Anda di halaman 1dari 1

Nim : 16.06.01.

0023
Nama : Wahid Hidayatullah
Kelas : TE 1 A
Makul : Komponen Elektronika
1.Pengertian dan Prinsip kerja optocoupler

Gambar.1 Gambar.2
*Pengertian:
Optocoupler merupakan komponen semikonduktor yang tersusun atas LED
infra merah dan sebuah photo triac,contohnya seperti gambar.1 .pada umumnya
yang menggunakan triac sebagai penerima sinyal infra merah itu yang
memiliki kelebihan zero cross circuit yang digunakan untuk memperkecil
arus dan interferensi frekuensi radio(mengeontrol AC) yang bekerja
pada tegangan 80V dan 280V.sedangkan yang digunakan untuk Mengontrol
dc yaitu transistor yang dijadikan sebagai penerima sinyal infra
merah atau yang tidak memiliki zero cross circuit yang bekerja pada
tegangan 3V-32V.(lihat gambar.2)
*Prinsip Kerja:
Sinyal yang diterima dari input akan menyalakan infra merah
yang menimbulkan triac menjadi aktif karena gate triac terkena
trigger dari LED infra merah yang menimbulkan arus mengalir dari
sumber arus untuk menggerakan/menyalakan beban.
2.Prinsip kerja relay state-solid

Prinsip Kerja :
Sinyal yang masuk melalui resistor akan menyalakan LED Infra
merah.lalu gate triac akan menerima sinyal tersebut sehingga triac
aktif.sehingga arus dari sumber ac akan bisa mengalir melalui kaki
katoda menuju anoda triac.lalu akan melewati resistor dan mengisi
capasitor lalu menuju beban melalui resistor sehingga beban bisa
aktif atau menyala.

Anda mungkin juga menyukai