGUJI:
Ketua,
(……………………………….)
NIP.
(……………………………………) (…………………………………)
NIP. NIP.
Mengesahkan:
FKIP Unram
Dekan,
(……………………………………)
NIP.
43
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
PENGESAHAN SKRIPSI
( ) Chair
NIP.
( ) Member
NIP.
( ) Member
NIP.
Acknowledged by
Dean of Faculty of Teacher Training & Education,
( )
NIP.
44
Lampiran 13: Contoh Halaman Sampul Skripsi
SKRIPSI
Oleh
Mahyuddin
NIM 005.017
45
CODE – SWITCHING ON SASAK BILINGUAL CHILDREN :
A CASE STUDY IN PANCOR – EAST LOMBOK REGENCY
THESIS
BY
MUHAMMAD ZAMHARIR
NIM. E1D 016007
MATARAM UNIVERSITY
FACULTY OF REACHER TRAINING AND EDUCATION
ENGLISH DEPARTEMENT
20...
46
Lampiran 14: Contoh Tanda Terima Skripsi
Yang bertanda tangan di bawah ini telah menerima skripsi yang belum/sudah dijilid* atas:
Nama : …………………………………………………………
NIM : …………………………………………………………
Skripsi : …………………………………………………………
……………………………………………………………..
……………………………………………………………..
……………………………………………………………..
……………………………………………………………..
Sejumlah: ………………….( ........................... ) eksemplar.
Mataram, ………………………
Penerima ,
(…………………………………)
NIP.
47
Lampiran 15: Contoh Lembar Penilaian Ujian Proposal Skripsi
FORMAT A1
LEMBAR PENILAIAN UJIAN PROPOSAL SKRIPSI
Nama Mahasiswa :
NIM :
Program Studi :
Jurusan :
Judul Skripsi : …..Bhs Indonesia…..(Bhs Inggris)
Kriteria Bobot
No Indikator Penilaian Skor Nilai
Penilaian (%)
1 Latar Belakang Kejelasan Variabel-Variabel yang diteliti 5
dan Perumusan Kejelasan Argumentasi dari Masalah yang
5
Masalah Diteliti
Ketajaman Perumusan Masalah 5
2 Tujuan dan Kejelasan Tujuan Penelitian 10
Manfaat Kontribusi Penelitian terhadap Bidang
5
Penelitian Ilmu dan Pendidikan
3 Tinjauan Pustaka Relevansi/Dukungan Kajian Pustaka
10
terhadap Masalah yang Diteliti
Kerangka berpikir 5
4 Metode Penelitian Kesesuaian Desain dan prosedur penelitian 15
Kelengkapan dan Kesesuaian Instrumen 10
5 Kemampuan Kemampuan Mengemukakan Pendapat
10
Presentasi dan Memecahkan Masalah
Teknik Presentasi 5
6 Teknik Penulisan Sistematika Penulisan 5
Tata Tulis 10
Total Nilai
Skor 1 - Rekomendasi :
Ket: 1 = Kurang 1. Layak untuk Penelitian Skripsi
2 = Cukup 2. Belum Layak untuk Penelitian Skripsi
3 = Baik 3. Saran-Saran
4 = Sangat Baik
Nilai = Bobot x Skor
Mataram,
Penilai
( )
NIP
48
FORMAT A2
RANGKUMAN NILAI UJIAN PROPOSAL SKRIPSI
Nama Mahasiswa :
NIM :
Program Studi :
Jurusan :
Judul Skripsi : …..Bhs Indonesia…..(Bhs Inggris)
Dosen Penguji
1. :
2. :
3. :
JUMLAH :
RATA-RATA :
Mataram,
An. Team Penguji
Ketua,
( )
NIP.
49
Lampiran 16: Contoh Lembar Penilaian Seminar Hasil Penelitian Skripsi
FORMAT B1
LEMBAR PENILAIAN SEMINAR HASIL PENELITIAN SKRIPSI
:
Nama Mahasiswa
NIM :
Program Studi :
Jurusan :
Judul Skripsi : …..Bhs Indonesia…..(Bhs Inggris)
Bobot
No
Kriteria Penilaian Indikator Penilaian
(%)
Skor Nilai
1 Kemampuan Presentasi Kemampuan Mengemukakan
Pendapat dan Memecahkan 10
Masalah
Teknik Presentasi 5
2 Hasil Penelitian Teknik Penyajian Data 10
Kesesuaian Teknik Analisis
15
dengan Data
3 Pembahasan Ketajaman dalam Pembahasan 20
Relevansi Pembahasan dengan
15
Masalah yang Diteliti
4 Kesimpulan dan Saran Kesesuaian Simpulan dengan 15
Tujuan
5 Daftar Pustaka Kemutahiran dan Kesesuaian 10
Total Nilai
Total Nilai
NILAI SEMINAR HASIL =
4
Skor 1 - 4 Rekomendasi :
Ket: 1 = Kurang 1. Layak untuk dilanjutkan ke ujian
2 = Cukup 2. Belum layak untuk dilanjutkan ke ujian
3 = Baik 3. Saran-Saran
4 = Sangat Baik
Mataram,
Penilai
( )
NIP.
