Anda di halaman 1dari 5

UJIAN TENGAH SEMESETER

PEMETAAN GEOLOGI PENDAHULUAN(PGP)

UCOK DANIEL SINAGA

270110170120

KELAS D

FAKULTAS TEKNIK GEOLOGI

UNIVERSITAS PADJAJARAN

SUMEDANG
SOAL

1. Jelaskan 5(lima) jenis peta yang sering terlibat dalam pemetaan geologi dan
jelaskan pula unsur-unsur penyusun masing-masing peta tersebut(minimal 3).
Bahas secara singkat.
2. Bagaimana tahapan pelaksanaan pemetaan geologi yang baik ? Uraikan dalam
diagram alir!
3. Jelaskan:
Mengapa peta kerangka geologi merupakan “bank data” bagi pemetaan
geologi (minimal 4 alasan)
4. Jelaskan jenis-jenis data ( parameter) yang diperoleh melalui metoda taps &
compass traverse:
a) Data perlapisan batuan( 4 unsur jenis data)
b) Kegunaan hasil metoda lintasan tersebut (4 kegunaan/manfaat)
c) Cara memperoleh penampang terukur (3 cara)
5. Jelaskan morfologi daerah bantarujeg!

JAWABAN
1. A. Peta Kerangka Geologi
Peta kerangka geologi adalah peta yang berfungsi sebagai bank data untuk
membuat peta-peta selanjutnya dan peta ini merupakan peta hasil kerja peta
topografi. Dimana peta ini berisi :
- Simbol nomor stasiun, lintasan untuk mempermudah dalam plotting.
- Simbol jenis batuan sebagai calon penyusun stasiun peta yang bertujuan
untuk menginformasikan jenis batuan nya apa.
- strike/dip lapisan merupaka suatu nilai jurus dan kemiringan sutau batuan.
- simbol elemen struktur berupa simbol strike dip yang tanpa litologi
- Legenda sebagai penjelelasan simbol-simbol yang ada dalam peta
B. Peta Topografi
Peta topografi merupakan peta yang menggambarkan keadaan bentuk roman
permukaan bumi serta dimensinya melalui garis-garis ketinggian dimana peta
ini juga merupakan peta kerja dalam pembuatan peta geologi. Unsur-unsur
penyusun peta ini adalah:
- Garis kontur merupakan garis yang menghubungkan titik-titik pada
ketinggiann yang sama.
- Skala peta, dimana ini mempengaruhi luas wilayah yang dipetakan dan
interval anatara kontur.
- Grid, merupakan garis yang menghubungkan dua koodinat yang sama
pada kiri dan kana. Tujuan di buatnya grid ini adalah untuk memudahkan
penunjukan letak sebuah titik di atas lembar peta.

C. Peta Pola Jurus Perlapisan Batuan

Peta pola jurus Perlapisan batuan merupaka peta peta kontur


strik/dip(kesamaan arah jurus dan kemiringan batuan). Dimana peta ini
disusun oleh:

- Simbol strike/dip yang merupakan arah jurus dan kemiringan perlapisan


batuan

- Garis yang menghubungkan strike/dip satu dengan strike/dip yang lain

- Simbol struktur yang mengindikasikan adanya struktur seperti sesar, kekar


dan perlipatan.

- Garis Penampang merupaka garis yang memotong semua perlapisan batuan.

D. Peta Geologi dan Penampnag Geologi

Peta geologi adalah gambaran tentang geologi suatru wilayah yang meliputi
susunan batuan yang ada dan bentuk-bentuk struktur yang ada dari maing-
masing batuan tersebut.

Penampang geologi adalah gambaran dari suatus sayatan vertical pada bumi
yang berguna untuk menginterpretasikan suatu hubungan keadaan geologi .

Unsur-unsur peta geologi meliputi:

- Jenis batuan yang ditandai dengan perbedaan warna


- Struktur geologi yang berupa simbol-simbol yang telah ditetapkan
- Geologi sejarah yang menjelaskan sejarah pembentukan perlapisan batuan
dan struktur yang terjadi.

E. Peta Geomorfologi

Peta geomorfologi adalah peta yang menggambarkan bentuk lahan, genesa


beserta proses yang mempengaruhinya dalam berbagai skala.
- Morfografi; yang menunjukkan bentuk lahan dari suatu wilayah yang di
petakan
- Morfometri; merupakan kemiringan lereng dari satu wilayah
- Morfogenetik merupakan rekaman proses-proses yang terjadi dengan
melihat pola kelurusan lembah, pola kelurusan punggungan, pola
pengaliran sunga dan lain-lain.
2. Diagram Alir Tahapan pemetaan Geologi

KAJIAN PUSTKA

PERSIAPAN

ANALISIS PETA
TOPGRAFI

MORFOGRAFI MORFOMETRI MORFOGENETIK

PETA GEOMORFOLOGI

RENCANA LINTASAN
PENGAMATAN GEOLOGI

PENGAMBILAN DATA

ANALISIS

PENYSUSNAN LAPORAN

PENGOLAHAN

PRESENTASI/KOLOKIUM

Anda mungkin juga menyukai