Anda di halaman 1dari 5

RESUME KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH II

PADA KLIEN Ny.E DENGAN GGK

DIRUANG HEMODIALISIS RSUD DR. M. HAULUSSY

DISUSUN OLEH :

NAMA : WA SARIDA

NIM : P07120317064

KEMENTRIAN KESEHATAN RI

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MALUKU

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN MASOHI

TAHUN AKADEMIK 2018/2019


Resume keperawatan medikal bedah ii

Pada klien NY.E dengan GGK

Diruang hemodialisis RSUD Dr. M. Haulussy

I. Identitas diri klien


Nama : Ny.E pendidikan : S1
Umur : 51 tahun pekerjaan : Pendeta
Jenis kelamin : Perempuan tgl. Masuk : 13 mei 2019
Alamat : suli tgl. pengkajian : 13 mei 2019
Diagnosa medis : GGK
II. Keluhan utama :
Pusing
III. Riwayat keluhan :
Sesak nafas dan badan bengkak-bengkak
IV. Keluhan yang menyertai :
Gatal-gatal
V. Pemeriksaan fisik :
A. Tanda Tanda Vital :
1. Kesadaran : composmentis, GCS : 15 (E =4 , V =5 , M =6 )
2. TTV (TD : 160/80 mmHg, N : 64, S : 36 C, R = 25 x/menit)
B. Body Of System
1. Sistem pernafasan
 Hidung : simetris, tidak ada pernafasan cuping hidung, tidak ada
sekret
 Leher : tidak ada pembesaran kelenjar
2. Sistem pencernaan
 Sklera : tidak ikterus
 Bibir : lembab
 Mulut : jumlah gigi 28, tidak terpasang gigi palsu
3. Sistem indra
 Hidung : tidak ada perih di hidung, trauma atau mimisan
 Telinga : tidak ada operasi pada daun telinga, dan fungsi pendengaran
baik
4. Sistem integumen
 Rambut : distribusi disetiap bagian tubuh baik, tekstur agak kasar,
kebersihan baik.
 Kulit : perubahan warna kulit pada wajah
 Kuku : kebersihan baik, panjang, dan tidak mudah patah.
5. Sistem endokrin
 Kelenjar tiroid : tidak ada pembengkakan
 Ekskresi urin : sedikit
 Suhu tubuh : suhu tubuh pasien baik (36oC)
6. Sistem perkemihan
Edema palpebra :
Moon face : tidak ada
Edema anasarka : tidak ada
Keadaan kandung kemih : baik
Nocturia, dysuria, Kencing batu : tidak ada
Penyakit hubungan seksual : tidak ada
7. Sistem immun
Allergi : tidak ada
Immunisasi :-
Penyakit yang berhubungan dengan perubahan cuaca : tidak ada
Riwayat transfusi dan reaksinya : 6x transfusi darah, reaksinya pasien
merasakan enakan
VI. Pemeriksaan penunjang
VII. Terapi medikasi saat ini
VIII. Masalah keperawatan :
IX. Tindakan keperawatan yang dilakukan
1. Persiapkan alat dan bahan :
 tensimeter sphygnomanometer dengan manset
 Stetoskop
 Handscoen dan masker (bila perllu)
 Alat tulis dan buku catatan
2. Prosedur pelaksanaan
a. Tahap prainteraksi
1) Melakukan verifikasi data sebelumnya atau mengecek program terapi bila
ada
2) Mencuci tangan
3) Menyiapkan peralatan
4) Menempatkan alat di dekat pasien / klien dengan benar
b. Tahap orientasi
1) Memberikan salam dan sapa nama pasien / klien
2) Menjelaskan tujuan dan prosedur tindakan
3) Menanyakan persetujuan/kesiapan pasien/klien
c. Tahap kerja
1) Menjaga privasi
2) Pakai handscoen dan maser jika perlu
3) Mengatur posisi pasien jika perlu
4) Melakukan pengukuran tekanan darah jika perlu
a) Cara palpasi
- Lepaskan pakaian atau bebaskan pakaian pada bagian lengan atas
yang akan dipasang manset pada pasien/klien
- Pasang manset pada lengan yang sudah ditetapkan sekitar 3cm
diatas fossa cibiti. Jangan terlalu ketak atau terlalu longgar
- Tentukan denyut nadi arteri radialis dekstra atau sinistra
- Kunci dan pompa balon udara manset sampai denyut nadi (arteri
radialis) tidak teraba atau terdengar
- Kemudian turunkan tekanan dalam manset dengan memutar tombol
pada kunci pompa perlahan-lahan dengan kecepatan kira-kira 3
mm/dtk.
- Raba denyut arteri radialis yang menunjukkan tekanan darah
sistolis.
b) Cara auskultasi
- Pasang manset pada lengan yang akan diperiksa
- Raba arteri brachialis untuk menentukkan tempat meletakkan
steteskop
- Letakkan diafragma steteskop diatas nadi brachialis kira-kira 3-5 cm
dari manset
- Pompalah manset sehingga tekanannya melebihi tekanan sistolik
- Turunkan tekanan manset perlahan-lahan sambil meletakkan
steteskop diatas arteri brachialis pada siku dengarkan bunyi
denyutan pertama (systole), dengarkan terus sampai bunyi yang
terakhir
d. Tahap terminasi
1) Melakukan evaluasi tindakan
2) Berpamitan denganklien
3) Merapikan alat, pasien dan lingkungannya
4) Lepaskan sarung tangan dan mencuci tangan
5) Mencatat kegiatan dalam lembar catatan keperawatan

X. Evaluasi
XI. Lampiran prosedur tindakan

Anda mungkin juga menyukai