Anda di halaman 1dari 8

A.

Alur di Kamar Operasi


1. Alur Pasien
Alur pasien dibedakan sesuai dengan ketentuan standar dimana pasien masuk berbeda
dengan pasien keluar dan pintu masuk yaitu pintu utama sama dengan alur petugas,
tapi setelah melewati pintu utama, pintu masuk pasien dan petugas berbeda.

PINTU KHUSUS PASIEN - Penerimaan Pasien


- Verifikasi dokumen
medik
- Serah terima pasien

- Ganti Baju
- Cuci Tangan
Prosedural
RUANG PERSIAPAN
- TTV
- Pasang Infus
- Sign in
- Premedikasi
- Memindahkan pasien
dari brancard ke meja op
- Atur posisi pasien
- Pembiusan
- Cuci tangan pembedahan
- Memakai baju op
- Memakai sarung tangan
RUANG BEDAH / OK - Setting instrunen di meja
mayo
- Aseptik area operasi
- Serah terima
- Drapping
- Monitoring
RUANG PULIH - Monitoring
pasien
- Aseptik insisi op
- serah terima
- Dressing
dengan petugas
- Buka Drapping
ruang rawat
- Memindahkan pasien
- Serah terima pasien dari
intra ke post op

RUANG HCU
RAWAT
2. Alur petugas

PINTU PETUGAS Lepas Sepatu/sandal

RUANG ISTIRAHAT

- Cuci tangan
- Ganti baju
RUANG GANTI
- Menggunakan tutup
kepala
- Menggunakan
Masker
RUANG PERSIAPAN
- Menyiapkan pasien
- Menyiapkan alkes
- TTV
- Pasang infus

- Menyiapkan operasi
RUANG BEDAH / OK - Menyiapkan alat
- Menyiapkan obat +
Alkes
- Mendokumentasikan
Askep
- Ganti Baju - Menyiapkan
RUANG GANTI pemeriksaan lab (PA +
- Pulang
VC)

PINTU PETUGAS

3. Alur Instrumen steril

RUANG CSSD Sterilisasi


PINTU MASUK PASIEN

Penyimpanan
PINTU DEPO ALAT STERIL Sesuai Kebutuhan

- Penghitungan
RUANG BEDAH / OK sebelum, selagi dan
sesudah op
- Dekontaminasi
- Pencucian Instrumen
RUANG PENCUCIAN (cleaning)
- Pengeringan (drying)
- Pengesetan (setting)
- Pengepakan (packing)
- Memberi Label
(Lableing)

4. Alur Instrumen bersih

RUANG PENCUCIAN

RUANG PACKING

RUANG CSSD

5. Alur Instrumen kotor

RUANG BEDAH / OK

PINTU BELAKANG OK

RUANG PENCUCIAN
CSSD

6. Alur linen steril

RUANG CSSD

PINTU MASUK PASIEN

RUANG BEDAH / OK

7. Alur linen bersih

RUANG PENCUCIAN / LAUNDRY

RUANG PACKING

RUANG CSSD

8. Alur linen kotor

RUANG BEDAH/OK
PINTU BELAKANG OK

RUANG SPOELHOCK

PINTU BELAKANG SPOELHOCK

RUANG PENCUCIAN

9. Alur Baju petugas bersih

RUANG PENCUCIAN / LAUNDRY

RUANG PACKING

PINTU PETUGAS

RUANG GANTI

10. Alur Baju petugas kotor

RUANG GANTI

PINTU BELAKANG OK
RUANG PENCUCIAN /
LAUNDRY

11. Alur Sampah

RUANG BEDAH/OK

PINTU BELAKANG OK

RUANG SPOELHOCK

PINTU BELAKANG SPOELHOCK

TEMPAT PEMBUANGAN
SAMPAH MEDIS / NON MEDIS
12. Alur Obat dan Alkes

INSTALASI FARMASI - Memberikan Permintaan


- Menandatangani dokumen

PINTU KHUSUS ALAT / PASIEN

- Pengecekan
- Penyimpanan
DEPO FARMASI - Pendistribusian ke OK

PENGECEKAN 7 BENAR
1. Benar Pasien
2. Benar Obat
RUANG BEDAH / OK 3. Benar Dosis
4. Benar Cara
5. Benar Waktu
6. Benar Edukasi
7. Benar Dokumentasi
13. Alur barang ke logistik

PJ LOGISTIK - Inventarisasi kebutuhan


- Pembuatan
Perencanaan kebutuhan

Ka Instalasi OK
TANDA TANGAN

- Pengecekan kebutuhan
LOGISTIK - Memberikan kebutuhan
- Menandatangani

Kamar Operasi
- Pengecekan ulang
- Penyimpanan

B. Resusitasi dan Gawat Darurat

Anda mungkin juga menyukai