Anda di halaman 1dari 11

TUGAS LAPORAN

PEMOGRAMAN BERBASIS OBJEK 2

JUDUL
“MERANCANG APLIKASI PARKIR INAP MOBIL BERBASIS JAVA
NEATBEANS “

Disusun oleh :
GIA YULI YANTI
17101156110021

JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA


FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “YPTK”
PADANG
2019
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis aturkan kehadirat Allah SWT, yang telah
melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan
penulisan Makalah ini dengan judul “MERANCANG APLIKASI PARKIR
INAP MOBIL BERBASIS JAVA NEATBEANS” Penulis menyadari
sepenuhnya bahwa dalam penulisan Makalah ini masih terdapat banyak
kekurangan dan kelemahan. Atas segala kekurangan dan kelemahan yang terdapat
dalam penulisan ini, penulis dengan senang hati menerima saran dan kritik yang
bersifat membangun dari semua pihak demi kesempurnaan.
Ucapan terimakasih kesemua pihak yang telah memberikan bimbingan,
bantuan, dan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan Makalah ini,
terutama kepada :
1. Ibuk Yuliawati Yunus M.pd selaku guru Pemograman berbasis Objek 2
2. Teman-teman seperjuangan dengan kami yang telah memberikan dukungan
dan masukan dalam kegiatan penulisan Makalah ini.
Dengan berbagai bantuan yang telah diberikan tersebut penulis
mengharapkan semoga akan menjadi amal ibadah dan diberikan imbalan oleh
Yang Maha Kuasa. Amin Ya Rabbal Alamin.

Padang, 30 April 2018

Penulis

I
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR..............… ................................................................I


DAFTAR ISI…………………………..........................................................II
BAB I PENDAHULUAN
A.Latar Belakang........................... ............................................................... 3
B.TujuanPenelitian......................... ............................................................... 3
C.Metode Penelitian...................... ............................................................... 4
D.Ruang Lingkup........................... ............................................................... 4

BAB II PEMBAHASAN
A.Definisi Parkir..... ....................... ....................................................... 5
B. Mengenai Parkir Inap Mobil................... .................................................. 6
C. Perancangan Aplikasi dengan Java Netbeans ……..……......................... 7

BAB IIIPENUTUP
A.Kesimpulan................................... ........................................................... 13
B.Saran.......................................... ............................................................. 13
DAFTAR PUSTAKA

II
BAB 1
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Parkir merupakan tempat pemberhentian kendaraan untuk sementara waktu.
Pada tempat-tempat umum seperti pusat perdagangan, perkantoran, bandara dan
tempat hiburan akan menyebabkan kebutuhan terhadap sarana ruang parkir yang
memadai. Kebutuhan akan ruang parkir merupakan hal yang penting dalam pusat
kegiatan karena dapat menimbulkan masalah seperti antrian, tundaan atau
kemacetan serta akan mengganggu terhadap kelancaran lalu lintas jika
ketersediaan kapasitas jalan dan area parkir di tempat tersebut tidak mampu
menampung kendaraan yang akan parkir.
Bandara BIM merupakan satu-satunya terminal pemberangkatan yang
menggunakan jalur transportasi udara di Padang. Dengan meningkatnya jumlah
penumpang pada tahun 2019 yang sudah mencapai 1.183.110 orang, maka telah
meningkatkan aktivasi dan kegiatan pada sisi udara maupun pada sisi darat. Oleh
karena itu diperlukan perencanaan jangka panjang yang difokuskan pada
perbaikan utama dari fasilitas-fasilitas bandara dan kebijakan yang akan
mempengaruhi kinerja terminal karena keterbatasan dalam tingkat 2 pelayanan
terutama pada waktu puncak keberangkatan dan kedatangan penumpang pesawat
di Bandara BIM Padang.

B. Tujuan Penelitian
Tujuan penelitian dari parkir mobil :
1. Menganalisis kapasitas dan kebutuhan luas ruang parkir pada Bandara BIM
padang berdasarkan selisih terbesar antara kedatangan dan keberangkatan
kendaraan (akumulasi parkir) pada waktu puncak penerbangan.
2. Menganalisis karakteristik parkir yang meliputi akumulasi parkir, volume
parkir, durasi parkir, pergantian parkir, indeks parkir dan penyediaan parkir.
3. Mengevaluasi pola/sistem pengelolaan perparkiran yang telah diterapkan.

3
C. Metode Penelitian
Dalam bab ini akan dijelaskan gambaran umum mengenai metode penelitian
yang digunakan, data-data yang diperlukan, teknis pengumpulan data serta teknis
analisa data yang diuraikan sebagai upaya untuk penyelesaian masalah yang
dihadapi dalam penelitian.