50
FORMAT B2
Nama Mahasiswa :
NIM :
Program Studi :
Jurusan :
Judul Skripsi : …..Bhs Indonesia…..(Bhs Inggris)
1. :
2. :
JUMLAH :
RATA-RATA :
Mataram,
An. Team Penguji
Ketua,
( )
NIP.
51
Lampiran 17: Contoh Lembar Penilaian Ujian Skripsi
FORMAT C1
LEMBAR PENILAIAN UJIAN SKRIPSI
Nama Mahasiswa :
NIM :
Program Studi :
Jurusan :
Judul Skripsi : …..Bhs Indonesia…..(Bhs Inggris)
Bobot
No Kriteria Penilaian Indikator Penilaian Skor Nilai
(%)
1 Teknik Penulisan Sistematika 10
Tata Tulis 10
2 Penguasaan Materi Penguasaan Landasan Teori 15
Penguasaan Metode
20
Penelitian
Ketajaman Pembahasan 20
3 Kemampuan Kemampuan Mengemukakan
15
Presentasi Pendapat
Kemampuan Memecahkan
10
Masalah
Total Nilai
Total Nilai
NILAI UJIAN SKRIPSI =
4
Skor 1 - 4 Rekomendasi :
Ket: 1 = Kurang 1. Lulus
2 = Cukup 2. Lulus dengan Revisi
3 = Baik 3. Tidak Lulus
4 = Sangat Baik
( )
NIP.
52
FORMAT C2
RANGKUMAN NILAI UJIAN SKRIPSI
Nama Mahasiswa :
NIM :
Program Studi :
Jurusan :
Judul Skripsi : …..Bhs Indonesia…..(Bhs Inggris)
JUMLAH :
RATA-RATA (*) :
Mataram,
An. Team Penguji
Ketua,
( )
NIP.
53
Lampiran 18: Contoh Rekap Nilai Akhir Skripsi
FORMAT D
REKAP NILAI AKHIR SKRIPSI
Nama Mahasiswa :
NIM :
Program Studi :
Jurusan :
Judul Skripsi : …..Bhs Indonesia…..(Bhs Inggris)
Mataram,
An. Team Penguji
Ketua,
( )
NIP.
54
Lampiran 19: Contoh Isi Proposal Skripsi
I. BAGIAN AWAL
SAMPUL DEPAN PROPOSAL SKRIPSI/HALAMAN JUDUL (Lamp. )
1. Halaman judul skripsi (lamp. 7, hilangkan kata Proposal)
2. Halam persetujuan/pengesahan (Lamp. 12)
3. Daftar isi
4. Daftar lampiran (jika ada)
55
Lampiran 20: Contoh Isi Skripsi
I. BAGIAN AWAL
SAMPUL DEPAN SKRIPSI/HALAMAN JUDUL (Lamp. )
1. Halaman judul skripsi (lamp. 7, hilangkan kata Proposal)
2. Motto (jika ada)
3. Persembahan (jika ada)
4. Halam persetujuan/pengesahan (Lamp. 12)
5. Lember persetujuan dosen pembimbing skripsi (Lamp. 9, jika skripsi akan diujikan)
6. Halam persetujuan/pengesahan (Lamp. 13 sebagai pengganti Lamp. 9 setelah
skripsi diujikan dan dijilid)
7. Ucapan terima kasih
8. Daftar isi
9. Daftar tabel (jika ada)
10. Daftar lampiran (jika ada)
11. Abstrak
56
Bab V : PEMBAHASAN (DISCUSSIONS)
57
Lampiran 20: Contoh Pernyataan Keaslian Skripsi
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jl. Majapahit 62 Mataram NTB 83125
Telp. (0370) 623873
Mataram, .......................................
Mengetahui:
Ketua Program Studi, Mahasiswa ybs,
Matrai 6000
………………………………. .................................................
NIP. NIM.
58