Anda di halaman 1dari 3

TUGAS TESTING DAN IMPLEMENTASI SISTEM

Nama :
1. Febnita Kurniyanti 16.12.9296
2. Devita Eka Ratriningrum 16.12.9253
3. Jennifer Veren 16.12.9302

Dosen :
Dinda Sukmaningrum, , S.Kom, Mm

PROGRAM STUDI
S1- SISTEM INFORMASI
FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA
2019
1. Jelaskan yang dimaksud dengan OOA dan OOD, menggunakan bahasa anda
sendiri
- Objek Oriented Analysis (OOA) adalah suatu metode analisis suatu
permasalahan dengan menggunakan sudut pandang kelas dan objek. Hasil analisis
berorientasi objek adalah deskripsi dari apa sistem secara fungsional diperlukan
untuk melakukan, dalam bentuk sebuah model konseptual.
- Objek Oriented Design (OOD) adalah metode untuk mengarahkan arsitektur
perangkat lunak yang didasarkan pada manipulasu objek-objek sistem atau sub
sistem.

2. Pada seni Debugging, Jelaskan :


- Brute force adalah cara untuk membuka sandi(mendapatkan sandi dari sistem
data) dengan cara mencoba semua kemungkinan kombinasi yang ada pada alat
bantu yang berfungsi untuk membuat sekumpulan kata acak dari beberapa
informasi yang mendalam (wordlist). Brute Force merupakan pendekatan
debugging yang paling umum dan tepat untuk menyelesaikan masalah yang
timbul dari kesalahan perangkat lunak. Metode ini dilakukan bila cara lain telah
gagal dilakukan.
- Backtracking adalah cara untuk membuka sandi(mendapatkan sandi dari sistem
data) dengan cara mencoba semua kemungkinan kombinasi yang ada pada alat
bantu yang berfungsi untuk membuat sekumpulan kata acak dari beberapa
informasi yang mendalam (wordlist). Brute Force merupakan pendekatan
debugging yang paling umum dan tepat untuk menyelesaikan masalah yang
timbul dari kesalahan perangkat lunak. Metode ini dilakukan bila cara lain telah
gagal dilakukan.
- Cause elimination merupakan pengumpulan data yang saling berhubungan
diperlukan untuk mencari letak kesalahan aplikasi yang dibuat. Membuat
anggapan dasar dari data yang dikumpulkan. Berikutnya melakukan pengujian
berdasarkan hasil dari anggapan dasar. Jika pengujian sukses, maka data difilter
dan dimasukkan sebagai salah satu metode dalam pencarian solusi bug.
3. Pada Pengujian system, terdapat pengujian pemuliahan. Jelaskan berikut ini,
dengan bahasa anda :
 Inisialisasi kembali adalah proses mengidentifikasi kembali suatu
permaslahan atau kesalahan yang terjadi pada perangkat lunak.
 Mekanisme checkpointing adalah event yang disediakan oleh database oracle
yang berfungsi untuk memindahkan data block yang berada didalam memori
kedalam disk dengan DBWR, dengan dipinahkannya database ynag berada di
dalam memori ke dalam disk akan memperikan space pada Redo Log buffer
sehingga transaksiyang dilakukan oleh user dapat ditampung kembali ke
dalam Redo log buffer.
 Pemulihan data adalah proses penyelamatan data yang tidak dapat di akses,
rusak, hilang atau terformat dari penyimpanan sekunder.
 Restart dievaluasi suatu tindakan yang dilakukan berkenaan dengan proses
untuk menentukan nilai dari perangkat lunak yang sudah diuji dimana proses
ini dilakukan untuk mempertimbangkan kembali proses yang dilakukan.

Anda mungkin juga menyukai