D. Ruang Lingkup
Ruang lingkup penelitian yang dilakukan penulis hanya berkisar pada
batasan-batasan sebagai berikut:
a. Untuk mengevaluasi kinerja perparkiran objek penelitian hanya
dilakukan pada parkir kendaraan roda empat pada Bandara BIM Padang.
b. Lahan parkir yang menjadi objek studi adalah lahan parkir umum untuk
jenis parkir pelataran parkir/offstreet parking.
c. Penelitian dilakukan hanya pada evaluasi pelayanan lahan parkir tanpa
memperhitungkan faktor ekonomi pendapatan perparkiran tersebut.

4
BAB II
PEMBAHASAN
A. Definisi Parkir
Parkir adalah keadaan tidak bergerak dari suatu kendaraan yang bersifat
sementara (Direktorat Perhubungan Darat, 1998). Lalu lintas berjalan menuju
suatu tempat tujuan dan setelah mencapai tempat tersebut kendaraan
membutuhkan suatu tempat pemberhentian. Tempat pemberhentian tersebut
kemudian disebut sebagai ruang parkir.
Agar sistem transportasi menjadi lebih efisien maka pada tempat-tempat
yang dianggap dapat membangkitkan pergerakan perjalanan harus
menyediakan fasilitas pelayanan yang memadai. Bertambahnya jumlah
penduduk dan semakin meningkatnya kepemilikan kendaraan akan
menimbulkan meningkatnya permintaan jalan untuk menampung kegiatan lalu
lintas.
Penyediaan tempat-tempat parkir di pinggir jalan pada lokasi jalan tertentu
baik di badan jalan maupun dengan menggunakan sebagian dari perkerasan
jalan mengakibatkan turunnya kapasitas jalan, terhambatnya arus lalu lintas,
dan penggunaan jalan menjadi tidak efektif (Direktorat Perhubungan Darat,
1998). Penyediaan fasilitas parkir juga dapat berfungsi sebagai salah satu alat
pengendali lalu lintas.
Untuk memenuhi kebutuhan tersebut maka pada kawasankawasan tertentu
dapat disediakan fasillitas parkir untuk umum yang diusahakan sebagai suatu
kegiatan yang berdiri sendiri dengan memungut bayaran ataupun tidak
dipungut bayaran. Fasilitas tersebut dapat berupa taman parkir dan/atau
gedung parkir. Penyediaan fasilitas parkir ini dapat pula merupakan kegiatan
ataupun bagian yang tidak terpisahkan dari kegiatan pokok misalnya gedung
pertokoan, gedung perkantoran, ataupun gedung sekolahan.

5
B. Mengenai Parkir Inap Mobil

Alamat Penelitian

Penelitian ini dilakukan pada suatu bandara dipadang dengan alamat :


Nama Perusahaan : Parkir Inap Mobil
Alamat PT : Jl.Raya Bandara BIM
Keterangan Parkir Inap Mobil adalah keadaan tidak bergerak dari suatu
kendaraan yang bersifat sementara

6
C. Perancangan Aplikasi Dengan Java Netbeans
Maka dengan menggunakan aplikasi ini kita dapat merancang sebuah
program untuk Parkir Inap Mobil dengan langkah sebagai berikut:

7
8
BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan di area parkir umum
Bandara BIM Padang yang meliputi pengumpulan data melalui survei
lapangan/observasi langsung, serta menganalisis data yang didapat maka
dapat ditarik beberapa kesimpulan yaitu :
Hasil analisis kebutuhan ruang parkir di lokasi penelitian berdasarkan
perhitungan karakteristik parkir yang telah dilakukan adalah sebesar 1680
SRP, namun pengelola parkir telah menyediakan ruang parkir melebihi
kebutuhan ruang parkir yang telah dianalisa yaitu sebanyak 2307 SRP, hal
tersebut menunjukkan bahwa kapasitas parkir yang disediakan sudah cukup
menampung kendaraan yang parkir saat ini.
Sehingga masih ada beberapa pengunjung yang memarkirkan
kendaraannya secara paralel ( sudut 00 ) yang mengganggu akses kendaraan
yang melintas disepanjang jalur sirkulasi atau yang akan memarkirkan
kendaraannya.
B. Saran
Dari hasil kesimpulan penelitian diatas maka dapat diberikan saran yaitu :
Untuk menghindari adanya pengunjung yang memarkirkan kendaraannya
secara paralel (sudut 0o ) pada jalur sirkulasi/gang yang mengakibatkan
terganggunya akses kendaraan yang akan keluar dari ruang parkir dan
keterbatasan bergerak dalam memarkirkan kendaraannya, diperlukan
penambahan rambu larangan parkir paraleldi setiap jalur sirkulasi/gan

9
DAFTAR PUSTAKA

Ginty, Mc. 1991. Pengantar Arsitektur: Perencanaan dan Perancangan Dalam


Arsitektur. Diambil dari: http://ocw.gunadarma.ac.id/course/civil-and-
planning-engineering/study-program-of- architectural-engineering-s1.(21 Juli
2009)

Anda mungkin juga menyukai