Anda di halaman 1dari 1

ABSTRAK

OPTIMASI RETENTION TIME HP SEPARATOR WV-1020


Di PROSES PENGOLAHAN GAS BLOK WAILAWI
PT. BENUO TAKA WAILAWI

Jerio 2019. Program Studi D3 Teknik Pengolahan Migas. Tugas Akhir.


Pembimbing (I) : Selvia Sarungu’, ST., MT
Pembimbing (II) : Yuniarti, ST., M.Eng

Laporan Tugas Akhir ini dengan mengambil judul Optimasi Retention Time HP
Separator WV-1020 di Proses Pengolahan Gas Blok Wailawi, dengan tujuan untuk
mengetahui waktu yang baik dalam Seperator WV-1020 saat melakukan pemisahan
dengan melihat pada flow ratenya . Metode yang digunakan yaitu Retention Time,
yang merupakan metode yang digunakan untuk mendiamkan campuran dari minyak,
air dan gas pada saat proses separasi berlangsung.
Berdasarkan metode tersebut, diperoleh hasil perhitungan flow rate liquid pada 3
menit yaitu sebesar 1.137,552 bpd, 4 menit sebesar -549,336 bpd, dan menit ke 5
sebesar -1.561,512 bpd. Sehingga waktu terbaik diperoleh pada menit ke 4 Retention
Time, hal ini terbukti dilihat dari jumlah kapasitas yang mengalami penurunan
dibandingkan dengan jumlah feed yang masuk separator sehingga angka selisih
kapasitas dengan feed menjadi minus. Demikian pula terjadi pada menit ke 5 terjadi
hal yang sama atau melewati batas limit yang diinginkan.

Kata Kunci : Retention Time, Separator, Flow Rate

Anda mungkin juga menyukai